Anda di halaman 1dari 6

See discussions, stats, and author profiles for this publication at: https://www.researchgate.

net/publication/344801640

IKIGAI seni mencari alasan HIDUP - disandingkan dengan Falsafah Hidup Timur
lainnya

Conference Paper · October 2020

CITATIONS READS

0 143

1 author:

Laurentius Noer Andoyo


STIKI (Sekolah Tinggi Informatika & Komputer Indonesia), Malang, Indonesia
26 PUBLICATIONS   9 CITATIONS   

SEE PROFILE

Some of the authors of this publication are also working on these related projects:

SOSIALISASI PROGRAM ASK (AMAN SEHAT BERKOMPUTER) GUNA MENDUKUNG INDONESIA BERBUDAYA K3 (KESELAMATAN DAN KESEHATAN KERJA) View project

Critical Thinking Improvement View project

All content following this page was uploaded by Laurentius Noer Andoyo on 22 October 2020.

The user has requested enhancement of the downloaded file.


disandingkan dengan Falsafah Hidup Timur lainnya
Laurentius Noer Andoyo
Dosen Computer Ethics – Pemerhati Eastern Philosophy
STIKI - Malang
andoyo@stiki.ac.id
dalam KONFERENSI HIDESI XXX Fakultas Filsafat, Universitas Katolik Widya Mandala
Surabaya, Oktober 2020
dengan TEMA: Refleksi Etis, Filosofis, Sosiologis, Religius-sosiologis Universal atas Pandemi Covid 19

Gambar 1: Konsep Ikigai.


KATA KUNCI
Ikigai, harapan-hidup, falsafah Timur
Pendahuluan / Abstrak: motivasi berkelanjutan untuk menjalani hidup, atau bisa
juga dikatakan bahwa ikigai-lah yang memberikan gairah
Harapan-hidup (=Life expectancy) adalah salah satu hidup yang membuat semangat dalam menyambut
kriteria utama untuk mengukur kebahagiaan manusia.
kedatangan setiap hari baru. Ikigai juga seringkali
Harapan-hidup di Jepang meningkat tajam dari usia 60,64
diartikan sebagai prinsip hidup bahagia yang dapat
tahun (1950) menjadi usia 84,67 tahun (2020) dan nomer mengatasi rasa jenuh dalam menghadapi rutinitas sehari-
2 sedikit dibawah HongKong yang mencapai usia 84,89 hari.[3].
tahun (2020) [1]. Ikigai adalah falsafah hidup yang khas
Jepang, terutama di Okinawa, tentang kebahagiaan dan 10 Rules of Ikigai
kesehatan yang telah dikenalkan di seluruh dunia.
Secara ringkas Ikigai dapat diringkas menjadi 10 aturan
Terlebih dahulu akan dibahas secara singkat falsafah
sebagai berikut:
Ikigai. Dan sebagai salah satu falsafah hidup orang Timur,
akan disandingkan dengan beberapa falsafah Timur
lainnya, yaitu falsafah Jawa dan falsafah Tionghoa.

