Anda di halaman 1dari 3

Tugas 4

Instrumen dan Pedoman PenilaianPengetahuan dan Keterampilan

Kisi-Kisi Tes Tertulis KD dari KI-3 (Pengetahuan)


Nama Sekolah : SMKN 1 Ciruas
Kelas / Semester : X / II
Tahun Pelajaran : 2016 / 2017
Paket Keahlian : KIMIA INDUSTRI
Mata Pelajaran : DASAR KIMIA INDUSTRI
Penilaian Harian :I

NO No. Bentuk
Kompetensi Dasar Indikator Indikator Soal
. Soal Soal
1. 3.1 Menerapkan 3.1.1 Menyebutkan 1. Siswa mampu
prosedur membersihkan 1.
alat- alat yang menyebutkan
area kerja digunakan untuk alat-alat yang
membersihkan digunakan untuk
lingkungan kerja membersihkan
lingkungan
kerja /
Laboratorium

3.1.2 Menjelaskan 2&3


kegunaan alat- 2. Siswa mampu
alat yang menjelaskan
Essay
digunakan di kegunaan alat-
alat yang
lingkungan kerja
digunakan
dilingkungan
kerja
3.1.3 Menggunakan (Laboratorium) 4&5
alat- alat yang 3. Siswa mampu
menggunakan
digunakan di
alat-alat yang
lingkungan kerja digunakan
dilingkungan
kerja
2 3.2. Memilih APD sesuai 3.2.1 Menyebutkan 1. Siswa dapat 6 &7 Essay
dengan karakteristik spesifikasi Menyebutkan
pekerjaan kimia industri alat- alat spesifikasi
pelindungan alat- alat
diri yang pelindungan
sesuai dengan diri yang
karakterisrik sesuai dengan
pekerajaan karakterisrik
kimia industri pekerajaan
kimia industri

3.2.2. Menjelaskan 2. Siswa dapat 8


spesifikasi Menjelaskan
alat- alat yang spesifikasi
sesuai dengan alat- alat yang
pekerjaan sesuai dengan
kimia industri pekerjaan
kimia industri

3.2.3. Menggunakan 3. Siswa dapat 9&


alat- alat yang Menggunakan 10
digunakan di alat- alat yang
lingkungan digunakan di
kimia industri lingkungan
kimia industri

NO BENT
SO UK SOAL
AL SOAL

Essay Sebutkan alat yang digunakan untuk membersihkan tabung reaksi setelah melakukan
1. percobaan menentukan berat atom?

Jelaskan Kegunaan dari alat – alat berikut :


a. Tabung reaksi
b. Erlemeyer
2. Essay
c. Gelas ukur
d. Gelas Piala

Jika terjadi kekurangan alat yang diperlukan untuk melakukan suatu percobaan yang
3. Essay
telah dilakukan , apa yang harus anda lakukan dan jelaskan alasannya?
Bagaimanakah cara menggunakan “Ball Pipet” dalam melakukan mengambil sample
4. Essay
menggunakan pipa titrasi?
5. Essay Jelaskan prinsip kerja dari kalori meter ?
6. Essay Sebutkan alat- alat pelindung diri sebelum memasuki laboratorium?
Apa saja yang diperlukan untuk menghindari zat kimia yang mempunyai tingkat
7 Essay
volatilitas tinggi ?
Jika lingkungan kerja banyak debu yang berbahaya bagi kesehatan , alat pelindung
8 Essay
diri apa yang harus digunakan?
Dalam penggunaannya pakaian kerja harus dianggap sebagai pelindung diri,
9 Essay
Jelaskan potensi sumber bahaya jika pakaian kerja tidak digunakan?
10 Essay Jelaskan perlakuan setelah alat pelindung diri digunakan ?

Penskoran Jawaban dan Pengolahan Nilai

URAIA 1- 10 soal
N

Contoh Pengolahan Nilai

SKOR
IPK NO.
PENILAIA NILAI
SOAL
N
1 1 10
2 2 10
3 3 10
4 4 10
5 5 10 Skor Perolehan
Nilai perolehan KD-3.1 (Pegetahuan)= x 100
6 6 10 Skor Maksimum
7 7 10 (80/100) x 100 = 80
8 8 10
9 9 10
10 10 10
JUMLAH 100

Anda mungkin juga menyukai