Anda di halaman 1dari 3

ANALISA SINTESA TINDAKAN KEPERAWATAN

(LOGBOOK) PEMBERIAN OBAT MELALUI INTRAVENA DI RUANG


MERAK RSD IDAMAN BANJARBARU

OLEH :

Nama: Nor Hafizah


Nim:17.31.0995

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES)
CAHAYA BANGSA BANJARMASIN
TAHUN 2017-2018
ANALISA SINTESA TINDAKAN KEPERAWATAN
(LOGBOOK) PEMASANGAN INFUS DI RUANG MERAK RSD IDAMAN
BANJARBARU

OLEH :

Nama: Nor Hafizah


Nim:17.31.0995

PROGRAM PENDIDIKAN PROFESI


SEKOLAH TINGGI ILMU KESEHATAN (STIKES)
CAHAYA BANGSA BANJARMASIN
TAHUN 2017-2018
ANALISA SINTESA TINDAKAN KEPERAWATAN
LOGBOOK PEMBERIANOBAT MELALUI INTRAVENA

Nama : Nor Hafizah


NIM : 17.31.0995
Ruang : Merak (anak)
1. Tindakan Keperawatan yang Dilakukan
Pemberian injeksi
2. Nama Klien : An.L
3. Diagnosa Medis : kejang demam sedang
4. Diagnosa Keperawatan :hipertermi b.d peningkatan metabolism
5. Justifikasitindakan : sebagaitindakan pengobatan
6. Prinsip-prinsip Tindakan :
a. Tahap PraInteraksi
 Melakukan verifikasi data sebelumnya bila ada.
 Mencuci tangan.
 Menempatkan alat di dekat klien dengan benar.
b. Tahap Orientasi
 Memberikan salam sebagai pendekatan terapeutik.
 Menjelaskan tujuan  dan prosedur tindakan pada keluarga/klien.
 Menanyakan kesiapan klien sebelum kegiatan dilakukan.
c. Menjagalingkungan
 Jaga privacy klien
 Aturpencehayaan
d. Tahap Kerja
 Cucitangan
 Memakaisarungtanganbersih

Anda mungkin juga menyukai