Anda di halaman 1dari 5

SOAL PAS ganjil 2020-2021 PKK kls XII DPIB

A. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat dan benar!


1. Di bawah ini yang bukan merupakan kemungkinan kebijakan dapat dilakukan
berdasarkan hasil dalam pelaksanaan dalam sebuah evaluasi yaitu…………….
a. Merevisi produk
b. Menghentikan produk
c. Menguji produk
d. Menyebarluaskan produk
e. Melanjutkan produk
2. Evaluasi bertujuan untuk mengetahuI kelebihan dan kekurangan suatu produk,
kesesuaian hasil produk dengan rancangan, dan lain sebagainya. Pernyataan tersebut
merupakan salah satu fungsi evaluasi sebagai………..
a. Fungsi diagnose
b. Fungsi pengukuran keberhasilan
c. Fungsi anakis
d. Fungsi selektif
e. Fungsi teknis
3. Kegiatan evaluasi memiliki beberapa proses yang harus dilalui.Setelah melakukan
rancangan design kegiatan evaluasi proses selanjutnya adalah……………..
a. Menentukan apa yang akan dievaluasi
b. Pengolahan data
c. Pelaporan hasil evaluasi
d. Pengumpulan data
e. Analisis data
4. Proses yang dilakukan untuk membuat data yang telah dikumpulkan menjadi lebih
bermakna, sehingga dengan data tersebut dapat diperoleh beberapa gambaran yang
lebih lengkap tentang suatu produk adalah proses evaluasi………
a. Pelaporan hasil evaluasi
b. Pengolahan dan analisis data
c. Penentuan objek evaluasi
d. Perancangan desain
e. Pengumpulan data
5. Di Jepang, sistem seleksi desain atau produk lebih dikenal dengan istilah………
a. Chamber of commerce
b. Stokeholder
c. G-marg
d. Performing
e. Japan of commerce
6. Kriteria kelayakan pemgguna dimana sebuah produk harus dapat diandalkan oleh
pengguna adalah…………..
a. Evaluasi
b. Standar operasional
c. AMDAL
d. Maintenance
e. Assessment
7. Proses pemastian kualitas sampel produk terhadap suatu persyaratan tertentu
disebut…………
a. Penerapan produk
b. Pengujian produk
c. Produksi produk
d. Evaluasi produk
e. Analisis produk
8. Berikut ini merupakan manfaat yang didapatkan pengusaha dalam pengujian produk
adalah………….
a. Meminimalisir kegagalan produk
b. Meringankan resiko usaha
c. Mempercepat proses produksi
d. Membuat peramalan penjualan produk
e. Menambah kepercayaan dalam produksi produk
9. Tahapan pengujian produk dengan cara membuat prototype yang merupakan
perkiraan produk akhir adalah…………..
a. Preferences and statisfaction testing
b. Simulasi tes marketing
c. Controlled tes marketing
d. Technical testing
e. Sales wave research
10. Metode pengujian references and statisfaction testing di lakukan dengan……………
a. Meminta sejumlah konsumen untuk menggunakan sebuah produk yang
telah di buat
b. Memberikan produk secara gratis, selanjutnya ditawarkan lagi produk kita dan
produk pesaing dengan menurunkan harga
c. Mengundang beberapa konsumen dan di berikan beberapa pertanyaan
mengenai beberapa produk
d. Membeli produk yang sudah ada
e. Membuat produk baru agar dapat diluncurkan kepada konsumen
11. Berikut ini yang merupakan contoh dari pengujian teknis adalah………….
a. Kebutuhan bahan baku
b. Estimasi usia panjang produk
c. Perancangan prototype
d. Biaya pembuatan produk
e. Penggunaan alat produksi
12. Metode yang biasa kita gunakan untuk proses pengujian sebuah software dengan
meneliti kode program adalah…………..
a. While box testing
b. Black box testing
c. Defact testing
d. Technical testing
e. Statis faction testing
13. Serangkaian prosedur yang harus dilakukan secara kronologis dan sitematis dalam
menyelesaikan suatu fungsi tertentu dengan tujuan agar memperoleh hasil kerja
paling efektif disebut……….
a. Evaluasi
b. Standar operasional
c. AMDAL
d. Maintenance
e. Assessment
14. Suatu proses penyusunan dan penyatuan beberapa bagian komponen menjadi suatu
alat atau mesin yang mempunyai fungsi tertentu disebut…………..
a. Desain usaha
b. Proses usaha
c. Perakitan produk
d. Perencanaan produk
e. Analisa produk
15. Metode perakitan bagian-bagian yang akan dirakit dapat ditukarkan satu sama lain
karena bagian tersebut dibuat oleh suatu pabrik secara masal dan sudah distandarkan
adalah……………..
a. Metode perakitan pemilihan
b. Metode perakitan individual
c. Metode perakitan manual
d. Metode perakitan yang dapat ditukar-tukar
e. Metode perakitan otomatis
16. Metode perakitan dengan metode pemilihan, komponen-komponennya juga dihasilkan
dengan produksi masal yang pengukuran-pemgkurannya tersendiri menurut batasan-
batasan ukuran yaitu……..
a. Metode perakitan pemilihan
b. Metode perakitan individual
c. Metode perakitan manual
d. Metode perakitan yang dapat ditukar-tukar
e. Metode perakitan otomatis
17. Perakitan yang sebagian besar proses dikerjakan secara kovensional atau
menggunakan tenaga manusia dengan peralatan yang sederhana tanpa alat-alat
bantu yang spesifik atau khusus adalah…………….
a. Metode perakitan pemilihan
b. Metode perakitan individual
c. Metode perakitan manual
d. Metode perakitan yang dapat ditukar-tukar
e. Metode perakitan otomatis
18. Perakitan yang dikerjakan dengan system otomatis seperti otomasi, elektronik,
mekanik, gabungan mekanik dan elektronik (mekatronik), dan membutuhkan alat
bantu yang lebih khusus yaitu…………
a. Metode perakitan pemilihan
b. Metode perakitan individual
c. Metode perakitan manual
d. Metode perakitan yang dapat ditukar-tukar
e. Metode perakitan otomatis
19. Perakitan dilakukan dalam jumlah massal dalam bentuk dan ukuran yang sama
adalah…………..
a. Perakitan produk tunggal
b. Perakitan produk seri
c. Perakitan produk ganda
d. Perakitan produk rangkap
e. Perakitan produk individu
20. Kegiatan yang mengombinasikan faktot-faktor produksi (man, money, machine,
material, managerial) yang ada untuk menghasilkan suatu produk, baik berupa barang
atau jasa yang dapat diambil nilai lebihnya atau manfaatnya oleh konsumen
disebut…………..
a. Proses produksi
b. Proses usaha
c. Keberhasilan produksi
d. Indicator produksi
e. Proses produksi
21. Selain memilki karakteristik proses produksi juga harus memenuhi syarat. Berikut ini
yang bukan merupakan syarat proses produksi adalah…………………
a. Proses intraktif
b. Proses ekstratif
c. Proses analitik
d. Proses fabrikasi
e. Proses sintetik
22. Suatu proses produksi yang menggunakan fasilitas-fasilitas produksi untuk
menghasilkan produk yang dilakukan secara berkelanjutan adalah……………
a. Proses strategi produksi
b. Proses produksi putus-putus
c. Proses produksi terus menerus
d. Proses produksi jangka panjang
e. Proses produksi jangka pendek
23. Berikut ini yang bukan merupakan factor yang mempengaruhi proses produksi
adalah……………..
a. Sumber daya alam
b. Produktifitas
c. Sumber daya manusia
d. Sumber daya modal
e. Keahlian

