Anda di halaman 1dari 6

PROPOSAL

Kegiatan Webinar 2020


Tingkat Mahasiswa
“Strategi Penulisan Proposal Program Kreatifitas Mahasiswa”

HIMPUNAN MAHASISWA PENDIDIKAN KIMIA


FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SAMUDRA

Nomor : 043/06/HIMAPEMIA/III/2020
Lampiran :-
Perihal : Permohonan Bantuan Dana
HIMPUNAN MAHASISWA PENDIDIKAN KIMIA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SAMUDRA
Sekretariat: Gedung FKIP Universitas Samudra, Meurandeh, Langsa, Aceh
CP: 082167171986 – 082272292529

Kepada Yang Terhormat,


Bapak Dekan Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan
Di –
Tempat

Assalamu’alaikum Wr. Wb.

Teriring salam serta doa, semoga Allah SWT melimpahkan rahmat dan hidayah-Nya kepada kita
dalam menjalankan aktivitas sehari-hari, Amin.

Sehubungan akan diadakannya Kegiatan Webinar 2020 yang akan dilaksanakan pada:

Hari/Tanggal : Senin /14 Desember 2020


Waktu : 08.00 – Selesai
Tempat : Aplikasi Zoom Meeting
Bentuk Kegiatan : Webinar 2020, “Strategi Penulisan Proposal Program Kreatifitas
Mahasiswa”
Maka dengan ini kami mengharapkan Bapak dapat berpartisipasi dalam mengisi acara kami.

Demikian surat permohonan ini kami buat. Besar harapan kami agar Bapak dapat membantu
mengabulkan permohonan ini. Atas perhatian dan kerjasamanya kami ucapkan terimakasih.

Wassalamu’alaikum Wr. Wb.


Langsa, 10 Desember 2020
Panitia Pelaksana,
Ketua Himpunan Sekretaris

KHAIRUL RIJAL ZAKIRAH SAFRINA


NIM. 180408024 NIM. 180408012
Mengetahui:
Koordinator Program Studi
Wakil Dekan Bidang Akademik
Pendidikan Kimia
dan Kemahasiswaan

Drs. TEUKU JUNAIDI, M.Pd RATIH PERMANASARI, S.Pd, M.Pd


NIP. 196204021989031012 NIP. 198701102019032010

Kegiatan Webinar 2020


Tingkat Mahasiswa
HIMPUNAN MAHASISWA PENDIDIKAN KIMIA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SAMUDRA
Sekretariat: Gedung FKIP Universitas Samudra, Meurandeh, Langsa, Aceh
CP: 082167171986 – 082272292529

A. LATAR BELAKANG
Pendidikan merupakan kebutuhan manusia sepanjang hidup. Pendidikan selalu
mengalami perkembangan dan menuntut manusia untuk bisa meningkatkan potensi diri demi
terciptanya Sumber Daya Manusia (SDM) yang unggul. Menurut Undang-undang RI Nomor 20
Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional, pendidikan adalah usaha sadar dan terencana
untuk mewujudkan suasana belajar dan proses pembelajaran agar peserta didik secara aktif
mengembangkan potensi dirinya untuk memiliki kekuatan spiritual keagamaan, pengendalian
diri, kepribadian, kecerdasan, akhlak mulia, serta keterampilan yang diperlukan dirinya,
masyarakat, bangsa dan negara.
Kegiatan Seminar ini merupakan ajang untuk menciptakan mahasiswa yang akan peduli dengan
akademik, organisasi sehingga sampai menjadi seorang pemimpin apalagi di masa pandemi covid 19.
Mahasiswa harus selalu bergerak dikampus, berpikir, berdiskusi, merencanakan sampai kepada tahap
pelaksanaan suatu ide. Dan semua ini merupakan sarana berlatih bagi seluruh mahasiswa.”siapa yang
menanam benih,dialah menuai hasilnya”. Semoga para mahasiswa dapat memberikan pencerahan
bagi bangsa yang telah lama menanti perubahan kearah yang lebih baik, agar hari ini lebih baik dari
hari kemarin dan hari esok lebih baik dari hari ini.. Salah satu upaya untuk mengembangkannya yaitu
dengan diadakannya kegiatan Webinar 2020. yang bertema kan “Strategi Penulisan Proposal
Program Kreatifitas Mahasiswa”

B. TUJUAN
Secara umum tujuan dari kegiatan ini adalah sebagai berikut:
1. Untuk menjadikan kegiatan Seminar ini sebagai wadah diskusi mahasiswa.
2. Untuk menciptakan mahasiswa yang peduli dengan akademik dan juga organisasi.
3. Untuk menciptakan mahasiswa yang menghasilkan karya kreatif dan inovatif.
4. Membentuk sebuah wadah solidaritas antara mahasiswa