The 5 Blue Zones


Selama lebih dari satu dekade, penulis Dan Buettner
(2015) dengan bantuan National Geographic Society telah
bekerja untuk mengidentifikasi titik-titik dibumi yang
memiliki konsentrasi tinggi orang-orang berusia di atas
100 tahun, yang telah menjadi tua tanpa masalah
kesehatan seperti penyakit jantung, obesitas, kanker, atau
Gambar 2: 10 Rules of Ikigai
diabetes. Penemuannya ditulis pada bukunya, The Blue
Zones Solution. Adapun 5 daerah terbaik tersebut adalah # 1 Stay Active - don’t Retire
[2]: Mereka yang melepaskan hal-hal yang mereka sukai
1. OKINAWA, Jepang. Penduduk setempat makan dan telah dilakukannya dengan baik akan kehilangan
makanan yang kaya sayuran dan tahu yang biasanya Tujuan-Hidup saat berhenti bekerja.
Itulah mengapa sangat penting untuk terus melakukan
disajikan di piring kecil. Selain falsafah IKIGAI, hal-hal yang bernilai, membuat kemajuan, membawa
moai (=kelompok pertemanan yang erat), memainkan keindahan atau kegunaan bagi orang lain, membantu,
peran penting dalam umur panjang mereka.. dan membentuk dunia di seandar, bahkan setelah
profesional "resmi" aktivitas telah berakhir.
2. SARDINIA, Itali. Penduduk di pulau ini
mengkonsumsi banyak sayuran dan satu atau dua # 2 Take it Slow
gelas anggur per hari. Seperti di Okinawa, sifat Bertindak terburu-buru adalah berbanding terba-lik
kerukunan komunitas adalah faktor penting yang dengan kualitas kerja.
terkait langsung dengan umur panjang.
Seperti kata pepatah lama, “ Berjalanlah perla-han,
3. LOMA LINDA, California. Para peneliti mempelajari maka engkau akan pergi jauh ".
sekelompok orang Masehi Advent Hari Ketujuh yang Ketika meninggalkan ke-urgensi-an, Hidup dan
termasuk di antara orang-orang yang hidup paling Waktu akan mengambil makna yang baru.
lama di USA.
# 3 Don’t fill your Stomach
4. The NICOYA PENINSULA, Costa Rica. Penduduk
Peganglah prinsip: ‘Less is more’ dalam hal makan.
setempat tetap sangat aktif setelah usia 90-an; mereka
tidak ber-masalah untuk bangun pukul 05.30 dan Ikuti aturan 80 PERSEN sudah cukup, agar tetap
bekerja di ladang. sehat dan hidup lebih lama. Hendaknya makan tidak
sekenyang dari yang diminta oleh rasa lapar.
5. IKARIA, Yunani. Rahasia lokal (sejak tahun 500 SM)
# 4 Sorround yourself with Good Friends
tampaknya menjadi gaya hidup mereka - 1 dari setiap
3 penduduk berusia di atas 90-an. Teman-2 adalah obat yang terbaik. Obrolan yang
menyenangkan dapat mengungkapkan kekhawa-
Ikigai = Seni untuk Hidup tiran, harapan, dan mendapatkan nasihat, untuk tetap
dan lebih bersemangat
Ikigai adalah seni agar tetap awet muda sementara usia
beranjak menjadi tua. Kata itu secara harafiah terdiri # 5 Get in shape for your Next Birthday
terdiri dari iki,yang berarti kehidupan dan gai, yang Air yang itu paling baik adalah yang selalu meng-alir
berarti nilai. Ikigai kadang diekspresikan sebagai “alasan dan memberi kesegaran.
untuk bangun di pagi hari”. Ikigai-lah yang memberikan
Tubuhpun butuh untuk selalu bergerak, sehingga dan jiwa. Itu meliputi peker-jaan, keluarga, hobi,
hanya membutuhkan sedikit perawatan kesehat-an komunitas. Ini tentang menemukan makna sebagai
dan bisa hidup lebih lama.
sebuah keseimbang-an. Ini bukan tentang mencoba
LATIHAN (= exercise) melepaskan hormon yang "memiliki semua-nya", tetapi untuk memiliki bagian
membuat anda merasa bahagia.
kehidupan yang terbaik yang ditawarkan pada anda
Ber- RENCANA-lah untuk selalu bisa merayakan secara pribadi disaat anda melakukan perjalanan
ulang tahun tahun depan.
kehi-dupan ini.
# 6 Smile
The 4 Meanings of Life
Sikap CERIA tidak hanya membuat rileks, tetapi juga Konsep Ikigai mengkategorikan ada 4 Arti Kehidup-an,
membantu menjalin persahabatan. yaitu:
Betapa bahagianya bisa memahamii hal-hal yang o love : sesuatu yang benar-2 anda sukai.
biasa saja dan tidak begitu hebat. o talent : bakat anda.
Tetapi juga jangan lupa betapa istimewanya anda o usefulness : kebergunaan yang dibutuhkan dunia.
