Anda di halaman 1dari 8

ASUHAN KEBIDANAN KELUARGA DALAM KOMUNITAS

Waktu Pengkajian : 28 januari 2020


Oleh : Okta Devika

I. PENGKAJIAN

Identitas Kepala Keluarga

Nama : Tn. Solihin


Umur : 36 tahun
Pendidikan terakhir : SLTA
Pekerjaan: - Pokok : wiraswasta
- Tambahan : -
Agama : Islam
Suku/Bangsa : Lampung/Indonesia
Alamat : Bandar Kejadian,kec.wonosobo,Kab.Tanggamus

Data Anggota Keluarga Yang Hidup

No Nama Umur L/P Agama Hubungan Pend. Serumah/


Keluarga Terakhir Tidak
1 Tn. Solihin 36 th L Islam Suami SLTA Ya
2 Ny. Yuliyana 31 th P Islam Istri SLTA Ya
3 An.Muhammad 12 th L Islam Anak Pelajar Ya
alfatih
4 An.Muhammad 3 th L Islam Anak Pelajar Ya
Alfatan
5
6

Genogram :

Keterangan :
: Laki-laki : kembar

: Perempuan : : pisah

: Hubungan
perkawinan : cerai

: Meninggal
: anak angkat
------------ : Tinggal serumah : keguguran

Denah Rumah :

Kamat tidur TAMAN BELAKANG

WC RUANG MAKAN

WC

KAMAR TIDUR
ANAK R. KELUARGA
DAPUR

WC

KAMAR TIDUR RUANG TAMU


ANAK
TERAS

HALAMAN TERAS

Data Kesehatan Keluarga

No Nama Kesehatan Penyakit yg Perawatan/


Sekarang Pernah diderita & lamanya Pengobatan
1 Tn. Solihin Baik - Bidan
2 Ny. Yuliyana Baik - Bidan
3 An. Muhammad Baik - demam Bidan
alfatih
4 An. Muhammad Baik -Batuk dan pilek Bidan
alfatan

Pola Kebiasaan Keluarga Sehari-hari

a. Pola Nutrisi
- Penyediaan makanan dalam keluarga sehari-hari dengan memasak sendiri
dengan komposisi Nasi,Sayur,Lauk 3x sehari
b. Pola Eliminasi
- BAK : Keluarga Tn.solihin,±3-4x/hari, berwarna kuning jernih
- BAB : -frekuensi : 2 x sehari
Warna : Kuning Kecoklatan
Konsistensi : Lembek

Pola Istirahat
- Kebisaan Tidur Istri :
Malam : tidur pukul 21.00-05.30 WIB
Siang : tidur pukul 13.00-15.00 WIB
- Kebiasaan Tidur Suami:
Malam : tidur 21.00-05.00 WIB
Siang : jarang tidur siang karena ada aktivitas bekerja. Kecuali pada saat libur.
Pola Aktivitas
- Tn. Solihin : Setiap Hari bekarja sebagai pedagang(memiliki toko sembako) di
pasar wonosobo, kec.wonosobo, kab.tanggamus
- Ny.yuliyana Sebagai ibu rumah tangga

c. Pola Rekreasi dan hiburan


Berekreasi ketika ada acara tertentu, seperti acara ulangtahun pergi ke pantai atau
kekolam renang.
d. Pola Komunikasi Keluarga
Iteraksi dalam keluarga sangat baik, bahasa sehari-hari yang digunakan keluarga
Tn.solihin adalah Bahasa Lampung. Pengambil keputusan keluarga biasanya Tn.
Solihin tetapi harus bermusyawarah terlebih dahulu dengan Ny. Yuliyana.

e. Pola Hubungan Sosial


1) Baik, sering berbaur dengan tetangga
2) Membantu tetangga jika ada acara.contohnya rewang.

f. Pola Seksual
Tn. Solihin melakukan hubungan seksual 3 x dalam 1 minggu.

Pola Penanggulangan Stress


Anggota keluarga tidak pernah mengalami stress yang berlebihan apabila ada masalah
keluarga, selalu dibicarakan baik-baik.

g. Pola Nilai
Keluarga Tn.Solihin selalu menjaga image keluarga, dan selalu bersikap sopan santun
h. Pola Penanggulangan Kesehatan
Jika sakit, selalu berobat ke bidan terdekat, apabila sudah parah akan dibawa
kedokter.

