Anda di halaman 1dari 8

1.

Tuntutan atau permintaan dalam perawatan diri sendiri yang merupakan tindakan mandiri
yang dilakukan dalam waktu tertentu untuk perawatan diri sendiri dengan menggunakan metode
dan alat dalam tindakan yang tepat.

Select one:
a. Self Care Agency
b. Self Care
c. Self Care Requisites
d. Theurapetic Self Care Demand

e. Self Care Therapeutik


2. Tujuan menurut Smith (1995), mengidentifikasi pelayanan home care memiliki lima tujuan
dasar, yaitu :

Select one:
a. Pendidikan tentang perawatan diri
b. Meningkatkan "support system" keluarga dalam memanfaatkan pelayanan kesehatan
c. Penyembuhan terhadap penyakit
d. Berbagai masalah yang berhubungan dengan gaya hidup dan dinamika keluarga
e. Rehabilitasi

Previous page

3. Menurut Leininger sistem layanan budaya terdiri dari dua sub sistem, yaitu : Layanan
kesehatan formal dan Layanan kesehatan informal. Yang termasuk layanan kesehatan formal :

Select one:
a. Pengobatan tradisional
b. Ritual dan kebiasaan etnik
c. Pengobatan alternative.
d. Layanan fisioterapi

e. Otonomi
4. Diversitas asuhan kultural menurut Leininger :

Select one:
a. Sehat atau sakit sebagai konsep ditentukan oleh patologi penyakit yang ditunjukan
pemeriksaan secara laboratorium.
b. Keanekaragaman dihilangkan dan berdasarkan nilai-nilai, norma-norma, dan cara hidup
umum.
c. Keanekaragaman asuhan kultural mengakui adanya variasi dan rentang kemungkinan
tindakan dalam hal memberikan bantuan dan dukungan.
d. Kebiasaan dan ritual diminimalisir dan menggunakan pertimbangan prosedur profesional.

e. Prioritas pada lingkungan fisik


5. Dalam rencana tindakan Keperawatan, peran perawat pada transkultural nursing teory ini
menjembatani antara Sistem Generik atau Tradisional dengan :
Select one:
a. Rujukan kesehatan
b. Ritual etnik
c. Sistem Profesional
d. Sistem sosial

e. Sistem individu
6. Tindakan keperawatan dengan prinsip membantu, memfasilitasi atau memperhatikan budaya
yang ada, yang merefleksikan cara-cara untuk beradaptasi, bernegosiasi atau
mempertimbangkan kondisi kesehatan dan gaya hidup klien.

Select one:
a. Culture care preservation
b. Maintenance culture
c. Culture care accommodation
d. Culture care repatterning

e. Otonomi klien
7. Suatu tindakan yang ditujukan pada penyediaan perawatan diri sendiri yang bersifat universal
dan berhubungan dengan proses kehidupan manusia serta dalam upaya mepertahankan fungsi
tubuh.

Select one:
a. Self Care Defisit
b. Self Care Requisites
c. Self Care Agency
d. Theurapetic Self Care Demand

e. Universal self care


8. Pada dasarnya Home Care melibatkan berbagai multi disiplin, selain berperan utama sebagai
layanan Home Care perawat juga harus memiliki kemampuan:

Select one:
a. Sebagai pendidik bagi klien
b. Sebagai advocad bagi klien
c. Memotivasi klien dan keluarganya
d. Komunikasi dan sensitive terhadap kebutuhan klien
e. Membaca peluang dan pemasaran Home Care

Previous page

9. Perawat membuat dokumentasi lengkap tentang hasil kunjungan untuk disimpan di pelayanan
kesehatan tempat perawat bertugas termasuk langkah-langkah/prosedur Home Care fase:

Select one:
a. Inisiasi/persiapan
b. Inisiasi/perkenalan
c. Implementasi
d. Terminasi

e. Pasca kunjungan
10. Home care dapat terselenggara dengan baik jika:

Select one:
a. Langkah-langkahnya dipahami oleh penyelenggara dan regulatornya terfasilitasi
b. Klien dan keluarga tidak berkenan dirawat di RS
c. Langkah-lankahnya dipahami oleh sasaran
d. Semua biaya ditanggung pemerintah

e. Lingkungan kerja mendukung


11. Negosiasi dengan pasien dan kerabatnya dalam rangka menyesuaikan pandangan dan ritual
tertentu yang berkaitan dengan sehat, sakit, dan asuhan.

