Anda di halaman 1dari 17

LAPORAN KEGIATAN BULANAN

INSTALASI KAMAR OPERASI


BULAN JULI 2020

* *

OLEH :
KARU INSTALASI KAMAR OPERASI RSUAULIA

RUMAH SAKIT UMUM AULIA


BLITAR
LAPORAN KEGIATAN INSTALASI KAMAR OPERASI
RSU AULIA BLITAR
BULAN JULI 2020

I. PENDAHULUAN
Dalam pemberian pelayanan yang mengacu pada keselamatan pasien maka perlu sumber
daya manusia yang bermutu,sarana dan prasarana yang memadai dan koordinasi dengan semua
unit di Rumah Sakit, sehingga dapat memberikan pelayanan pembedahan yang bermutu di
kamar operasi.
Pada bulan ini pelayanan secara garis besar berjalan dengan lancar. Untuk sumber daya
manusia pada bulan ini secara kuantitas tidak ada kendala.
Untuk permasalahan yang berhubungan dengan kerusakan sarana dan prasarana serta
pemeliharaan peralatan bisa teratasi dengan berkoordinasi dengan UPS. Untuk kebersihan
lingkungan, kamar mandi dan Instalasi Kamar Operasi berkoordinasi dengan Cleaning Service
Berikut pembahasan tentang kegiatan di Instalasi Kamar Operasi secara menyeluruh
beserta permasalahannya pada bulan Juli 2020 ini.
II. TUJUAN
Tujuan Umum
Untuk melaporkan semua kegiatan di Instalasi Kamar Operasi pada bulan Juli 2020
Tujuan khusus
a. Untuk evaluasi pelaksanaan kegiatan di Instalasi Kamar Operasi RSU Aulia bulan Juli 2020
Untuk mengetahui jumlah pasien yang dilakukan tindakan pembedahan selama 1 bulan
b. Untuk mengetahui permasalahan yang muncul pada bulan Juli 2020

III. RINCIAN DAN HASIL KEGIATAN


A. PENINGKATAN SUMBER DAYA MANUSIA
a. Tenaga Instalasi Kamar Operasi Aulia bulan Juli 2020 adalah :
1. perawat bersertifikat instrument dan pelatihan Kamar operasi sejumlah 2
orang
2. perawat bersertifikat pelatihan penata anestesi sejumlah 2 orang
3. perawat sirkuler dengan pendidikan D3 keperawatan sejumlah 1 orang
4. serta kru lain on call
B. PENGELOLAAN SARANA DAN PRASARANA
a. Inventaris Alkes
- Inventaris dilaksanakan setiap bulan untuk meminimalkan kerusakan dan kehilangan alat
- Kondisi alkes saat ini lengkap.
- Pada bulan ini tidak mengajukan permintaan.
- Daftar inventaris alkes pada bulan Juli 2020 terlampir.
b. Inventaris Obat
Stok obat bulan ini didepo farmasi sudah memunuhi kebutuhan operasi.
Daftar inventaris pada bulan Juli 2020 terlampir.

C. PENINGKATAN MUTU KAMAR OPERASI


1. MUTU ANESTESI
No Pengukuran Mutu Numerator Denumerator Standar Hasil
Angka kelengkapan asesmen 69 69 100% 100%
pra anestesi dan sedasi
Kepatuhan monitoring 69 69 100% 100%
status fisiologi selama
anestesi dan sedasi
Kepatuhan monitoring 69 69 100% 100%
status fisiologi pasca
anestesi dan sedasi
Kepatuhan monitoring 0 69 0 0
konversi anestesi local / sab
ke general anestesi

2. MUTU BEDAH
No Pengukuran Mutu Numerator Denumerator Standar Hasil
Angka kelengkapan 69 69 100% 100%
assessment pra bedah
Kepatuhan pelaksanaan site 69 69 100% 100%
marking pada pasien operasi
Angka Kepatuhan 69 69 100% 100%
pelaksanaan time out (SSC)
Diskrepansi 0 69 0 0

