Anda di halaman 1dari 1

Guru Belajar Seri Asesmen Kompetensi Minimum terdiri dari dua tahap, Orientasi dan

Bimtek serta Pengimbasan. Saat ini, Anda berada pada tahap pertama, Orientasi dan
Bimtek. Pada tahap ini, peserta akan mendapatkan pemahaman terkait latar belakang,
tujuan umum, kebijakan, dan alur Program Guru Belajar seri Asesmen Kompetensi
Minimum. Program ini bertujuan untuk menjawab berbagai persoalan guru dalam
menghadapi Asesmen Kompetensi Minimum, diantaranya: 

1. Berkembangnya miskonsepsi tentang asesmen nasional 

2. Adanya malpraktik pembelajaran dalam melakukan persiapan menghadapi asesmen


nasional 

3. Guru belum mengetahui cara membaca hasil asesmen nasional 

4. Guru belum memahami bagaimana menindaklanjuti hasil asesmen nasional

KM disusun berdasarkan indikator-indikator kompetensi yang membentuk lintasan

kompetensi hasil belajar yang bersifat kontinum. Pusat Asesmen dan Pembelajaran


Kemdikbud menyediakan contoh soal AKM pada

laman: https://pusmenjar.kemdikbud.go.id/akm

Anda mungkin juga menyukai