Anda di halaman 1dari 8

Lampiran-Lampiran di RPP

1. Materi : Faktual, Konseptual, Prosedural, dan Metakognitif


2. Penilaian :
Teknik penilaian sikap : observasi, Penilaian diri, Penilaian antar teman

Instrumen Penilaian sikap : rubrik penilaiam sikap (Agama dan PPKn)


Instrument penilaian sikap, instrument penilaian diri, instrument penilaian antar teman
Penilaian sikap dan deskripsi perilaku siswa dalam laporan dan tindak lanjutnya

Teknik Penilaian pengetahuan : tes tulis, tes lisan, penugasan


Instrument penilaian pengetahuan : soal ulangan, Kisi-kisi soal

Teknik Penilaian Ketrampilan : Penilaian Kinerja, Praktik, Potofolio, Proyek,


produk
Instrumen Penilaian Ketrampilan : rubrik penilaian kinerja diskusi
3. Lembar Tugas : Tugas Terstruktur, Tugas kegiatan Mandiri melalui proyek portofolio, dan
produk, Hand out
4. Analisis Hasil Belajar siswa : Analisis Ulanagan Harian dan tindaklanjutnya

Check List
No Aspek Teknik Penilaian Bentuk Penilaian
(V)
1 Sikap observasi Lembar pengamatan
Wawancara Daftar pertanyaan
Catatan anekdot
Buku/ lembar catatan
(anecdotal record)
Catatan kejadian
tertentu (incidental Buku/ lembar catatan
record)
Penilaian diri Instrumen penilaian diri
Penilaian antar Instrumen penilaian antar
teman teman
2 Pengetahuan Tes Tulis Pilihan ganda
Isian
Benar-salah
Menjodohkan
Uraian
Daftar pertanyaan lisan/
Tes lisan
perintah/ kuis
Penugasan Lembar penugasan
3 Keterampilan Kinerja/ praktik ----
Proyek ----
Check List
No Aspek Teknik Penilaian Bentuk Penilaian
(V)
Portofolio ----

INSTRUMEN PENILAIAN
LEMBAR CHECK LIST ASPEK PENGATAN PERILAKU KARAKTER

Nama Siswa : …………………………………………

Kelas :……………………………………

NO Rincian Belum Mulai Mulai


Tugas Terlihat Terlihat
(MT) Berkembang
Kinerja(RTK) (TM)

1 Religius

2 Rasa
Tanggung
Jawab

3 Kritis - Analitis

4 Bekerja Sama

5 Disiplin

6 Tanggung
Jawab

7 Komunikatif

8 Jujur

9 Rasa Ingin
Tahu

10 Berani Kreatif

11 Mandiri

12 Kreatif

Pedoman penskoran :
Skor yang diperoleh
Skor = ------------------------------ X 100
Jumlah skor
Penentuan Nilai :
85 – 100 = A
75 – 84 = B
65 – 74 = C
55 – 64 = D
< 54 = E

LEMBAR CHECK LIST ASPEK KARAKTER

Nama Siswa : ……………………………


Kelas/Smt : ………- … / GANJIL
Mata pelajaran : ………………………
No Sikap yang dievaluasi SkalaNilai
Demokratis
1 Kesediaanmembantuteman yang 1 2 3 4
menghadapikesulitanbelajar.
2 Dapatberbagitugasdalamkelompok. 1 2 3 4
3 Memberikesempatantemannyauntukmenyampaikanpendap 1 2 3 4
at.
Jumlahskor
Predikat
Rasa ingintahu
1 Bertanya kepada teman tentang konsep yang belum 1 2 3 4
dikuasai
2 Membaca sumber di luar buku teks tentang materi yang 1 2 3 4
terkait dengan pelajaran.
Jumlahskor
Predikat
Komunikatif
1 Memberikan pendapat dalam kerja kelompok di kelas. 1 2 3 4
2 Memberi dan mendengarkan pendapat dalam diskusi 1 2 3 4
kelas.
Jumlahskor
Predikat

Pedoman penskoran :

Skor yang diperoleh


Skor = ------------------------------ X 100
Jumlah skor
Penentuan Nilai :
90 – 100 = A
75 – 89 = B
74 – 60 = C
59 – 64 = D
< 54 =E

1 ; SangatKurang
2 ; Kurang
3 ; Baik
4 ; Sangat Baik

Penilaian proses belajar (afektif)


Lembar penilaian afektif
Kriteria Penilaian
No Indikator
A B C D
1 Hadir tepat waktu
2 Aktif dalam diskusi
3 Aktif mengemukakan pendapat
4 Aktif mengapresiasikan pendapat orang lain
5 Ikut menyimpulkan hasil diskusi kelompok
6 Mengerjakan tugas individu
7 Membantu dalam presentasi
8 Aktif mencatat hal-hal penting pembelajaran