3. MUTU NASIONAL
No Pengukuran Mutu Numerator Denumerator Standar Hasil
Waktu tunggu operasi 0 47 ≤2 hari 0hari
elektif
Kepatuhan identifikasi 69 69 100% 100%
pasien
a. Pengisian Sensus Harian
Jumlah pasien Instalasi Kamar Operasi di bulan Juli 2020 (tgl 1 s/d 31 Juli )ini sebanyak
56 pasien.
- Jenis operasi pasien BPJS & UMUM Bulan Juli 2020
No Diagnosa UMUM BPJS
1 SCTP 10 24
2 KISTEKTOMI - 2
3 HISTREKTOMI 1 -
4 EXCICI 1 12
5 MRM - 1
6 DEBRIDEMANT 1 2
7 DRAINASE - 3
8 HTHR 1 3
9 PERITONITIS 1 -
10 AMPUTASI 1 2
11 TYROIDEKTOMI - 2
12 HEMOROIDEKTOMI - 2
16 53

ANALISA
-Jumlah pasien Operasi pada taggal 1 s/d 31 Juli cenderung berjumlah lebih
banyak dari bulan Juni yaitu 69 operasi,dan yang pada bulan Juni berjumlah 56
operasi.dan untuk jumlah pasien umum bulan Juli berjumlah lebih sedikit dari
bulan sebelum nya yaitu 16 pasien dengan bulan sebelumnya sejumlah 25
pasien.
-Operasi dr.Teguh di bulan Juli berjumlah 27 pasien dengan pasien umum
sejumlah 9 pasien.dan pada bulan sebelumnya sejumlah 20 pasien.dengan pasien
umum sejumlah 10 pasien.
-Operasi dr.Satria di bulan Juli berjumlah 10 pasien dengan pasien umum
sejumlah 2 pasien.dan pada bulan sebelumnya sejumlah 5 pasien.dengan pasien
umum sejumlah 4 pasien
-Operasi dr.Bintoro di bulan Juli berjumlah lebih banyak dari bulan sebelumnya
yaitu sejumlah 32 pasien dengan pasien umum 5.,yang jumlah pasien bulan
sebelumn 31 pasien dengan pasien umum 11.
-Operasi dr.Fendik tidak ada.
-Operasi dr.Indo tidak ada.
- Data pasien yang dirawat oleh dokter mitra dan organic selama bulan Juli 2020
No Dokter Sembuh APS Rujuk Jumlah Ket
1 Dr. BINTORO 32 - - 32
2 Dr. TEGUH 27 - - 27
3 Dr. SATRIA 10 - - 10
JUMLAH 69 JUMLAH 69

- Data Kematian pasien pada bulan Juli 2020

N Nama MRS MD Diagnosa Dokter


o

b. Mengadakan Rapat Rutin Bulanan


Rapat rutin pada bulan ini membahas tentang :
Laporan Kegiatan Bulanan
c. Evaluasi Instrumen A,B.Untuk kelancaran semua tindakan perawat agar sesuai dengan SPO.
d. Penerapan system penugasan tim
Melakukan tindakan sesuai dengan SPO
e. Evaluasi alur IKO

D. RUANG PREMED
a. Setiap pasien rata-rata menunggu ±15menit sebelum dilakukan tindakan operasi.

E. RUANG RR
a. Setiap pasien post operasi diobservasi di RR sesuai dengan kriteria pemindahan.

IV. SASARAN
Sasaran kegiatan di Instalasi Kamar Operasi RSU Aulia adalah seluruh pasien yang
diindikasikan untuk dilakukan tindakan pembedahan.

V. WAKTU PELAKSANAAN
Pencatatan dan pelaporan kegiatan dilakukan setiap satu bulan (tgl 1 s/d 31` Juli 2020)

VI. EVALUASI DAN PROGRAM KEGIATAN


Tabel evaluasi Kegiatan Instalasi Kamar Operasi RSU Aulia Juli 2020
N Program dan Pencapaia Indikator Hambata Rekomendasi
o Kegiatan n Keberhasilan n
Terlaksana
/tidak
1 Pemberian Terlaksana Pasien bisa Tidak ada
informasi kooperatif
kepada pasien
2 Rapat bulanan Terlaksana Pertemuan Tidak ada
rutin tiap
bulan
3 Refreshing Terlaksana Pelaksanaan Tidak ada
SPO tindakan
dengan tepat
dan benar
4 Reinventarisasi Terlaksana Inventaris Tidak ada
obat alkes lengkap
5 Pelaksanaan Terlaksana Target Tidak ada
system pelayanan
penugasan tim terpenuhi
6 Permintaan Terlaksana Alat Tidak ada
alat terpenuhi
7 Perbaikan alat Terlaksana Alat bisa Tidak ada
digunakan
dan tidak
ada masalah