Data Kesehatan Lingkungan


a. Perumahan
 Status rumah : Milik Sendiri
 Bentuk bangunan : Permanen
 Dinding rumah : Tembok
 Luas bangunan : 20x30 m
 Lantai rumah : kramik
 Kebersihan : cukup bersih
 Penerangan : listrik
 Atap : pelapon
 Ventilasi rumah : jarang dibuka, ruang tamu, kamar tidur,ruang keluarga,
dapur dan ruang makan
 Komposisi ruangan : ruang tamu, ruang makan,ruang dapur, kamar tidur, ruang
keluarga
 Lingkungan rumah : halaman depan ditanami bunga, dan halaman belakang

b. Saranan sanitasi dan lingkungan


 Sumber air : sumur

 WC : didalam kamar mandi menggunakan kloset jongkok.

 Sampah : pembuangan sampah dengan cara dibakar

 Saluran air : pembuangan air yang tidak lancar da not yang kotor sering
tersumbat

 Hewan ternak : burung


 Halaman/pekarangan : rumput dan tanaman bunga

 Pemanfaatan sarana kesehatan : terdapat klinik bidan didepan rumah

 Fasilitas yang dimiliki : motor,mobil,tv,kasur,kursi,kipas angina

Data Personal Hygiene

a. Rambut : rambut bersih dan rapih

b. Mulut dan gigi : bersih


c. Kulit : sawo matang
d. Pakaian : pakaian selalu diganti 2 kali sehari atau pada saat
kotor
e. Kebersihan tangan dan kaki : sebelum makan mencuci tangan dan kaki, dan
setelah pergi keluar rumah

Data KIA dan KB


a. Bayi / Anak Balita : imunisasi lengkap
b. Data kehamilan terdahulu : Tn.solihin dan Ny.yuliyana memiliki dua orang anak,
dan kedua anaknya bersalin di klinik bidan, dengan persalinan normal, dan tidak rujukan

c. Data nifas lalu : nifas berlangsung selama 3-4 minggu

d. Data KB : tidak mengikuti program KB, karena masih


mengharapkan anak perempuan.

Data Sosial, ekonomi, dan Budaya serta Spiritual


a. Data Sosial dan budaya : hubungan dengan anggota keluarga dan lingkungan
sekitar terjalin dengan baik, tn.solihin selalu mengikuti kegiatan yang ada di desanya
seperti, gotong royong,musyawarah,dan acara2 lainnya.

b. Data Sosial Ekonomi : pendapatan yang didapatkan oleh tn.solihin perbulan


lebih dari 4000.000

c. Data Spiritual : semua anggota keluarga beragama islam

Analisa Data
Dari data yang terkumpul dikelompokkan dan dianalisis kemudian dirumuskan menjadi suatu
diagnose masalah kebidanan. Analisa data dibuat dalam bentuk kolom sbb :

Data Masalah
1.Ny.Yuliyana BerKB memiliki 2 anak, diusia 31 Ny.yuliyana tidak KB
tahun

Selokan rumah dan pembuangan limbah yang Kurang kesadaran PHBS


tidak terpenuhi dengan baik

Prioritas Masalah
Dari masalah yang ada diprioritaskan satu persatu berdasarkan Typologi masalah dalam
Perawatan Kesehatan Keluarga

a. Masalah 1
Ny.yuliyana Ttidak berKb karena masih mengharapkan anak perempuan
Kriteria Perhitungan Skore Pembenaran
Sifat masalah 2/3 x 1 1 Ancama
kesehatanganguan
reproduksi
Kemungkinan 2/2 x 2 2 Dengan memberikan
masalah dapat edukasi terhadap ibu
diubah agar berKB untuk
sementara waktu
untuk menjarakkan
kehamilan.

Potensi masalah 2/3 x 1 1 Masalah dapat


untuk dicegah dicegah dengan
menyarankan ibu
menggunakan alat
kontrasepsi yamg
tepat.

