Anda di halaman 1dari 5

MATA PELAJARAN : BAHASA INDONESIA

KELAS/ SEMESTER : I / SATU


GURU PENGAMPUH : NORI AGUSTINI, M. Pd
TANGGAL : 4 NOVEMBER 2020
TEMA : KEGIATAN (KALIMAT SAPAAN)

Kalimat-kalimat sapaan
a. Apa kabar
b. Selamat pagi
c. Selamat siang
d. Selamat jalan
e. Selamat malam
f. Terima kasih

A. Menyapa Orang Lain


Menyapa Teman
Andi pulang bermain bola
Dalam perjalanan
Andi bertemu teman
Nama teman Andi adalah Rudi
Andi melambaikan tangan
Andi menyapa Rudi
Apa kabar Rudi

(1) Jawablah pertanyaan sesuai lagu di atas!


a) Andi pulang dari bermain....?

b) Siapa nama teman Andi?

c) Siapa yang melambaikan tangan?

d) Apa yang ditanyakan Andi kepada Rudi?


B. Menyapa Ibu Guru
Ima sedang berjalan
Ima pulang dari rumah paman
Di perempuan jalan
Ima bertemu ibu guru
Ima menyepa dengan sopan
Selamat siang bu

(2) Jawablah pertanyaan sesuai lagu di atas!


a) Siapa yang bertemu ibu guru?
b) Ima pulang dari rumah….?
c) Kalimat sapaan apa yang ima katakan?

Ucapkanlah kalimat sapaan berikut

Kalimat sapaan Kegiatan Kalimat sapaan Kegiatan


Terima kasih bu Apa kabar agus

Selamat siang pak Mau ke mana


paman

Selamat jalan kak Sampai jumpa


kawan
Cocokkanlah gambar ini dengan kalimat sapaan di bawah ini!

A B C D E

1) Selamat malam bu (_____)


2) Apa kabar iwam (_____)
3) Terima kasih susi (_____)
4) Sampai jumpa dina (_____)
5) Sampai pagi bu guru (_____)

Pilihlah jawaban yang benar

Anda mungkin juga menyukai