PERMASALAHAN YANG MUNCUL DI BULAN JULI 2020


1. Sebagian peralatan instrument sudah dibelikan,tetapi masih bergigi tajam sehingga sangat
gampang memutus benang, dan tidak melekat pada jaringan jika untuk mengeklem.( kondisi
instrument masih baru). Ini sangat menghambat berjalannya operasi dan operator sering complain.
Diharapkan kedepan pengadaan alat instrument yang memiliki kualitas bagus.( merk smic atau
sekelasnya)
2. Lampu kamar operasi sering mati,(lampu tidak bermerk)
3. Salep meboo atau sibro tidak pernah ada di apotik, sehingga setiap dokter bedah minta meboo
selalu tidak ada dengan alasan kosong pabrik.
4. Untuk Nidle holder operator minta yang ukuran lebih panjang,untuk memudahkan tindakan
saat laparatomi,karena nidle holder yang kita punya saat ini berukuran pendek.
5. Kekurangan set sc sudah dibelikan,tetapi masi belum lengkap.dan sudah diajaukan tetapi belum
dibelikan(bak instrumen dan speculum)../pinset anatomis operator minta yang ukuran
panjang,crom klem jg minta ukuran panjang.
7. Meja kamar operasi kondisinya kurang bagus.meja bergerak.walaupun sudah di
perbaiki,sehingga mengganggu proses operasi.
8. Topi kamar operasi banyak yang tidak kembali dikarenakan dipinjam dan belum dikembalikan.
9. Blower kamar mandi mati,sudah dilaporkan tetapi belum ada tindak lanjut.

VII. RENCANA TINDAK LANJUT


1.Sosialisasi atau promkes Rumah Sakit ke masyarakat.
2.Kebersihan dan kerapian ruang IKO, termasuk dengan melakukan bongkar mingguan yang
dilaksanakan pada hari sabtu,dan bongkar bulanan yang dilaksanakan sebulan sekali.

VIII. KESIMPULAN
Pelayanan tindakan pembedahan di kamar operasi secara keseluruhan berjalan baik meskipun
ada beberapa permasalahan dan hambatan namun bisa diatasi, diharapkan bulan berikutnya
mutu pelayanan dapat lebih ditingkatkan lagi.

IX. PENUTUP
Demikian laporan bulanan kegiatan dan permasalahan yang muncul di Instalasi Kamar
Operasi Aulia, diharapkan untuk bulan berikutnya tidak ada permasalahan sehingga bisa
memberikan pelayanan dengan baik.
Semoga laporan ini dapat memberikan manfaat untuk kemajuan Rumah Sakit Umum Aulia
Lodoyo.

