Anda di halaman 1dari 2

ANTENATAL CARE

No. Dokumen : /2016 Disahkan oleh :


No. Revisi : 00 Kepala Puskesmas
SOP Selemadeg Barat
Tanggal terbit : 27 Desember 2016
Halaman : 1/2
Puskesmas
Selemadeg dr. Wayan Arya Putra
Barat Manuaba
NIP.197211072005011008
Pengertian Pemeriksaan kehamilan yang dilakukan untuk memeriksa keadaan ibu dan
janin secara bekala yang diikuti dengan upaya koreksi terhadap penyimpangan
yang ditemukan

Tujuan Menjaga kesehatan ibu dan bayi dalam kandungan selama kehamilan dengan
baik dan melahirkan bayi sehat dan masa nifas aman dan nyaman
Mengidentifikasi faktor resti secara dini
Kebijakan SK Kepala Puskesmas Selemadeg Barat No.800/58/Pkm.SelBar tahun 2016
tentang Penyusunan Standar Operasional Prosedur di UPTD Puskesmas
Selemadeg Barat.
Referensi 1. Buku Pedoman Standar Kebidanan 2005
2. Buku Acuan Nasional Kesehatan Pelayanan Kesehatan Maternal dan
Neonatal 2002
3. Protap ANC dan Pertolongan Persalinan oleh IBI 1992
Alat dan 1. Tempat cuci tangan 11. Kohort ibu
Bahan 2. Handuk 12. Buku KIA
3. Tempat tidur 13. Kartu ibu
4. Bantal 14. Blanko rujukan
5. Selimut 15. Vaksin TT
6. Tensimeter
7. Doppler
8. Hb sahli
9. Pita meteran
10. Timbangan

1. Memberi salam
2. Perkenalkan diri
Langkah-
3. Jelaskan prosedur pemeriksaan ibu
langkah
Beri informasi/tujuan pemeriksaan dengan prinsip10T
4. Persilahkan ibu untuk menimbang berat badan dan tinggi badan
5. Mengukur lila ibu
6. Persilahkan ibuuntuk berbaring, dilanjutkan dengan pemeriksaan tensi
7. Lakukan pengukuran tinggi fundus uteri dengan menggunakan pita
meteran dan dilanjutkan dengan pemeriksaan Leopold
8. Tentukan presentase janin dan djj
9. Pemberian imunisasi TT sesuai dengan hasil screening
10. Tes laboratorium
11. Kolaborasi pada umum dan poli gigi
12. Jelaskan hasil pemeriksaan pada pasien
13. Catat hasil pemeriksaan pada kartu ibu, buku KIA, dan kohort ibu
14. Cuci tangan
Jelaskan prosedur
Perkenalkan diri
Memberi pemeriksaan pada
salam ibu dengan 10T

Ukur TD Ukur LILA Ukur TB dan


BB ibu
`

Ukur TFU

Bagan alir

angkah
Screening status
TT

Tes laboratorium

Kolaborasi ke Poli Umun


dan Poli Gigi

Catat hasil
Jelaskan hasil pemeriksaan pada
kartu ibu, buku KIA, Cuci tangan
pemeriksaan pada
ibu dan kohort ibu

8. Hal-hal yang Beritahu pasien untuk ANC minimal 4 x selama hamil


perlu
diperhatikan
9. Unit Poli KIA
terkait Poli umum
Poli gigi
Poli gizi
Laboratorium
Apotik

10. Dokumen
terkait Buku KIA, Rekam medik
11. Rekaman
Historis No. Yang diubah Isi Perubahan Tanggal mulai
Perubahan diberlakukan

Anda mungkin juga menyukai