Anda di halaman 1dari 20

Gambaran Umum Perkuliahan

Mata Kuliah Teknik Komunikasi Arsitektur


(TEKOM) 1
Tahun Ajaran 2020/2021

Dosen : Benediktus Boli, ST., MT


Budhi B. Lily, ST., MT
Geraldus Fori, ST

Prodi Arsitektur
Unika Widya Mandira, Kupang
Teknik Komunikasi Arsitektur 1
Komunikasi Verbal dan grafis/ Sketsa 2D

Materi
Teknik Komunikasi Komunikasi
Arsitektur Tujuan Pembelajaran
Peserta memiliki
Sketsa Perspektif/ 3D kemampuan
berkomunikasi
Teknik Komunikasi Arsitektur 2 dalam Arsitektur
(Verbal dan
grafis 2D)
1. Penjelasan Umum
2. Komunikasi Verbal Tugas 1
3. Latihan Komunikasi Verbal (video)
4. Komunikasi Grafis (huruf teknik) Tugas 2
5. Studio Huruf teknik
6. Jenis-jenis Garis + Studio Tugas 3
7. Kombinasi Garis + Studio
8. UTS
9. Simbol Material Tugas 4
10. Simbol Material + Studio
11. Elemen Penunjang (Vegetasi, Manusia dan Kendaraan) Tugas 5
12. Studio Elemen Penunjang 1 (teknik pensil)
13. Studio Elemen Penunjang 2
14. Studio Elemen Penunjang 3 (teknik tinta dan warna)
15. Pengumpulan tugas 4 dan Evaluasi
16. UAS
Secara keseluruhan penilaian akan dihitung berdasarkan
bobot dari semua item penilaian, berupa:
◦ Kehadiran dan sikap : bobot penilaian 10 %
◦ Ujian Tengah Semester : bobot penilaian 20 %
◦ Ujian Akhir Semester : bobot penilaian 30 %
◦ Tugas : bobot penilaian 40 %
 Pensil
◦ Pensil H-4H,F,B-6B
◦ Pensil warna
 Penghapus
 Peruncing/ kater
 Cat Air + Kuas
 Drawing Pen
 Mistar Segi Tiga 1 pasang (30° & 60°)
 Kertas gambar /buku Sketsa Manila (A3 bukan HVS)
 Kain lap bersih
 Kamera (bisa Kamera hp sekalian perekam suara) dengan kualitas yg baik
 Aplikasi Kine Master atau sejenisnya untuk edit video sederhana
 Semua Peserta Kuliah Wajib Mengakses info via WA,
Elearning/CelWira, Zoom atau media online lainnya, Sesuai
Jadwal kuliah
 Jika menggunakan Zoom/Google meet, semua peserta wajib
mengaktifkan kamera dan menonaktifkan suara
 Wajib berpakian rapih dan tidak meninggalkan kamera selama
kuliah menggunakan Zoom/Google meet
 Nama akun pada Zoom/Google meet wajib menggunakan nama
sesuai absen
 Tidak membagikan link ke pihak lain yang bukan peserta kuliah
 Pengumpulang tugas mengikuti waktu dan ketentuan yang
ditentukan oleh dosen melalui Elearning/CelWira
 Peserta akan dibagi menjadi beberapa grup (1 grup maks. 20
peserta)
 Peserta datang ke kampus sesuai jam yang ditentukan oleh dosen
 Setelah selesai kuliah/ Studio Peserta langsung meninggalkan
kampus
 Wajib pakai masker dan cuci tangan
 Tidak diperbolehkan duduk berkumpul di area kampus (jaga jarak)
 Wajib menggunakan peralatan gambar sendiri
 Tugas dikumpulkan di ketua kelas kemudian diantar ke dosen
 Jika sakit sebaiknya tidak mengikuti perkuliahan offline dan
memberitahukan ke dosen
Sumber : Teknik Menggambar Sketsa Arsitektur (Pangasro 2013)
Menggambar bebas tangan/
manual

Sumber : Teknik Menggambar Sketsa Arsitektur (Pangasro 2013)


Contoh :
PRESENTASI/
KOMUNIKASI VERBAL
HURUF TEKNIK
Komunikasi Grafis
GARIS
Komunikasi Grafis
SIMBOL MATERIAL
Komunikasi Grafis
ELEMEN PENUNJANG
(Teknik Pensil) Komunikasi Grafis
ELEMEN PENUNJANG
(Teknik Warna) Komunikasi Grafis
ELEMEN PENUNJANG
(Teknik Pesnil) Komunikasi Grafis
ELEMEN PENUNJANG
(Teknik Warna)
Komunikasi Grafis
UAS
Komunikasi Grafis
Selamat mengikuti perkuliahan Tekom 1
Butuh Latihan dan kerja keras
Semoga Sukses!

Anda mungkin juga menyukai