Menonjolnya 1/2 x1 1 Terdapat masalah


masalah dan harus segera
ditangani
Skore total 5

b. Masalah 2
Keluarga Tn.solihin tidak menerapkan PHBS
Kriteria Perhitungan Skore Pembenaran
Sifat masalah 2/3 x 1 2/3 Sifat masalah yang
Ancaman masalah berkaitan dengan
ancaman kesehatan
keluarga karna air
yang tersumbat

Kemungkinan 2/2x1 2/2 Dengan memberikan


maslaah dapat edukasi kepada
diubah: keluarga agar selalu
memperhatikan
saluran air agar tidak
tersumbat

Potensi masalah 2/3x1 2/3 Memberikan


untuk dicegah informasi bbawha air
yang tersumbat
menyebabkan air
tergenang dan kotor
yang menimbulkan
bakteri dan virus

Menonjolnya 1/2x1 1/2 Ada masalah yang


masalah tidak disadari oleh
keluarga yang bisa
mengakibatkan
penimbulnya penyakit

Skore total 2,83


2. PERENCANAAN
Merupakan tindakan yang akan dilakukan bersama keluarga / individu untuk membantu
memulihkan, memelihara atau meningkatkan kesehatannya.
Hal – hal yang perlu diperhatikan dalam menyusun rencana adalah :
1. Mencantumkan waktu ( tgl/pukul ).
2. Meliputi aspek – aspek preventif, promotif, kuratif dan rehabilitative.
3. Disusun dengan mempertimbangkan masalah dan sumber daya
( sarana, tenaga dan dana ) yang tersedia.
4. Disusun sistematis dengan urutan prioritas.
5. Memperhatikan / berfokus pada kepentingan klien.

2.1. Masalah 1
Pada tanggal :jumat, 29 januari 2021 direncanakan untuk :
a. Memberikan penyuluhan kepada ibu untuk berKB untuk sementara waktu guna
menjarakkan kehamilah

2.2. Masalah 2
Pada tanggal :jumat, 29 januari 2021 direncanakan untuk :
a. Memberikan konseling kepada suami dan istri agar menjaga kebersihan Selokan
rumah dan pembuangan limbah yang tidak terpenuhi dengan baik

3. PELAKSANAAN
Pada langkah pelaksanaan kegiatan, disamping petugas melaksankan upaya untuk mencapai
tujuan, petugas harus mempertimbangkan aspek hukum, etika dan mencegah komplikasi yang
timbul dalam asuhan yang diberikan.
Masalah 1 pada tanggal 29 januari 2021, pukul 16.00 WIB
a) Memberikan edukasi kepada ibu untuk berKB untuk mencegah terjadinya kehamilan dan
menjarakkan kehamilan.
b)Menganjurkan kepada suami dan istri agar tidak melakukan hubungan seksual selama masa
subur, yaitu selama seminggu sesudah dan sebelum haid.

Masalah 2 tanggal 29 januari 2021, pukul 16.15 WIB


a) Memberikan penyuluhan kepada suami dan istri untuk menjaga kebersihan Selokan rumah dan
pembuangan limbah yang tidak terpenuhi dengan baik

4. EVALUASI
Evaluasi selalu berkaitan dengan tujuan dan sasaran yang ingin dicapai ( output ), namun
penilaian meliputi input dan proses. Jadi selain menilai apakah tujuan berhasil dicapai juga
menilai apakah proses pengkajian, perencanaan dan pelaksanaan sudah berjalan dengan baik.
Selain itu juga dinilai apakah input sudah cukup atau masih kurang lengkap dsb. Dalam tahap ini
petugas harus membuat pencatatan dan pelaporan serta identifikasi masalah – masalah sebagai
bahan ( input ) pengkajian berikutnya.
4.1. Masalah 1
Pada tanggal jumaat 29 januari 2021, pukul 17.00 WIB
1. Ibu telah mengerti penting berKB untuk menjarakkan kehamilan.
2. Isrti dan suami sudah tidak melakukan hubungan seksual pada saat
masa subur
4.2.Masalah 2
Pada tanggal jumaat 29 januari 2021 pukul 17.15 WIB
Ibu mengerti dan mencoba untuk lebih sadar untuk menjaga kebersihan Selokan rumah dan
pembuangan limbah yang tidak terpenuhi dengan baik.s

Anda mungkin juga menyukai