Pedoman penskoran :
Skor yang diperoleh
Skor = ------------------------------ X 100
Jumlah skor

Penentuan Nilai :
85 – 100 = A
75 – 84 = B
65 – 74 = C
55 – 64 = D
< 54 = E

Keterangan (kriteria penilaian)


A = Baik sekali C = Cukup E = Kurang Sekali
B = Baik D = Kurang

Penilaian hasil belajar (kognitif)


Soal Ulangan Harian
1. Jelaskan perbedaan antara kitab dan suhuf!
2. Beriman kepada kitab – kitab Allah meliputi tiga Aspek, sebutkan dan
jelaskan!
3. Apa saja perilaku yang mencerminkan keimanan kepada Allah? Jelaskan!
4. Sebutkan beberapa hikmah beriman kepada kitab – kitab Allah!
5. Apakah fungsi Al – Qur’an bagi umat Nabi Muhammad? Jelaskan!

Skor Penialaian Soal Kognitif


N
Uraian Soal Skor
o
1 Jelaskan perbedaan antara kitab dan suhuf! 20

2 Beriman kepada kitab – kitab Allah meliputi tiga Aspek, sebutkan! 20

3 Apa saja perilaku yang mencerminkan keimanan kepada Allah? 20


Jelaskan!

4 Sebutkan beberapa hikmah beriman kepada kitab – kitab Allah! 20

5 Apakah fungsi Al – Qur’an bagi umat Nabi Muhammad? Jelaskan! 20

Instrumen penilaian :

Nama Siswa :
..........................................
Kelas / Semester :
X /Gasal
Teknik Penilaian :
Penilaian diri .
Penilai :
Diri sendiri
Pilihan Jawaban
N
Pernyataan Sangat Tidak setuju Skor
o. Setuju
Setuju
Meyakini bahwa menghormati hak dan
1 kewajiban orang lain merupakan
perintah Allah SWT
Meyakini bahwa Allah SWT.
2 mencintai manusia yang memiliki
perilaku keluhuran budi
Meyakini bahwa Allah SWT.
3 mencintai manusia yang memiliki
perilaku kokoh pendirian
Meyakini bahwa Allah SWT.
4 mencintai manusia yang memiliki
perilaku pemberi rasa aman

5 Meyakini bahwa Allah SWT.


mencintai manusia yang memiliki
perilaku tawakal
Meyakini bahwa Allah SWT.
6. mencintai manusia yang memiliki
perilaku adil

Jumlah Skor
Keterangan Nilai Nilai Akhir
Sangat Setuju = Skor 3 Skor yang
Setuju = Skor 2 diperoleh
Ragu-Ragu = Skor 1 -------------- X 100 = ----
Skormaksimal
Catatan:
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………………………
……………………..

Sikap ( observasi)

Format Penilaian menggunakan panduan observasi

Satuan pendidikan :

Tahun pelajaran : 2017/2018

Kelas/Semester : X / Semester I

Mata Pelajaran : Pendidikan Agama Islam dan Budi Pekerti

No. Hari/tgl Nama Siswa Kejadian Butir Sikap Tindak lanjut


Keterampilan

Guru melakukan penilaian terhadap peserta didik dalam pengamatan pada saat pelaksanaan
diskusi.

Nama Aspek yang Skor Ketuntasan Skor Tindak


Siswa dinilai maks maks lanjut
No Nilai
1 2 3 T TT R P

dst

Keterangan:

T : Tuntas mencapai nilai (disesuaikan dengan nilai KKM )

TT : Tidak tuntas bila di lihat dari nilai KKM

R : Remedial

P : Pengayaan

Aspek dan rubik penilaian:

1. Kejelasan dan kedalaman informasi.


a. Jika kelompok tersebut bisa memberikan kejelasan dan pedalaman informasi lengkap dan
sempurna, skor 30.
b. Jika kelompok tersebut bisa memberikan penjelasan dan pedalaman informasi lengkap dan
kurang sempurna, skor 20.
c. Jika kelompok tersebut bisa memberikan penjelasan dan pendalaman informasi kurang lengkap
dan kurang sempurna, skor 10.
2. Keaktipan dalam diskusi.
a. Jika kelompok tersebut berperan sangat aktif dalam diskusi, skor 30.
b. Jika kelompok tersebut berperan aktif dalam diskusi, skor 20.
c. Jika kelompok kurang aktif dalam diskusi diberi, skor 10.
3. Kejelasan dan kerapian persentasi.
a. Jika kelompok tersebut dapat mempersentasikan dengan jelas dan rapi, skor 40.
b. Jika kelompok tersebut dapat mempersentasikan dengan sangat jelas dan kurang rapi, skor 30.
c. Jika kelompok tersebut dapat mempersentasikan dengan kurang jelas dan tidak rapi, skor 20.

Anda mungkin juga menyukai