Anda di halaman 1dari 5

Laporan Tugas Guru Selama Libur

Dampak Penyebaran Virus Crona Covid-19

Satuan Pendidikan : SD N 02 Situjuah gadang


Nama Guru :DELFI ANDRA S.Pd
Mata Pelajaran : GURU KELAS

Hari/Tanggal Jam ke Kelas Materi pembelajaran Tugas yang diberikan


1. Kamis 19-03- 2 IV Tema 8 sub 2 PB 2 keunikan daerah tempat tinggalku 1. Mengisi tabel nama
2020 1. Mengenal tarian dari berbagai daerah tari dan asal daerah
2. Membaca cerita terjadinya selat Bali pada halaman 73
3. Menyebutkan tokoh-tokoh yang terdapat dalam cerita 2. Mengerjakan tugas
tersebut pada halaman 78
4. Mengenal tentang gaya yang mempengaruhi gerak benda 3. Mengerjakan tugas
tentang pengaruh
gaya terhadap gerak
benda halaman 81
2. Jum’at 20-03- 2 IV Tema 8 Sub 2 PB 3 keunikan daerah tempat tinggalku
2020 1. Mengenal berbagai pekerjaan di lingkungan dengan
mengamati berupa gambar
2. Menjelaskan contoh pekerjaan yang saling berkaitan Menjawab pertanyaan yang
ekonomi ada di buku halaman 87
3. Menjelaskan contoh gambar-gambar tentang produksi Menjawab pertanyaan
distribusi dan konsumsi berdasarkan teks di atas
4. Membaca legenda kali gajah wong

3. Sabtu 21-03- IV Tema 8 Sub 2 PB 4 (keunikan daerah tempat tinggalku)


2020 1. Membaca kerukunan kota Tanggerang 1.Menjawab pertanyaan
2. Mengamati industri pabrik / pabrik sepatu atau ban berdassrkan teks halaman
96
2. membuat tugas ayo
berlatih halaman 99

4. Senin 23-03- IV Tema 8 Sub 2 PB 5


2020 Keunikan daerah tempat tinggalku
1. Kerukunan suatu daerah dengan tariannya dan ciri-ciri khas Mencari 3 nama tarian dan
gerak tari ciri-ciri khas tarian tersebut
2. Menjelaskan ciri-ciri gerak tari setiap daerah
3. Membaca bacaan Coo dara Meringkas ceritanya dan
menyebutkan tokoh-
tokohnya

5. Selasa 24-03- IV Tema 8 Sub 2 PB 6


2020 Keunikan daerah tempat tinggalku
1. Kerukunan daerah papua Menjawab pertanyaan
Mengamati gambar pegunungan jaya wijaya dan gambar burung tentang keunikan daerah
cendrawasih papua
2. Membaca cerita asal usul burung cendrawasih Membaca bacaan asal usul
3. Menceritakan keunika daerah papua seperti kesenian dan daerah papua
cerita fiksi Menyanyikan lagu Apuse

6. Rabu 25-03- IV Matematika


2020 Bangunan datar
1. Bangun datar persegi, persgi panjang , segitiga dan sifat- Mengerjakan tugas mandiri
sifatnya 2 halamn 344 no. 1-3
2. Membuat rumus masing-masing bangun datar tersebut
3. Memberikan beberapa contoh soal yang berkaitan dengan
keliling dan luas bangun datar
4. Menyebutkan sifat persegi, persegi panjang dan segitiga
5.
7. Kamis 26-03- IV Tema 8 sub 3 KB 1
2020 Bangga terhadap derah tempat tinggalku Mencari contoh peristiwa di
1. Hubungan gaya dan gerak dalam kehidupan sehari-hari lingkungan yang berkaitan
2. Memberikan contoh-contoh hubungan gaya dan gerak dengan gaya dan gerak
- Gaya dapat mengubah benda diam menjadi bergerak
- Gaya dapat mengubah benda bergerak menjadi diam
- Gaya dapat mengubah bentuk benda
3. Membaca cerita angsa dan telur emas Menjawab pertanyaan dri
teks hal 128-129
8. Jum’at 27-03- IV Tema 8 sub 3 KB 2
2020 Mengenal karya 3 dimensi
1. Mengamati karya seni tiga dimensi yang ada pada gambar Menjawab pertanyaan yang
2. Menuliskan apa itu karya seni tiga dimensi ada pada halaman 135
3. Menyebutkan ciri-ciri karya seni tiga dimensi
4. yang bisa dituangkan dalam karya seni tiga dimensi ada 3
yaitu: kubistis, slendris, bebas

9. Sabtu 28-03- IV Tema 8 Sub 3 PB 3


2020 Membaca bacaan Mengisi tabel jenis-jenis
1. nelayan dan ikan mas pekerjaan yang
2. menyebutkan tokoh utama dan tambahan dalam teks menghasilkan barang dan
tersebut jasa
3. peran tokoh ada 2, antagonis dan protagonis
4. kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalku pekerjaan itu
di bedakan menjadi 2, menghasilkan barang dan
menghasilkan jasa
 yang menghasilkan barang yaitu: padi, hewan, dan
perabot rumah tangga
 yang menghasilkan jasa yaitu: guru, dokter, perawat,
sopir, dll

10. Senin 30-03- IV Tema 8 Sub 3 PB 4


2020 1. mengamati contoh cerita fiksi yang menggambarkan 3 tokoh Menjawab pertanyaan
utama tentang sikap-sikap tokoh
2. kegiatan ekonomi di daerah tempat tinggalku yang sesuai dalam cerita itu
dengan keadaan lingkungan
- bertani Membuat contoh ekonomi
- nelayan di sekitar tempat tinggalku
- berkebun
- berdagang

11. Selasa 31-03- IV Matematika


2020 1. keliling dan luas segitiga Mengerjakan tugas mandiri
2. menuliskan rumus keliling dan luas segitiga 3 halaman 37
3. menulis sifat-sifat segitiga
4. macam-macm segitiga

Menetahui,

kepala sekolah SD N 02 Situjuah gadang Situjuah gadang, 1 April 2020

Guru kelas

Asniar S.Pd Delfi andra S.Pd.Sd


NIP.196012311983082001 NIP.197609232008012001
LAPORAN PELAKSANAAN TUGAS GURU SELAMA LIBUR

DAMPAK PENYEBARAN VIRUS CORONA COVID 19

TAHUN PELAJARAN 2019-2020

OLEH

DELFI ANDRA,S.Pd

NIP:196709232008012001

SEKOLAH DASAR NEGERI 02 SITUJUAH GADANG

KECAMATAN SITUJUAH LIMO NAGARI

KABUPATEN LIMA PULUH KOTA

Anda mungkin juga menyukai