Anda di halaman 1dari 3

KABUPATEN TASIKMALAYA

KEPUTUSAN KEPALA DESA KARANGLAYUNG


Nomor : ...........................................
TENTANG
PENGURUS KARANG TARUNA “ LINGGA MANDALA “
DESA KARANGLAYUNG KECAMATAN KARANGJAYA
KABUPATEN TASIKMALAYA

KEPALA DESA KARANGLAYUNG,

Menimbang : a. Bahwa Karang Taruna merupakan Organisasi Sosial


b. Bahwa Karang Taruna sebagai modal sosial strategis untuk
mewujudkan keserasian, keharmonisan, keselarasan dalam
rangka memperkuat kesetiakawanan sosial, kebersamaan,
kejuangan, dan pengabdian terutama di bidang kesejahteraan
sosial;
c. Bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana huruf a dan
huruf b, maka perlu menetapkan Keputusan Kepala Desa
Karanglayung Kecamatan Karangjaya
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 12 Tahun 2011 tentang Pembentukan
Peraturan Perundang – undangan (Lembaran Negara Republik
Indonesia Tahun 2011 Nomor 82, Tamabahan Lembaran
Negara Republik Indonesia Nomor 5234);
2. Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014 tentang Desa
( Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5495);
3. Peraturan Pemerintah Nomor 43 Tahun 2014 tentang
Peraturan Pelaksanaan Undang-undang Nomor 6 Tahun 2014
tentang Desa sebagaimana telah diubah dengan Peraturan
Pemerintah Nomor 47 Tahun 2015;
4. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 20 Tahun 2018
tentang Pengelolaan Keuangan Desa;
5. Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 18 Tahun 2018
tentang Lembaga Kemasyarakatan Desa dan Lembaga Adat
Desa;
6. Peraturan Daerah Kabupaten Tasikmalaya Nomor 09 Tahun
2019 tentang Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah
Kabupaten Tasikmalaya Tahun Anggaran 2020;
7. Peraturan Bupati Tasikmalaya Nomor 11 Tahun 2015 tentang
Pedoman Tata Cara Pengadaan Barang/Jasa di Desa;
8. Peraturan Bupati Kabupaten Tasikmalaya Nomor 29 Tahun
2015 Tentang Pedoman Pengelolaan Keuangan Desa di
Kabupaten;
9. Peraturan Bupati Tasikmalaya Nomor 36 Tahun 2020
Tentang Tata Cara Pelaksanaan, Pembagian Dan Penetapan
Rincian Dana Desa Kabupaten Tasikmalaya Tahun
Anggaran 2020;
10. Peraturan Bupati Tasikmalaya Nomor 64 Tahun 2020 tentang
Perubahan atas Peraturan Bupati Tasikmalaya Nomor 36
Tahun 2020 tentang Tata Cara Pelaksanaan Pembagian dan
Penetapan Rincian Dana Desa Kabupaten Tasikmalaya Tahun
Anggaran 2020;
11. Hasil rapat pembentukan Pengurus Karang Taruna Desa
Karanglayung Tanggal 25 Desember 2020;

M E M U T U S K A N,

Menetapkan : KEPUTUSAN KEPALA DESA KARANGLAYUNG KECAMATAN KARANGJAYA


TENTANG PENGURUS KARANG TARUNA “ LINGGA MANDALA “ DESA
KARANGLAYUNG KECAMATAN KARANGJAYA KABUPATEN
TASIKMALAYA MASA BAKTI 2020 s/d 2025
KESATU : Mengesahkan susunan kepengurusan Karang Taruna “ Lingga Mandala “
Desa Karanglayung Kecamatan Karangjaya Kabupaten Tasikmalaya
periode 2020 sampai dengan 2025, dengan susunan kepengurusan
sebagaimana tercantum dalam lampiran Keputusan ini;
KEDUA Pengurus Karang Taruna “Lingga Mandala “ Desa Karanglayung dalam
Pelaksanaan tugasnya membantu Kepala Desa dalam menanggulangi
masalah kesejahteraan sosial dan pengembangan generasi muda;
KETIGA Segala biaya yang ditimbulkan akibat dikeluarkannya Keputusan ini
dibebankan kepada anggaran yang sesuai;
KEEMPAT Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila
dikemudian hari terdapat kekeliruan akan diadakan pembetulan
sebagaimana mestinya;

Ditetapkan di : KARANGLAYUNG
Pada tanggal : 29 Desember 2020
KEPALA DESA KARANGLAYUNG

MAMAN RUSMAN
LAMPIRAN KEPUTUSAN KEPALA DESA KARANGLAYUNG
Nomor : / /Kep/Des/2020
Tanggal : 29 Desember 2020

SUSUNAN PENGURUS KARANG TARUNA “LINGGA MANDALA “


DESA KARANGLAYUNG KECAMATAN KARNGJAYA KABUPATEN TASIKMALAYA
MASA BAKTI 2020 s/d 2025

NO NAMA JABATAN UNSUR

Kepala Desa
1 MAMAN RUSMAN Pembina
Karanglayung
2 DELIH KURNIAWAN, S.Hum. Ketua Pemuda
3 AKIN MUTAKIN, A.Md.Kom. Sekertaris Pemuda
4 DENI Bendahara Pemuda
5 DEDI PUTUWANTA Bidang Keorganisasian Pemuda
6 GALIH PRASETIA, S.Pd. Bidang Pendidikan dan Pembinaan Pemuda
7 ARDI SOLEHUDIN MAULANA Bidang Penelitian dan Pengembangan UEP Pemuda
8 DENI ABDULAH Bidang Advokasi dan Hak Asasi Kemanusiaan Pemuda
9 ARIS Bidang Lingkungan Hidup dan Kepariwisataan Pemuda
10 FIRMAN HIDAYAT Bidang Seni Budaya, Olahraga dan Pengembangan Mental Pemuda
11 WAHYUNI Bidang Pemberdayaan Perempuan Pemuda
12 ERIS Bidang Penanggulangan Masalah Sosial dan Bencana Pemuda

Bidang Hubungan Masyarakat, Publikasi dan Pencitraan


13 JAMIL Pemuda
Karangtaruna

KEPALA DESA KARANGLAYUNG

MAMAN RUSMAN

Anda mungkin juga menyukai