Anda di halaman 1dari 2

SOAL LATIHAN PRA UJIAN BULANAN BAB PROTISTA

1. Berikut ini adalah beberapa ciri makhluk hidup:


(1) Prokariot
(2) Eukariotik
(3) Uniseluler
(4) Multiseluler
(5) Memiliki beberapa jaringan

Yang merupakan ciri Protista adalah …


a. 1, 3, 4
b. 2, 3, 4
c. 3, 4, 5
d. 1, 2, 3, 4
e. 1, 2, 3, 4, 5

2. Myxomycota merupakan Protista yang menyerupai jamur dan memiliki sifat


seperti Amoeba  karena …
a. Dapat bergerak dengan kaki semu
b. Dapat bergerak dengan silia
c. Bersifat saprofit
d. Menghasilkan lender
e. Tidak memiliki klorofil

3. Protozoa memiliki ciri berikut, kecuali …


a. Bersifat eukariotik
b. Memiliki dinding sel
c. Dapat bergerak
d. Bersifat parasit
e. Heterotrof

4. Rhizopoda yang menyebabkan penyakit disentri adalah …


a. Entamoeba histolytica
b. Balantidium coli
c. Amoeba proteus
d. Paramecium caudatum
e. Trypanosoma

5. Perbedaan organisme dalam kelas Ciliata dengan kelas Rhizopoda adalah pada
Ciliata …
a. Memiliki vakuola kontraktil
b. Memiliki dua tipe nukleus
c. Bereproduksi dengan cara membelah diri
d. Bergerak dengan bulu cambuk
e. Mengambil makanannya dengan pseudopodia

6. Plasmodium  masuk ke dalam tubuh manusia melalui gigitan nyamuk Anopheles


betina dalam bentuk …
a. ookinet
b. ookista
c. sporozoit
d. merozoit
e. Tropozoit

7. Reproduksi aseksual Plasmodium berlangsung di dalam tubuh manusia. Peristiwa


tersebut terjadi di dalam …
a. plasma darah
b. leukosit
c. eritrosit
d. trombosit
e. mukosa usus

8. Salah satu ciri bahwa suatu Protista dianggap menyerupai tumbuhan adalah …
a. memiliki dinding sel
b. memiliki membran sel
c. tidak memiliki alat gerak
d. memiliki pigmen klorofil
e. Multiseluler

9. Seorang siswa mengamati air kolam dengan menggunakan mikroskop. Salah satu
objek yang menarik perhatiannya adalah organisme yang berbentuk lonjong seperti
sandal, ada banyak kaki-kaki kecil dipermukaan tubuhnya, bergerak dengan lincah,
bening transparan. Berdasarkan ciri yang dicatat tersebut kemungkinan besar
organisme tersebut adalah Protista yang menyerupai …
a. hewan
b. tumbuhan
c. jamur
d. tumbuhan dan hewan
e. jamur atau hewan

10. Salah satu penyakit yang disebabkan oleh Trypanosoma  adalah …


a. Penyakit tidur
b. Penyakit kelamin
c. Malaria
d. Toksoplasmosis
e. Disentri

Anda mungkin juga menyukai