Anda di halaman 1dari 4

PROPOSAL

Bantuan Dana

Perum Griya Ciwangi Desa Ciwangi Kec.Bungursari


Ka. Purwakarta
Perum Griya Ciwangi Desa Ciwangi Kec.Bungursari

Kab. Purwakarta

A. Latar belakang
Penataan perpihan serta kebersihan Pemakaman perum griya ciwangi diadakan
atas dasar kesadaran dan tanggung jawab dari, oleh dan untuk masyarakat
khususnya Perum Griya Ciwangi.

Kegiatan ini dapat merekat dan mempererat silatuhrahmi bersama masyarakat


yang ada di lingkungan tersebut .

B. Tujuan

Tujuan ini mempersatukan masyarakat dan rasa kebersamaan dalam proses


pemakaman jenazah di perum griya ciwangi agar teroganisir dan tertata rapih
sesuai kaidah islam.

C. Manfaat

Adapun manfaat yang di capai dalam penyelenggaraan kegiatan pemakaman ini


sebagai berikut :

1. Dalam terbentuknya pengurus ataupun penyelenggara dalam kegaiatan ini


,akan menciptakan ukhuwah islamiah dan rasa rukun kekompakan dalam
bermasyarakat .
2. Alat –alat penyelenggara pemakaman jenazah tersebut sebagai asset perum
griya ciwangi .
3. Setiap orang yang dapat musibah kematian prosesnya dapat dengan cepat
terselenggara pemakamannya dan tertata.
Perum Griya Ciwangi Desa Ciwangi Kec.Bungursari

Kab. Purwakarta

NO NAMA BARANG JUMLAH HARGA SUBTOTAL KETERANGAN


1 PACUL 6 85.000 510.000
2 LINGGGIS 2 50.000 100.000
3 SEKOP 4 65.000 260.000
4 BELENCONG 4 95.000 380.000
5 MESIN POT RUMPUT 2 1.500.000 3.000.000
6 ALAT SEMPROT KOMPA 1 400.000 400.000
7 BAHAN HAMA RUMPUT 1 100.000 200.000
8 GERGAJI KAYU 2 70.000 140.000
9 PARANG 5 60.000 300.000
10 GOLOK 3 85.000 255.000
5.545.000

D. Kebutuhan

E. PENUTUP
DEMIKIAN PROPOSAL INI KAMI BUAT ,SEMOGA BAGI SEMUA DONARUR YANG TERLIBAT
BESERTA DUKUNGAN NYA KAMI UCAPKAN TERIMA KASIH .
Perum Griya Ciwangi Desa Ciwangi Kec.Bungursari

Kab. Purwakarta

Anda mungkin juga menyukai