C. KEGIATAN
HIMPUNAN MAHASISWA PENDIDIKAN KIMIA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SAMUDRA
Sekretariat: Gedung FKIP Universitas Samudra, Meurandeh, Langsa, Aceh
CP: 082167171986 – 082272292529

1. Waktu dan Pelaksanaan


Bentuk Kegiatan : Webinar
Tema Kegiatan : “Strategi Penulisan Proposal Program Kreatifitas Mahasiswa”

2. Susunan Acara
“Strategi Penulisan Proposal Program Kreatifitas Mahasiswa”
Tingkat Mahasiswa
Hari/Tanggal: Senin/14 Desember 2020
WAKTU ACARA PEMATERI PJ TEMPAT
08.00 – 08.30 Registrasi Peserta Koordinator Acara Seksi Tempat dan Aplikasi Zoom
WIB Acara Meeting
Seksi Keamanan dan
Lapangan
08.30 – 09.00 Pembukaan Acara Eliana MC Aplikasi Zoom
WIB oleh MC Seksi Tempat dan Meeting
Acara
09.00 – 09.15 Pembacaan Ayat Rahmat Tanjung Seksi Tempat dan Aplikasi Zoom
WIB Suci Al-Quran Acara Meeting
Seksi Alat dan
Bahan
09.15 – 09.25 Kata Sambutan Ratih Permanasari, S.Pd, Seksi Tempat dan Aplikasi Zoom
WIB oleh Koordinator M.Pd Acara Meeting
Prodi Pendidikan Seksi Alat dan
Kimia Bahan

09.25 – 10.25 Pemateri 1 Dr.Mastura,S.Pd,M.Ps Seksi Tempat dan Aplikasi Zoom


WIB Acara Meeting
10.25 – 11.25 Pemateri 2 Hasby,S.Pd, M.PKim Seksi Tempat dan Aplikasi Zoom
WIB Acara Meeting
11.25 – 11.35 Penutup Eliana MC Aplikasi Zoom
WIB Seksi Tempat dan Meeting
Acara

3. Susunan Panitia
Susunan Kepanitiaan
Kegiatan Webinar 2021
HIMPUNAN MAHASISWA PENDIDIKAN KIMIA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SAMUDRA
Sekretariat: Gedung FKIP Universitas Samudra, Meurandeh, Langsa, Aceh
CP: 082167171986 – 082272292529

a. Penasehat : Jofrishal, M.Pd


b. Pembina : Seprianto,S.Pd,M.Pd
c. Penanggung Jawab : Khairul Rijal
d. Sekretaris : Zakirah Safrina
e. Bendahara : Cut Laila Safrida

f. Seksi Tempat dan Acara : Riana E Simamora


Tiara Aliqa

g. Seksi Alat dan Bahan : Rahmat Tanjung


Pera Mustika

h. Seksi Konsumsi : Mega Sari


Hamidah Nasution

i. Seksi HUMAS : Synta Tiana Khairiah


Richa Arbina

j. Seksi Dokumentasi : Ainun Julianisa


Ririn Lestari

D. ANGGARAN
JUSTIFIKASI ANGGARAN DANA

No. Rincian Kuantitas Satuan Harga Satuan Jumlah (Rp)


Anggaran (Rp)
1 Spanduk 1 Pcs 100.000 100.000

2 Aqua Gelas 3 Box 13.000 40.000


3 Kue 21 Pcs 5.000 105.000
4 Nasi 21 Pcs 15.000 315.000
Doorprize 24 Pcs 60.000 1.440.000
5 Paket Internet
HIMPUNAN MAHASISWA PENDIDIKAN KIMIA
FAKULTAS KEGURUAN DAN ILMU PENDIDIKAN
UNIVERSITAS SAMUDRA
Sekretariat: Gedung FKIP Universitas Samudra, Meurandeh, Langsa, Aceh
CP: 082167171986 – 082272292529

Pemateri 2 Perorang 1.500.000 3.000.000


6
SUB TOTAL (Rp) 5.000.000

E. PENUTUP
Demikian Proposal ini kami buat agar digunakan sebagaimana mestinya. Semoga usaha
kita mendapat ridho dari Allah SWT, dan semoga Bapak dapat memberikan bantuan dana demi
kelancaran kegiatan tersebut.

Langsa, Kamis 10 Desember 2020


Panitia Pelaksana,
Ketua Himpunan Sekretaris

KHAIRUL RIJAL ZAKIRAH SAFRINA


NIM. 180408024 NIM. 180408012

Mengetahui,
Wakil Dekan Bidang Akademik Koordinator Program Studi
dan Kemahasiswaan Pendidikan Kimia

Drs. TEUKU JUNAIDI, M.Pd RATIH PERMANASARI, S.Pd, M.Pd


NIP. 196204021989031012 NIP. 198701102019032010

Anda mungkin juga menyukai