Anda di halaman 1dari 2

Fase Pengembangan adalah fase membangun sistem informasi dengan deliverables berupa

software dan bagian-bagian pendukungnya, bagian pendukung ini berupa dokumentasi


sistem, SOP, User Guide Documentation, dan materi pelatihan.

Terdapat 4 Model Pengembangan Sistem Informasi :

Linier Sequential Model


Prototyping Model
Spiral Model
Incremental Model

SYSTEM DEVELOPMENT LIFE CYCLE :

1. SYSTEM DEVELOPMENT LIFE CYCLE By Horner


Tahapannya adalah :
Requierments -> Analisis -> Design -> Coding -> Testing -> Acceptance

2. SYSTEM DEVELOPMENT LIFE CYCLE Waterfall menurut Roger S. Presman


Requierments / Analisis -> Design -> Coding -> Testing -> Maintance

3. SYSTEM DEVELOPMENT LIFE CYCLE By taylor


Requierments -> Analisis -> Design -> Coding -> Testing -> Maintance -> Planning

4. SYSTEM DEVELOPMENT LIFE CYCLE Waterfall menurut Sommervile


Requierments / Analisis -> Design System -> Coding -> Testing -> Implementasi

Ke empat SYSTEM DEVELOPMENT LIFE CYCLE ini hampir sama, namun pada SYSTEM
DEVELOPMENT LIFE CYCLE By taylor terdapat perputaran setelah planning kembali ke
requierment

Pada fase Requierments Di SYSTEM DEVELOPMENT LIFE CYCLE Waterfall Model aktivitas
requirements seharusnya sudah selesai dilakukan, yaitu pada fase inisialisasi,
serta harus telah memiliki dokumen System Requirements Specification (SRS) dan
Project Scope Document (PSD)

Pada fase DESAIN SISTEM DAN SOFTWARE memiliki proses sebagai berikut :

Spesifikasi Fungsional dan Teknik

Spesifikasi teknis dapat dideskripsikan melalui Function Spesification Document


(FSD). Dokumen ini menggambarkan bagaimana software akan berfungsi dan fungsi-
fungsi apa yang harus dimilikinya agar dapat memenuhi requirements, contohnya :
cara mengisi data pelanggan

Resiko dan Mitigasi

Pada saat Proses ini rencana mitigasi disiapkan agar jika terjadi masalah saat
desain telah diselesaikan dan siap ke tahap pengembangan.

Desain Sistem

Desain sistem adalah proses untuk mendefinisikan arsitektur, komponen, modul,


antarmuka dan data untuk memenuhi requirements, dasar dari desain sistem adalah
bagaimana aliran informasi (System flow) dari awal hingga akhir yang
merepresentasikan reuirements, Desain sistem ada 2 jenis yaitu Logikal dan Fisikal

metode untuk melakukan desain sistem :

Desain Sistem Terstruktur


Desain sistem yang berorientasi obyek

Pemodelan (Modelling)

Model adalah representasi abstrak dari sistem yang akan dibangun. Artinya kita
akan menyusun bentuk untuk mewujudkan sesuatu yang masih berupa pemikiran atau
konsep, gunanya modeling adalah untuk memahami sistem yang membutuhkan contoh
perwujudannya terlebih dahulu, bagaimana suatu proses bekerja dan asumsi-asumsi
yang menjadi dasar bagaimana proses kerja tersebut, memudahkan untuk mendefinisikan
sumber input sistem,Menentukan representasi dari komponen sistem, dan Menelusuri
desain kembali sampai kepada requirements untuk memastikan bahwa mereka membangun
sistem yang sesuai.

Desain Software
desain software adalah bentuk lebih detail dari desain sistem, dimana sistem yang
telah dibuat modelnya lalu lebih diperinci dalam bentuk yang lebih mudah dipahami
oleh para developer yang dimana Aktivitas desain software adalah dengan menyusun
bentuk representasi dari software yang akan digunakan, baik desain arsitektural
maupun desain detail

Konsep Dasar Desain Software

Abstraksi.
Coupling.
Cohesion.
Dekomposisi dan modularisasi.
Encapsulation atau menutupi informasi,.
Pemisah antarmuka dan implementasi

Unfied Modelling Language (UML)


UML adalah bahasa spesifikasi standar untuk mendokumentasikan, menspesifikasikan
dan membangun sistem software dan hasil pengembangan dari bahasa pemodelan
berorientasi objek (Object Oriented Modeling Language)

Desain Antarmuka Pengguna


Desain Antarmuka Pengguna antarmuka/interface adalah bagian dari produk software

Desain Database
Database adalah proses untuk menghasilkan model data dari database, setiap sistem
informasi bisnis pasti memerlukan desain database yang sesuai dengan kriteria
penggunanya
Dengan adanya Desain database yang baik maka data yang digunakan akan lebih mudah

Anda mungkin juga menyukai