24. Saat proses pembuatan processor akan melibatkan berbagai macam komponen yang
digabung menjadi processor yang siap digunakan, proses ini dinamakan…………
a. Proses produksi kimiawi
b. Proses produksi perubahan bentuk
c. Proses produksi transfortasi
d. Proses produksi assembling
e. Proses produksi penciptaan
25. Dalam pembuatan prototype suatu produk termasuk kedalam salah satu jenis proses
produksi yaitu………………….
a. Proses produksi utama
b. Proses produksi bukan utama
c. Proses produksi jangka panjang
d. Proses produksi jangka pendek
e. Proses produksi
26. Proses produksi yang mempergunakan mesin dan peralatan yang terotomatisasi dan
dilengkapi dengan alat pengendalian dan pengawasan proses adalah……………..
a. Proses produksi tipe A
b. Proses produksi tipe B
c. Proses produksi tipe C
d. Proses produksi tipe D
e. Proses produksi tipe E
27. Seorang analis akan melakukan pengumpulan data terlebih dahulu sebelum proses
produksi software dimulai, hal ini terdapat pada bagian proses produksi
bagian…………….
a. Analisis spesifikasi
b. Analisis perencanaan
c. Analisis kebutuhan
d. Analisis perancangan
e. Analisis implementasi
28. Suatu keadaan dimana usaha mengalami peningkatan dari hasil yang sebelumnya
sebagai suatu proses peningkatan kuantitas dari dimensi perusahaan
disebut……………….
a. Kemampuan usaha
b. Proses usaha
c. Keberhasilan usaha
d. Indicator usaha
e. Kewirausahaan
29. Keberhasilan usaha tidak didapatkan dengan mudah melainkan dengan kerja keras
dan berbagai factor usaha. Factor-faktor keberhasilan usaha yaitu…………..
a. Kualitas SDM, penguasaan organisasi dan struktur organisasi
b. Kualitas SDM, partisipasi dan struktur organisasi
c. Kualitas SDM, partisipasi, dan system managemen
d. Partisipasi, kultur atau budaya bisnis, dan system managemen
e. Partisipasi, kultur atau budaya bisnis dan kecepatan produksi

B. Pilihlah dua jawaban yang paling tepat dan benar diantara jawaban yang
tersedia di bawah ini!
30. Berikut ini adalah strategi bisnis perusahaan untuk perencanaan produk..........
a. Mengetahui manfaat produk dan fungsi barang
b. Keterkaitan antar proyek dalam suatu porto folio
c. Suatu produk yang siap untuk dipasarkan dan di bel;i oleh konsumen
d. Proyek-proyek pengembangan produk apa yang dilakukan
e. Perhitungan anggaran biaya produksi suatu proyek

Anda mungkin juga menyukai