bisa berada di DISINI DAN SEKARANG (=HERE and o profit/benefit : penghasilan anda.
NOW), di dunia yang penuh dengan segala
kemungkinan ini. The 4 Actions
Sebagai manusia, pekerjaan yang kita lakukan harus
# 7 Reconnect with Nature memiliki makna. Konsep Ikigai menjelaskan ada 4 makna
Saat ini kebanyakan orang tinggal di kota. pekerjaan, yaitu:
Kodratnya, manusia diciptakan untuk tetap men-jadi o passion : merupakan kombinasi antara bakat dan
bagian dari alam, maka harus sering kembali ke alam sesuatu yang anda sukai. Kombinasi yang tanpa
untuk mengisi ulang baterai hidup. kebergunaan dan tidak menambah pengha-silan ini
menyenangkan, namun, itu biasanya bukan sesuatu
# 8 Give Thanks yang memajukan kita secara sosial atau ekonomi.
Berterima kasihlah pada Tuhan Sang Pencipta, pada o mission : merupakan kombinasi antara sesu-atu
Leluhur; pada Alam, yang memberi udara yang anda yang anda sukai dan yang dibutuhkan masya-akat.
hirup dan makanan yang anda makan, pada teman dan Kombinasi ini menyenangkan dan dihargai orang,
keluarga, pada semua yang mencerahkan hari-hari
anda dan pada yang membuat anda merasa beruntung namun tidak bisa anda lakukan dengan baik karena
karena masih hidup sampai saat ini. kurangnya keahlian dibidang itu dan juga tidak
meningkatkan ekonomi.
Luangkan waktu sejenak setiap hari untuk ber-syukur, o profession : merupakan kombinasi keahlian dan
dan anda akan menyaksikan persediaan kebahagiaan
anda terus tumbuh. penghasilan yang didapatkan. Kombinasi ini me-
merlukan usaha terus menerus untuk meningkat-kan
# 9 Live in the Moment keahlian dan penghasilan juga bertambah, namun
Berhentilah menyesali masa lalu dan takut akan masa kurang memberi keceriaan.
depan. Hari ini adalah semua yang anda miliki, o vocation : merupakan kombinasi dari peluang
manfaatkan semaksimal mungkin. untuk memperoleh penghasilan dari sesuatu yang
Buatlah SAAT INI layak untuk diingat. dibutuhkan masyarakat, namun anda dibidang itu
anda tidak berbakat sehingga juga kurang
# 10 Follow your IKIGAI memberikan keceriaan.
Ada semacam semangat di dalam diri anda ma-sing-
2, bakat yang unik yang memberi makna pada hari-
hari anda dan mendorong anda untuk membagikan
yang terbaik dari diri anda hingga akhir hayat.
Jika anda belum mengetahui IKIGAI anda, marilah
kita cari untuk menemukannya
Mencari Ikigai: [7]
Menemukan Ikigai anda adalah menemukan tujuan
hidup anda yang layak. Mengapa anda ada di planet
ini, dan bagaimana anda bisa membuat perbedaan
dengan orang lain ? Bagaimana anda bisa merasa
bahagia, dengan rasa harga diri dan tujuan khas
pilihan anda ? Menemukan Ikigai anda adalah
pendekatan holistik, menggabung-kan pikiran, tubuh Gambar 3: Mencari Ikigai
Studi Kasus: 3."Ngapunten namung saget maringi niki, mugi-mugi sagget
Untuk menjelaskan bagaimana mencari Ikigai kita manfaat lan migunani teng sampean, ngaturake sugeng ambal
masing-2 diberikan contoh sebagai berikut: warsa, mugi tambah dewasa dan sukses dunyo akherat."
(Maaf hanya bisa memberi ini, semoga bermanfaat untuk kamu.
Nama : Ando Aku ucapkan selamat ulang tahun, semoga semakin dewasa
Umur : 67 tahun dan sukses di dunia dan di akhirat)
Hobi : Taichi 4. "Sugeng tanggap warsa cah ayu. ing sambekala dilam-bari
Gemar : baca buku Filsafat Timur bungahing ati ayo dedongo, Mugi tansah pinaringan sih
rahmatipun Gusti."
Profesi : dosen
(Selamat ulang tahun cantik. Selamat ulang tahun. Di hari yang
Dunia : Revolusi Industri 4.0 bahagia ini mari kita berdoa agar kita selalu mendapatkan
IKIGAI : Kelas Virtual Seni Olah-diri rahmat dari Tuhan yang maha Esa)
Tradisional. 5. "Sugeng ambal warsa. Mugi-mugi sehat sejahtera dan
sukses lahir batinnya. Mugi-mugi dipun pertemukaken kalih
widadari kayangan kangge urip bareng. Mugio tansah bahagio
mulyo."
(Selamat tambah umur. Semoga selalu sehat sejahtera dan
sukses lahir dan batinnya. Semoga bisa dipertemukan dengan
bidadadri kayangan untuk bisa menjadi pendamping hidup.
Semoga bisa terus bahagia)