Blitar, 1 Agustus 2020


Penanggung Jawab Instalasi
Kamar Operasi
RSU Aulia Lodoyo

RIBUT KRISTIONO,Amd.Kep

DAFTAR INVENTARIS OBAT INSTALASI KAMAR OPERASI


RSU AULIA LODOYO BLITAR
BULAN JULI 2020
N Nama obat Jlh Barang Jlh stok Pengeluara Tersedia
O Masuk Awal n Saat ini
Obat ok
1 Venvlon no 18 2 3 0 5
2 Venvlon no 20 0 0 0 0
3 Venvlon no 22 0 0 0 0
4 Spuit 5cc 50 16 54 12
5 Spuit 3 cc 20 18 30 8
6 Spuit 10cc 10 26 20 16
7 Wida Hes 2 0 1 1
8 RD 5 0 0 0 0
9 NS 100 34 121 13
10 RL 120 26 138 8
11 Aquabidest 10 15 15 10
12 Bucain 40 18 45 13
13 Ondane/Ondancentron 10 16 8 18
14 Oxytocin 120 5 112 13
15 Tranexid 65 18 74 9
16 ketorolac 110 12 116 6
17 KTM 1 0 1 0
18 Dexametahsone 0 1 0 1
19 Savol 20 5 15 5
20 Milos/ anesfar 10 1 10 1
21 Vascon 0 0 0 0
22 Metoclor 0 10 0 10
23 Methergin 40 9 37 12
24 Pehacain 14 10 12 12
25 Ca Gluconas 0 0 0 0
26 Nicardipine 0 0 0 0
27 SA 10 7 8 9
28 Dopamine 0 0 0 0
29 Pethidine 8 2 8 2
30 Prostigmine 10 4 8 6
31 Lidocain 0 10 0 10
32 Notrixum 5 4 5 4
33 Diphenhydramine 0 2 0 2
34 Epineprin 0 10 0 10
35 Fentanyl 10 4 8 6
36 Phenytoin 0 0 0 0
37 Tramadol 0 0 0 0
38 Epedrine 15 10 18 7
39 Stenirol 0 0 0 0
40 Ranitidin 0 16 4 12
41 Furosemid 8 4 4
0
42 Spinocain no 25 50 14 54 10
43 Spinocain no 26 0 0 0 0
44 Aminopilin 0 0 0 0
45 Alinamin F 0 0 0 0
46 Lidodex 10 6 9 7
47 ETT NO 7 NK 0 2 1 1
48 ETT NO 7 Kinking 0 6 0 6
49 ETT NO 7,5 NK 0 2 0 2
50 ETT NO 7,5 Kinking 0 6 0 6
51 ETT NO 3 Kinking 0 2 0 2
52 ETT no 3,5 Kinking 0 2 0 2
53 ETT no 4 Kinking 0 2 0 2
54 ETT no 5 Kinking 0 2 0 2
55 ETT no 6,5 Kinking 0 4 0 4
56 LMA 0 2 0 2

N Nama Alkes Jlh Barang Jlh stok Pengeluara Tersedia


o Masuk Awal n Saat ini
Obat ok
1 Catgut chrom no 3 ( R ) - 1 - 1
2 Catgut chrom no 2 ( R ) - 1 44x 1
3 Catgut chrom no 1 ( R ) - - - -
4 Catgut chrom no 0 ( R ) - 1 36x 1
5 Catgut chrom no 2-0 ( R ) - 1 3x 1
6 Catgut chrom no 3-0 ( R ) - - - -
7 Catgut plain no 0 ( R ) - - - -
8 Catgut plain no 2-0 ( R ) - 1 64x 1
9 Catgut plain no 2 ( R ) - - - -
10 Side no 2 ( R ) - 1 5x 1
11 Side no 3 ( R ) - 1 4x 1
12 Side no 0 ( R ) - 1 - 1
13 Side no 3-0 ( R ) - - - -
14 Side no 2-0 ( R ) - 1 20x 1
15 Basix pack no 1 48 9 39 18
16 Biosyn no 3-0 - - - -
17 Catgut plain no 5-0 - - - -
18 Catgut plain no 3-0 - - - -
19 Catgut plain no 2-0 10 3 10 3
20 Cromic no 3-0 10 2 10 2
21 Cromic no 2 - - - -
22 Proline no 5-0 - 3 1 2
23 T VIO no 1 48 3 38 13
24 Vicryl no 2-0 - 10 7 3
25 Vicryl no 3-0 - - - -
26 Silk no 3-0 - 1 - 1
27 Alkohol 1 1 15x 1
28 Betadine 3 1 69x 1
29 Bloodset - 7 1 6
30 Etyl choride - 1 1 1
31 Gipsona - 1 - 1
32 Hipavix 3 1 3 1
33 Infusset - - - -
34 Kateter triway no 24 - 8 - 8
35 Kateter no 16 - 11 9 2
36 Lidokain - - - -
37 Mess no 11 - 55 3 52
38 Mess no 15 93 10 27 80
39 Mess no 20 99 26 38 87
40 NGT no 16 - 1 - 1
41 NGT no 18 - - - -
42 Plaster - - - -
43 Pehidrole 1 1 3x 1
44 Pehacain - - - -
45 Rectaltube - 7 1 6
46 Softban - 3 - 3
47 Spongostan - 3 `1 2
48 Supratule - 11 - 11
49 Sp 50cc - 5 1 4
50 Sp 10cc - - -
-
51 Sp 5cc - - - -
52 Sp 3cc - - - -
53 Sp 1cc - - - -
54 Tansokrep - 1 - 1
55 Underpad 69 10 69 10
56 Urineback - - - 1
70 Henscon no 7.5 700 10 700 10
71 Monofilament no.1 - - - -
72 Vicryl no. 1 - - - -
73 Proline 3-0 - 4 2 2

