Anda di halaman 1dari 8

Definisi : Tune Up, Perawatan

Berkala, Service
• Defenisi >
• perawatan adalah suatu usaha
untuk mengembalikan kondisi
kendaraan sesuai dengan petunjuk
pabrik agar kendaraan siap pakai.
APA YANG TERJADI PADA MOBIL Tersebut ?

• Beban tidak sesuai sehingga menjadi demikian

• Jangan biarkan bila kendaraan tidak dalam keadaan baik

• Mesin harus dirawat


Sistem kelistrikan:
Pengapian
Pengisian
starter

Sistem pemasukan
Sistem Pelumasan Dan pembuangan
PERAWATAN KENDARAAN
Adalah suatu usaha/kegiatan/perlakuan: Pemeriksaan
pengetesan
Analisa
Perbaikan
Mengembalikan
Penyetelan
tujuannya Kondisi mesin/
Pembetulan kenderaan
Pembersihan
penggantian

AGAR KENDERAAN SIAP PAKAI


4 cara merawat
KENDARAAN
1. Tune – up
salah satu pekerjaan perawatan kendaraan yang berupa perbaikan, perawatan,
penyetelan dan penggantian komponen jika diperlukan, tujuan dari tune up
adalah untuk memaksimalkan/ mengoptimalkan peforma engine itu sendiri.
2. Trouble shooting
Mencari gangguan dan kerusakan sebelum melakukan perbaikan

3. Perawatan berkala
Merawat kendaraan dalam jangka waktu tertentu sesuai dengan SOP

4. Service
Pekerjaan Merawat atau melakukan perbaikan pada kendaraan
• Tune up merupakan usaha untuk
mengembalikan kondisi semula apabila motor
mengalami gangguan dan kerusakan akibat
pemakaian secara terus- menerus.

• Tujuan tune up adalah agar motor tetap


menghasilkan tenaga yang maksimal dan
senantiasa dalam kondisi baik.

Anda mungkin juga menyukai