Beberapa harapan yang diketemukan adalah: ngguyu,


sehat, murah, rezeki, sabar, nglindhungi tanah sing
dilindhungi Allah SWT, ditebihno sangking sambekala,
dewasa, sukses dunyo akherat ...

Beberapa peribahasa-2 yang umum diucapkan


Gambar 4: Mencari Ikigai sehari-hari juga mencerminkan kebahagian yang
diharapkan [7]. Berikut ini akan disandingkan 10
Disandingkan Falsafah Jawa: rules dari Ikigai dengan peribahasa Jawa yang
Harapan akan kebahagian hidup sering tertuang pada hampir semakna.
ucapan selamat pada hari ulang tahun seseorang.
Orang Jawa juga mempunyai beberapa kalimat yang
sering dipakai dan diucapkan untuk ‘tanggap warsa /
ambak warsa’ bagi orang yang lebih tua dan
dihormati, sesama teman atau pada orang lain yang
lebih muda. Beberapa diantaranya sebagai berikut:
[8]

1. "Sugeng lagi njupuk warsa sampeyan uga umur ngguyu,


sehat, adus murah. Rezeki angin gedhe, sabar sing gedhe,
ditambahake adhedhasar cara nglindhungi tanah sing
dilindhungi Allah SWT."
(Selamat telah bertambah umur untuk anda serta usia yang
Gambar 5: Ikigai vs Falsafah Jawa
selalu dihiasi tawa. Kami doakan rejeki bertambah besar, sehat,
rezeki berlimpah, kesabaran luar biasa, dilindungi dalam tanah Disandingkan Falsafah Tionghoa
yang dilindungi oleh Allah SWT).
2. "Ngaturaken ambal warsa dateng ibu, mugi-mugi tansa-yah Falsafah Tionghoa tentang kehidupan sangat kaya.
diparingi rizki ingkang berkah, ditebihno sangking sedanten Pada kesempatan ini, Ikigai hanya akan
sambekala." disandingkan dengan salah satu diantaranya, yaitu
(Mengucapkan selamat ulang tahun untuk ibu, mudah-mudahan falsafah Fu Lu Shou (福祿壽.Ketiga imbol dewa ini
selalu diberikan rizki yang berkah, dijauhkan dari semua mara telah menjadi populer selama berabad-abad dalam
bahaya). kultur tradisional Tionghoa yang sangat mengang-
gap penting ke-BAHAGIA-an sebagai suatu yang
holistik, meliputi: ke-RUKUN-an (Fu), ke-KAYA-an 5. Hector Garcia , Ikigai – The Japanese secret to a long and happy
(Lu), dan ke-SEHAT-an (Shou).[9] Life, Penguin Books, New York, 2016..
6. Eiver Stevens, Finding Your IKIGAI, Eternal Spiral Books, New
York, 2017
7. Hariwijaya, 2500 Kata Bijak dari Jawa, Setia Kawan, Jakarta,
2005
8. https://www.brilio.net/wow/45-kata-kata-ucapan-ulang-tahun-
bahasa-jawa-berkesan-indah-2006309.html
9. https://id.wikipedia.org/wiki/Fu_Lu_Shou

Gambar 5: Ikigai vs Falsafah Fu Lu Shou

KESIMPULAN:
Tulisan ini bermaksud untuk memperkenalkan salah
satu kekayaan Falsafah Timur, yaitu Ikigai (asal
Jepang), yang sedang menjadi pembicaraan luas
sehubungan kenyataan Harapan Hidup (=Life-
expectancy) orang Jepang yang meningkat tajam
semenjak kekalahannya dalam Perang Dunia ke 2.
Harapan-hidup orang Jepang adalah 84,67 tahun
pada tahun 2020. Untuk mengambil pelajaran dan
hikmah dari pengalaman orang Jepang tersebut,
maka disandingkanlah Falsafah Ikigai dengan
Falsafah Jawa dan Falsafah Tionghoa. Dari sini bisa
dianalisa hal-hal apa saja kekurangan kita, agar juga
bisa meraih harapan-Hidup yang lebih tinggi lagi.
Keep working on Love .....
Malang, Oktober 2020

GLOSARI :
1. Harapan-hidup Istilah "harapan hidup" mengacu pada jumlah
tahun yang dapat diharapkan seseorang untuk hidup. Menurut
definisi, harapan hidup didasarkan pada perkiraan usia rata-rata
anggota kelompok populasi tertentu ketika mereka meninggal
https://www.techopedia.com/definition/13600/cyberwarfare
2. Falsafah anggapan, gagasan, dan sikap batin yang paling
dasar yang dimiliki oleh orang atau masyarakat; pandangan
hidup. Kamus Besar bahasa indonesia (KBBI)

REFERENSI:
1. https://www.macrotrends.net/countries/JPN/japan/life-
expectancy
2. https://www.nationalgeographic.com/books/features/5-blue-
zones-where-the-worlds-healthiest-people-live/
3. https://id.wikipedia.org/wiki/Ikigai
4. Dan Buettner, The Blue Zones Solution, the National
Geographic Society, new York, 2015

View publication stats

Anda mungkin juga menyukai