Select one:
a. Preservasi Asuhan Kultural
b. Adaptasi Asuhan Kultural
c. Rekonstruksi Asuhan Kultural
d. Repaternning asuhan Kultural

e. Diversity self care


12. Sebaiknya mekanisme pelayanan Home Care diawali dengan:

Select one:
a. Secara periodik manajer kasus monitoring dan evaluasi layanan yang diberikan
b. Setiap kegiatan tenaga pelaksana pelayanan harus diketahui manajer kasus
c. Bersama klien & keluarga membuat kesepakatan jenis layanan yang dibutuhkan
d. Dilakukan pengkajian (pengumpulan data subyektif & obyektif) oleh koordinator kasus

e. Mendapatkan rekomendasi dari dokter untuk dirawat di rumah


13. Dalam konsep teori self care, suatu kegiatan yang merupakan aktivitas dan inisiatif dari
individu serta dilaksananakan oleh individu itu sendiri dalam memenuhi serta mempertahankan
kehidupan, kesehatan serta kesejahteraan.

Select one:
a. Self Care Agency
b. Self Care
c. Self Care Requisites
d. Theurapetic Self Care Demand

e. Self Care Therapeutik


14. Anak C, 3 tahun, memerlukan penanganan khusus dalam pemenuhan nutrisinya. Anak A
seperti anak yang pada usia toddler umumnya susah makan dan mempunyai aktifikas yang
tinggi. Perawat melakukan tindakan pada anak A masuk dalam kategori.

Select one:
a. Health Deviation Requisites
b. Self Care Requisites
c. Theurapetic Self Care Demand
d. Developmental Self Care Requisites

e. Self Care
15. Dampak keuntungan layanan homecare bagi perawat pelaksana homecare adalah

Select one:
a. Mempererat ikatan keluarga
b. Merasa lebih nyaman
c. Mengenal klien dan lingkungan dengan lebih baik
d. Makin banyak wanita yang bekerja di luar rumah

e. Tuntutan teknologi
16. Dalam konsep praktik keperawatan Orem mengembangkan dua bentuk teori Self Care, salah
satunya adalah keperawatan dibutuhkan seseorang pada saat tidak mampu atau terbatas untuk
melakukan self carenya secara terus menerus.

Select one:
a. Rujukan kesehatan
b. Self Care Agency
c. Penanganan masalah prioritas
d. Self Care Defisit
e. Universal selfcare

Previous page

17. Perawat menghargai penuh terhadap pandangan budaya dan ritual pasien serta
kelompoknya.

Select one:
a. Preservasi Asuhan Kultural
b. Adaptasi Asuhan Kultural
c. Rekonstruksi Asuhan Kultural
d. Negoisasi asuhan Kultural

e. Self care requisite


18. Tujuan Home Care adalah

Select one:
a. Meningkatkan dan mempertahankan kesehatan di masyarakat
b. Meningkatkan dan mempertahankan kesehatan di Puskesmas
c. Meningkatkan dan mempertahankan kesehatan di Rumah sakit
d. Meningkatkan dan mempertahankan kesehatan di Posyandu
e. Meningkatkan dan mempertahankan kesehatan keluarga

Previous page

19. Fokus Home Care adalah pemberi dorongan terhadap kemandirian klien dan keluarga
melalui berikut, Kecuali:

Select one:
a. Penyembuhan terhadap penyakit
b. Pendidikan tentang perawatan diri
c. Berbagai masalah yang berhubungan dengan gaya hidup
d. Berbagai masalah yang berhubungan dengan Keamanan dan praktek kesehatan

e. Berbagai masalah berhubungan dengan lingkungan dan dinamika masyarakat.


20. Berikut bukan termasuk Persyaratan klien dalam layana Home Care:

Select one:
a. Mempunyai keluarga/pihak lain yang bertanggung jawab dalam berinteraksi dengan pengelola
b. Bersedia menandatangani persetujuan informed concent
c. Bersedia melakukan perjanjian kerja denga pengelola Home Care untuk memenuhi kwajiban
dalam menerima pelayanan
d. Bersedia melakukan perjanjian kerja denga pengelola Home Care untuk memenuhi tanggung
jawab dan haknya menerima layanan

e. Bersedia tidak menuntut kepada pengelola dan pelaksana pelayanan jika terjadi kesalahan
fatal.
21. Perawat mengkaji kemampuan individu dalam melakukan perawatan diri sendiri, yang dapat
dipengaruhi oleh usia, perkembangan, sosiokultural, kesehatan dan lain-lain. Perawat tersebut
melakukan pengkajian pada aspek :

Select one:
a. Self Care Agency
b. Self Care
c. Self Care Requisites
d. Theurapetic Self Care Demand

e. Self Care Therapeutik


22. Perawat yang mengkaji keluarga terlebih dulu mempunyai pengetahuan mengenai
pandangan tentang dimensi dan budaya serta struktur sosial yang berkembang di masyarakat.
Dimensi budaya dan struktur sosial tersebut dipengaruhi oleh tujuh faktor, yaitu :

Select one:
a. Usia
b. Keturunan
c. Jenis Kelamin
d. Nilai budaya dan gaya hidup

e. Status sosial
23. Bapak N, 60 tahun, menderita stroke, hemiplegi, kesadaran compos mentis dan sulit bicara.
Bapak N memerlukan sikap dari perawat yang ramah, sopan dan responsif terhadap masalah
yang dihadapi klien. Tindakan yang dilakukan perawat bersikap seperti harapan Bapak A, hali ini
termasuk.