ANALISA
Dalam bulan Juli pengadaan obat anestesi sudah tersedia walaupun tidak
tersedia banyak untuk stok depo ,sehingga jika memerlukan satu jenis obat dg jumlah
banyak sekaligus sering terhambat dikarenakan stok Cuma sedikit,sehingga masih harus
cari diluar rumah sakit.

Blitar, 1 Agustus 2020


Penanggung Jawab Instalasi
Kamar Operasi
DAFTAR INVENTARIS DAN INSTRUMEN
RSU Aulia Lodoyo
INSTALASI KAMAR OPERASI
RSU AULIA BLITAR

RIBUT KRISTIONO,Amd.Kep
BULAN JULI 2020

INSTRUMEN IKO DAN INVENTARIS IKO


KETERANGAN
A SET SC I JUMLAH
B R
1 BAK INSTRUMEN SEDANG 1
2 BENGKOK 1
3 CUCING 1
4 HAK BESAR 1
5 HAK KECIL 1
6 PINSET ANATOMIS 2
7 PINSET CIRUGIS 2
8 KLEM DUK 5
9 KLEM BENGKOK 4
10 KLEM COKER 2
11 KLEM CROME 4
12 KLEM RING 6
13 NALPUDER 2
14 GUNTING VASIA 1
15 HANDFAT 1

B SET SC II JUMLAH KETERANGAN


B R
1 BAK INSTRUMEN SEDANG 1
2 BENGKOK 1
3 CUCING 1
4 HAK BESAR 1
5 HAK KECIL 1
6 PINSET ANATOMIS 2
7 PINSET CIRUGIS 2
8 KLEM DUK 5
9 KLEM BENGKOK 4
10 KLEM COKER 2
11 KLEM CROME 4
12 KLEM RING 6
13 NALPUDER 2
14 GUNTING VASIA 1
15 HANDFAT 1

KETERANGAN
C SET SC III JUMLAH
B R
1 BAK INSTRUMEN SEDANG 1
2 BENGKOK 1
3 CUCING 1
4 HAK BESAR 1
5 PINSET ANATOMIS 2
6 PINSET CIRUGIS 2
7 KLEM DUK 5
8 KLEM BENGKOK 4
9 KLEM COKER 2
10 KLEM CROME 4
11 KLEM RING 6
12 NALPUDER 2
13 HANDFAT 1

KETERANGAN
D SET HIL DAN APP JUMLAH
B R
1 BAK INSTRUMEN SEDANG 1
2 BENGKOK 1
3 CUCING 1
4 HAK BESAR 2
5 HAK KECIL 2
6 PINSET ANATOMIS 3
7 PINSET CIRUGIS 2
8 KLEM DUK 5
9 KLEM BENGKOK 14
10 KLEM COKER 2
11 KLEM LURUS 4
12 KLEM RING 1
13 NALPUDER 3
14 HANDFAT BESAR 1
15 HANDFAT KECIL 1
16 CURET 1
17 ELIS 1
18 BABCOE 1

KETERANGAN
E SET BEDAH EKSTIRPASI I JUMLAH
B R
1 BAK INSTRUMEN KECIL 1
2 CUCING 1
3 GUNTING METZEMBAUM BESAR 1
4 GUNTING SPLIT KECIL 1
5 NALPUDER 1
6 HANDFAT KECIL 1
7 KLEM DUK 2
8 KLEM BENGKOK KECIL 3
9 KLEM BENGKOK SEDANG 1
10 PINSET ANATOMIS KECIL 1
11 PINSET ANATOMIS SEDANG 1
12 PINSET CIRUGIS KECIL 1
13 PINSET CIRUGIS SEDANG 1

