Anda di halaman 1dari 3

KUESIONER AHP 1

KUESIONER
PANDUAN PELAKSANAAN
ANALITYC HIERARCHY PROCESS (AHP)

1. Tujuan Pelaksanaan AHP


Analytic Hierarchy Process (AHP) dilakukan dengan tujuan dapat
menentukan Pemilihan Pemimpin/Chosing a Leader.

2. Metode Pelaksanaan AHP


Analytic Hierarchy Process (AHP) dilaksanakan dengan menyusun hirarki
yang didasarkan pada tujuan pelaksanaan AHP. Hirarki disusun dengan 3 level
sebagai berikut:
- Level-1 (Goal) : Chosing a Leader
- Level-2 (Kriteria) : Experience; Education; Age
- Level-3 (Alternatif) : Mr X; Mr Y; Mrs N

3. Penyusunan Hirarki

Chosing a Leader Tujuan/Fokus

Experience Education Age Kriteria

MR. X Mr. Y Mrs. N Alternatif

4. Pengisian Kuesioner AHP


KUESIONER AHP 2

CHOSING A LEADER

KUESIONER
ANALYTIC HIERARCHY PROCESS

Data Responden
Responden : _________________________________
Jabatan : _________________________________
Institusi : _________________________________
Tanggal : _________________________________

Panduan Pengisian:

1. Nilai berikut (1,2,3,4,5,6,7,8 dan 9) merupakan indikator penilaian terhadap


variabel dan atribut yang dimaksudkan.
Nilai 1 Kedua faktor sama pentingnya.

Nilai 3 Faktor yang satu sedikit lebih penting dari pada faktor yang lainnya

Nilai 5 Faktor satu esensial atau lebih penting dari pada faktor lainnya.

Nilai 7 Satu faktor jelas lebih penting dari pada faktor lainnya.

Nilai 9 Satu faktor mutlak lebih penting dari pada faktor lainnya
Nilai-nilai antara, diantara dua nilai pertimbangan yang berdekatan;
Nilai
Nilai 2 apabila kita ragu antara 1 & 3
2, 4, 6, 8 Nilai 4 apabila kita ragu antara 3 & 5
Nilai 6 apabila kita ragu antara 5 & 7
Nilai 8 apabila kita ragu antara 7 & 9

2. Berilah Tanda √ pada kotak bernomor (1-9) yang telah disediakan


berdasarkan penilian yang diberikan; misalnya anda menganggap bahwa
KRITERIA EXPERIENCE lebih penting dibanding KRITERIA
EDUCATION, maka pengisian dilakukan pada KOTAK/KOLOM.

Kriteria 9 8 7 6 5 4 3 2 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Kriteria
Experience √ Education

3. Demikian seterusnya, untuk setiap pertanyaan.


5. Lembar Pertanyaan
KUESIONER AHP 3

1. Menurut Bapak/Ibu/Saudara (i) Dalam memilih Pemimpin, Kriteria manakah


berikut yang paling penting.
Kriteria 9 8 7 6 5 4 3 2 1 2 3 4 5 6 7 8 9 Kriteria
Experience Education
Experience Age
Education Age

2. Menurut Bapak/Ibu/Saudara (i) Dalam memilih Pemimpin, Siapakah Kandidat


berikut yang lebih berdasarkan Kriteria Experience
Alternatif Alternatif
9 8 7 6 5 4 3 2 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Experience Experience
Mr X Mr Y
Mr X Mrs N
Mr Y Mrs N

3. Menurut Bapak/Ibu/Saudara (i) Dalam memilih Pemimpin, Siapakah Kandidat


berikut yang lebih berdasarkan Kriteria Education
Alternatif Alternatif
9 8 7 6 5 4 3 2 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Experience Experience
Mr X Mr Y
Mr X Mrs N
Mr Y Mrs N

4. Menurut Bapak/Ibu/Saudara (i) Dalam memilih Pemimpin, Siapakah Kandidat


berikut yang lebih berdasarkan Kriteria Age
Alternatif Alternatif
9 8 7 6 5 4 3 2 1 2 3 4 5 6 7 8 9
Experience Experience
Mr X Mr Y
Mr X Mrs N
Mr Y Mrs N

Anda mungkin juga menyukai