Anda di halaman 1dari 3

DESA YANG MENOLAK PENGUKURAN

1. DESA SUKARAJA
Potensi : 200 bidang
Alasan :
- APL tidak luas, sehingga hanya tersisa sebagian kecil yang merupakan zona putih
- Apabila dilakukan pengukuran, dikhawatirkan akan terjadi kesenjangan di masyarakat
Desa Sukaraja
2. DESA SUNGAI BUNDUNG
Potensi : 150 bidang
Alasan :
- Sebagian besar sudah bersertifikat
- Banyak bidang yang masuk ke dalam kawasan hutan
- Jika dilakukan pengukuran dikhawatirkan akan terjadi kesenjangan di masyarakat Desa
Sungai Bundung
3. DESA SUNGAI CABANG BARAT
Potensi : 150 bidang
Alasan :
- Banyak bidang yang belum bersertifikat berada di dalam kawasan hutan, jika dilakukan
pengukurang akan berakibat adanya kesenjangan di masyarakat Desa Sungai Cabang
Barat
- Misalkan pengukuran tetap harus dilaksanakan, masyarakat belum siap untuk
memasang pataok pada bidang mereka
- Banyak area APL yang tumpang tindih dengan area moratorium gambut

Anda mungkin juga menyukai