Anda di halaman 1dari 4

PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN

PENGGUNAAN PSIKOTROPIKA DAN


NARKOTIKA
No Dokumen:
440/03/SOP/....../PKM.MDK/2018
No Revisi : 00
SOP
Tanggal Terbit : 1 Juni 2018
Halaman :4

UPT PUSKESMAS dr. Lilysiana Dewi H


MERDEKA 197207062002122004

1. Pengertian Pengawasan dan pengendalian penggunaan obat psikotropika


narkotika adalah kegiatan yang dilakukan oleh Petugas Farmasi untuk
mengawasi dan mengendalikan penggunaan obat psikotropika
narkotika agar aman dan tidak disalahgunakan.
2. Tujuan Sebagai pedoman dan pengawasan dan pengendalian penggunaan
psikotropika dan narkotika.
3. Kebijakan SK UPT Puskesmas Merdeka No. 440/03/025/PKM.MDK/2018 tentang
Layanan Klinis yang Berorientasi Pasien.
4. Referensi  Undang-Undang Nomor 36 Tahun 2009 Tentang Kesehatan dan
Undang-Undang Nomor 29 Tahun 2004 Tentang Praktek Dokter.
 Undang-Undang Nomor 25 Tahun 1997 Tentang Psikotropika.
 Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 Tentang Narkotika.
 Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia Nomor 3 Tahun
2015 Tentang Peredaran, Penyimpanan, Pemusnahan dan
Pelaporan Narkotika, Psikotropika dan Prekusor Farmasi.
 Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 9 Tahun 2015 Tentang
Perubahan Penggolongan Psikotropika.
5. Prosedur a. Petugas Farmasi membuat perencanaan permintaan obat
psikotropika dan narkotika.
b. Petugas Farmasi mengajukan permintaan obat psikotropika dan
narkotika ke Gudang Farmasi Kota berdasarkan LPLPO.
c. Petugas Farmasi menerima obat psikotropika dan narkotika dari
gudang farmasi.
d. Petugas Farmasi meneliti keadaan obat ( ED , rusak atau tidak ).
SOP PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN PENGGUNAAN PSIKOTROPIKA DAN NARKOTIKA Hal 1 dari 4
e. Petugas Farmasi mencatat setiap penerimaan dan pengeluaran
serta tanggal kadaluarsa di kartu stok.
f. Petugas Farmasi menyimpan obat psikotropika ke dalam lemari
khusus yang dikunci dengan 2 kunci.
g. Petugas farmasi memverifikasi kesesuaian kelengkapan resep
narkotika dan psikotropika.
h. Petugas farmasi memberi tanda kusus pada resep psikotropikan
dan narkotika ( ceklis dengan tinta merah).
i. Petugas farmasi mengidentifikasi dan memverifikasi pasien yang
menerima obat psikotropika dan narkotika pada saat penyerahan
obat.
j. Petugas Farmasi membuat laporan pengeluaran obat psikotropika
dan narkotika.
k. Petugas Farmasi mengirim laporan Psikotropika dan narkotika ke
DKK dengan sepengetahuan kepala puskesmas.
l. Petugas farmasi mendokumentasikan pelaporan pemakaian obat
Narkotika dan Psikotropika.
6. Unit Terkait  Ruang Farmasi
 Ruang Gigi
 Ruang Pemeriksaan Umum

7. Catatan perubahan
SOP PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN PENGGUNAAN PSIKOTROPIKA DAN NARKOTIKA Hal 2 dari 4
N Tanggal mulai
Yang dirubah Perubahan
o Diberlakukan

Lampiran SOP tentang Pengawasan Dan Pengendalian Penggunaan


Psikotropika Dan Narkotika
Nomor 440/02/SOP/....../PKM.MDK/2018

SOP PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN PENGGUNAAN PSIKOTROPIKA DAN NARKOTIKA Hal 3 dari 4
Tentang daftar tilik Pengawasan Dan Pengendalian Penggunaan Psikotropika
Dan Narkotika

DAFTAR TILIK PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN PENGGUNAAN


PSIKOTROPIKA DAN NARKOTIKA

NO URAIAN KEGIATAN YA TIDAK TDD


Apakah Petugas Farmasi merencanakan dan
1 mengajukan permintaan obat psikotropika dan narkotika
berdasarkan LPLPO ke gudang farmasi ?
Apakah Petugas Farmasi menerima dan menyimpan obat
2 psikotropika dan narkotika di lemari khusus di gudang
farmasi puskesmas ?
Apakah Petugas Farmasi mencatat setiap penerimaan
3 dan pengeluaran serta tanggal kadaluwarsa obat
psikotropika - narkotika pada kartu stok
Apakah Petugas Farmasi memverifikasi kelengkapan
4
penulisan resep obat psikotropika dan narkotika ?
Apakah petugas farmasi mengidentifikasi dan
memverifikasi pasien penerima obat narkotika dan
5
psikotropika sesuai dengan yang tertera pada resep dan
mencatat no telponnya ?
Apakah petugas farmasi membuat laporan psikotropika
6
dan narkotika k ?
Apakah petugas farmasi mengarsipkan dokumen
7
pelaporan obat narkotika dan psikotropika ?
Jumlah

Compliance rate (CR) : ……………..%


Bogor,.................
Pelaksana / Auditor
(...............................)

SOP PENGAWASAN DAN PENGENDALIAN PENGGUNAAN PSIKOTROPIKA DAN NARKOTIKA Hal 4 dari 4

Anda mungkin juga menyukai