Anda di halaman 1dari 1

1. Kita harus menghemat energi karena...

a. Harganya mahal
b. Sulit ditemukan
c. Persediaan terbatas
d. Hemat biaya
2. Kegiatan berikut ini adalah merupakan upaya untuk penghematan energi listrik :
a. Mematikan lampu dimalam hari
b. Tidak memanfaatkan alat-alat listrik di rumah
c. Menggunakan lampu hemat energi
d. Tetap menyalakan Tv walaupun tidak ditonton
3. Dalam menggunakan energi listrik, kita tidak boleh boros. Berikut ini yang merupakan cara
untuk menghemat energi listrik yaitu...
a. Memasang lampu di taman-taman sekitar rumah
b. Menyalakan televisi hingga larut malam tanpa ada yang menonton
c. Menyalakan lampu selama 1 hari
d. Memadamkan lampu bila tidak digunakan
4. Berikut prinsip-prinsip manajemen energi listrik, kecuali...
a. Perencanaan (planning)
b. Pengorganisasian (organizing)
c. Pengendalian (Controling)
d. Manajemen listrik
5. Apa yang dimaksud dengan energi listrik...?
a. Energi listrik adalah langkah awal untuk menentukan/membuat tujuan dalam energi listrik
b. Energi listrik adalah sumber daya yang digunakan oleh manusia untuk melakukan suatu
kegiatan dengan tujuan tertentu
c. Energi listrik adalah energi utama yang dibutuhkan bagi peralatan listrik yang tersimpan
dalam arus listrik dengan satuan Ampere (A) dan tegangan listrik dengan satuan volt (V)
dengan ketentuan kebutuhan konsumsi daya listrik dengan satuan watt (W) untuk
menggerakkan motor, lampu penerangan, memanaskan dll
d. B dan C Benar

Anda mungkin juga menyukai