KETERANGAN
F SET BEDAH EKSTIRPASI II JUMLAH
B R
1 BAK INSTRUMEN KECIL 1
2 CUCING 1
3 GUNTING METZEMBAUM BESAR 1
4 NALPUDER 1
5 HANDFAT KECIL 1
6 KLEM DUK 2
7 KLEM BENGKOK KECIL 1
8 KLEM BENGKOK SEDANG 2
9 PINSET ANATOMIS KECIL 1
10 PINSET ANATOMIS SEDANG 1
11 PINSET CIRUGIS KECIL 1
12 PINSET CIRUGIS SEDANG 1

KETERANGAN
G SET BEDAH BESAR JUMLAH
B R
1 BAK INSTRUMEN BESAR 1
2 NALPUDER 6
3 LIDAH 1
4 HAK BESAR 2
5 HAK TAJAM 1
6 KLEM COKER 1
7 KLEM BENGKOK 10
8 KLEM LURUS 12
9 TANG 1
10 DAREM KLEM BENGKOK 2
11 DAREM KLEM LURUS 2
12 KLEM 90 1
13 KLEM COKER PANJANG BENGKOK 4
14 KLEM RING 6
15 PINSET CIRUGIS 2
16 PINSET ANATOMIS 1
17 GUNTING VASIA 2
18 RETRAKTOR BESAR 1
19 RETRAKTOR KECIL 1
20 CURET 1
21 KNABEL TANG 1
22 BUR MIOM 1
23 ELEVATOR 1
24 BUSI 5
25 SUCTION 1
KETERANGAN
H LINEN JUMLAH
B R
1 TOPI 25
2 BAJU (lama + baru) 14+7 21
3 CELANA (lama + baru) 14+7 21
4 DUK BESAR 18
5 DUK BUNGKUS 6
6 DUK KECIL 24
7 SKORET 18
8 LAP TANGAN 18
9 PERLAK 5
10 CELEMEK 3
11 SELIMUT TEBAL 3
12 SAJADAH 2
13 MUKENA 1
14 TAPLAK MEJA 1
15 BAJU + CELANA DR. TEGUH 5
16 BAJU + CELANA DR. BINTORO 3
17 BAJU + CELANA DR. YANI 3

KETERANGAN
I ALAT RUMAH TANGGA JUMLAH
B R
1 ALMARI OBAT 2
2 ALMARI LINEN 1
3 AC 5
4 KULKAS 1
5 MEJA PERAWAT 2
6 PAPAN NAMA PERAWAT 1
7 TENSIMETER 1
8 PIJAKAN TEMPAT TIDUR 1
9 RAK SEPATU 2
10 REMOT CONTROL AC 5
11 TELEPON 1
12 BED PASIEN 2
13 BED TINDAKAN 1
14 TROLI TINDAKAN 2
15 TEMPAT SAMPAH 4
16 TELEVISI 2
17 DISPENSER 1
18 KURSI PETUGAS 4
19 JAM DINDING 1
20 GAYUNG 2
21 GANTUNGAN BAJU 2
22 BANTAL 2
23 BED ISTIRAHAT DOKTER 2
24 TEMPAT LINEN 2
25 BED TRANSFER PASIEN 1

KETERANGAN
J ALAT PENUNJANG
B R
1 AMBUBAG DEWASA 1
2 WASKOM MANDI 1
3 BENGKOK 1
4 KOM TERTUTUP 2
5 O2 BESAR 1
6 KORENTANG 2
7 LAMPU TINDAKAN 1
8 STETOSKOP ANAK -
9 STETOSKOP DEWASA 1
10 STANDART INFUS 1
11 TENSI 1
12 TIMBANGAN BAYI 1
13 LARINGOSKOP DEWASA 1
KETERANGAN
K ALAT ELEKTROMEDIS
B R
1 STERILISATOR KERING 1
2 SECTION 1
3 MESIN ANESTESI 2
4 DC SHOCK 1

KETERANGAN
L ALAT PENCATATAN DAN PELAPORAN
B R
1 BUKU 2
2 LEMBAR OBSERVASI 1

Blitar, 1 Agustus 2020


Penanggung Jawab Instalasi
Kamar Operasi
RSU Aulia Lodoyo

RIBUT KRISTIONO,Amd.Kep

Anda mungkin juga menyukai