Anda di halaman 1dari 2

A.

Identitas jurnal

1. Nama : Jurnal teknologi dan kimia industri

2. Volume : 1

3. Nomor : 1

4. Halaman : 474-481

5. Tahun penerbit : 2012

6. Judul : PENGARUH KATALIS ASAM (H2SO4) DAN SUHU REAKSI DALAM

PEMBUATAN BIODIESEL DARI LIMBAH MINYAK IKAN

7. Nama penulis : Boby Gusman Irianto Samosir, Fradriyan Aulia, Luqman Buchori

B. Abstrak jurnal

1. Jumlah paragraf : 1

2. Halaman : setengah halaman

3. Ukuran spasi : 1.0

4. Uraian abstrak : abstrak disajikan dalam 2 bahasa yakni bahasa Indonesia dan Inggris. Adapun
abstrak berisi tentang penjelasan singkat penelitian yang akan dilakukan.

5. Keyword : asam lemak bebas, biodiesel, minyak ikan

C. Pendahuluan jurnal

Dalam pendahuluan penulis menceritakan bahwa Indonesia merupakan negara yang mempunyai
Sumber daya laut yang melimpah salah satunya adalah ikan. Namun pemanfaatan limbah ikan
sendiri belum maksimal. Selain itu penulis juga menjelaskan tentang kandungan yang ada pada ikan.

D. Tujuan penelitian

1. mengetahui perbandingan biodiesel dari limbah ikan dengan biodiesel SNI.

2. Untuk mengetahui pengaruh katalis (h2so4 ) dalam pembuatan biodosel dari limbah minyak ikan.

3. Untuk mengetahui pengaruh suhu reaksi dalam pembuatan biodosel dari limbah minyak ikan.

E. Metodologi penelitian

Penelitian terdiri dari 2 macam variabel yaitu variabel tetap dan variabel berubah. Selain itu
penilitian ini juga terdiri dari dua tahap. Tahap pertama adalah pembuatan biodesel yang terdiri dari
penyiapan dan analisa
minyak ikan, esterifikasi dan transesterifikasi trigliserida serta pemisahan gliserol. Tahap kedua
adalah analisa sifat fisik biodesel hasil transesterifikasi.

Anda mungkin juga menyukai