Select one:
a. Health Deviation Requisites
b. Theurapetic Self Care Demand
c. Developmental Self Care Requisites
d. Universal Self Care Requisites

e. Self Care Agency


24. Mekanisme pelayanan Home Care seharusnya diakhiri dengan:

Select one:
a. Secara periodik manajer kasus monitoring dan evaluasi layanan yang diberikan
b. Setiap kegiatan tenaga pelaksana pelayanan harus diketahui manajer kasus
c. Bersama klien & keluarga membuat kesepakatan jenis layanan yang dibutuhkan
d. Dilakukan pengkajian (pengumpulan data subyektif & obyektif) oleh koordinator kasus
e. Mendapatkan rekomendasi dari dokter untuk dirawat di rumah

Previous page

25. Tinggalkan nama dan alamat perawat dengan nomor tilpun, merupakan langkah-
langkah/prosedur Home Care fase:

Select one:
a. Inisiasi/persiapan
b. Inisiasi/perkenalan
c. Implementasi
d. Terminasi

e. Pasca kunjungan

26. Aspek keuangan/pembayaran pelayanan homecare, jika pembayaran ditangani oleh


pemerintah dan diperuntukan bagi masyarakat tidak mampu disebut

Select one:
a. Medicare
b. Medicaid
c. Asuransi swasta
d. Pembayaran oleh individual

e. Tabungan berjangka
27. Karakteristik asal klien yang memperoleh pelayanan home care, kecuali :

Select one:
a. Rujukan dari klinik rawat jalan
b. Setelah dari Unit rawat inap RS
c. Setelah rawat inap di Puskesmas
d. Klien dapat langsung menghubungi agensi pelayanan home care

e. Klien terlantar
28. Home Care merupakan pemberian pelayanan profesional kepada klien dan keluarga yang
berada di:

Select one:
a. Rumah sakit
b. Puskesmas
c. Posyandu
d. Tempat praktek

e. Tempat tinggalnya klien


29. Padangan sehat dan sakit menurut konsep transkultural leininger menuntut perawat tidak
boleh hanya terpaku pada :

Select one:
a. Sehat dan sakit sebagai konsep yang di tentukan dan bergantung pada budaya.
b. Apresiasi sehat dan sakit berbeda-beda antar-budaya,
c. Perawat perlu mempunyai pengetahuan tentang budaya di perlukan
d. Penanganan prosedural professional

e. IPTEK
30. Merupakan salah satu jenis pelayanan kesehatan yang berbasis pada komunitas dan
berfokus pada pemberian pelayanan kesehatan untuk klien yang dilakukan di dalam lingkungan
tempat tinggal mereka

Select one:
a. Miller, 2004; Stanley, dkk., 2005
b. Stanhope & Lancaster, 1996
c. Lerman D & Eric B.L.,1993
d. Lueckenotte, 2000

e. Friedman, 1989
31. Perawat dalam melaksanakan tugasnya menggunakan teori Keperawatan yang dalam
tatanan pelayanan keperawatan ditujukan kepada kebutuhan individu dalam melakukan tindakan
keperawatan mandiri serta mengatur dalam memenuhi kebutuhannya.
Select one:
a. Orem
b. Roy
c. Florence
d. Leinninger

e. Johnson
32. Strategi meningkatkan demand pentingnya Home Care dapat dilakukan melalui:

Select one:
a. Kwajiban hadir pada acara Posyandu
b. Kwajiban menjadi angota dasawisma
c. Monitor KMS di layanan Posandu
d. Kwajiban menjadi anggota Home care di RW

e. KIE, promkes dan pemberdayaan Home Care (keluarga)


33. Berikut bukan termasuk struktur layanan/pengorganisasian Home Care di Puskesmas:

Select one:
a. Mengimplementasikan kebijakan sesuai dengan kondisi daerah
b. Melaksanakan jejaring dalam pelaksanaan pelayanan Home Care
c. Melaksanakan kegiatan pelayanan Home Care
d. Melakukan pencatatan dan pelaporan
e. Pembinaan dan pengawasan

Previous page

Bapak A, 46 tahun, mengalami kecelakaan yang mengakibatkan patah tulang ekstremitas bawah
kanan. Perawat mengidentifikasi kondisi Bapak A yang disimpulkan tidak mampu untuk
melakukan perawatan diri. Perawat melakukan identifikasi termasuk dalam kategori :

Select one:
a. Health Deviation Requisites
b. Self Care Requisites
c. Theurapetic Self Care Demand
d. Developmental Self Care Requisites

e. Universal self care

Anda mungkin juga menyukai