Anda di halaman 1dari 4

KONTRAK KULIAH

Mata Kuliah : Anatomi Fisiologi


Kode Mata Kuliah : KL 2.1.09
Bobot SKS : 2 Sks (Teori =2 Sks)
Semester : 2(Dua), Tahun Ajaran 2020-2021
Jumlah Pertemuan : 14 Tatap Muka
Hari/jam Pertemuan : Senin, Jam 08.00-10.00
Tempat Pertemuan : Ruang Kelas online

1. Capaian Pembelajaran
Setelah menyelesaikan pembelajaran, mahasiswa diharapkan mampu : menjelaskan
tentang struktur dan fungsi seluruh sistem pada tubuh manusia, masing-masing
gangguan/kelainan dan cara pencegahan secara dini

2. Deskripsi Mata Kuliah


Mata kuliah ini membahas tentang : Tinjauan umum Anatomi dan Fisiologi
Manusia, sistem rangka manusia, Sistem Otot manusia, Sistem Pencernaan manusia,
Sistem jantung manusia, Sistem Sirkulasi Darah manusia, Sistem getah
bening/limfatik dan imunitas tubuh manusia, Sistem Pernafasan manusia, Sistem
Endokrin manusia, Sistem Reproduksi manusia, Sitem Urinaria manusia, Sistem
Saraf Pusat dan Saraf Perifer manusia, Sistem Respirator Sensorik manusia,Sistem
Integumen manusia.

3. Standar Kompetensi
Setelah menyelesaikan pembelajaran, mahasiswa diharapkan mampu : menjelaskan
tentang struktur dan fungsi seluruh sistem pada tubuh manusia, masing-masing
gangguan/kelainan dan cara pencegahan secara dini

4. Strategi Pembelajaran
Diskusi
5. Materi/Bacaan Kuliah
Evelin, C Pearce, Anatoni dan Fisiologi untuk Paramedis
Ethel Sloane, Anatomi Dan Fisiologi Untuk Pemula, EGC
R.Pruts, R. Pabs, Atlas Anatomi Manusia Sobotta, EGC, dll

6. Tugas
Dalam Perkuliahan, diberikan beberapa tugas sebagai berikut :
a. Materi kuliah sebagaimana disebutkan dalam jadwal perkuliahan harus sudah
dibaca sebelum mengikuti tatap muka. Apabila ada handout sudah akan
diserahkan pada mahasiswa sebelum hari perkuliahan
b. Minitest diberikan pada tiap kali tatap muka untuk menilai pemahaman
mahasiswa dan absensi. Kehadiran pada tatap muka minimal 75%, apabila tidak
ada minites akan diberikan penugasan
c. Evaluasi dilakukan dengan mengadakan kuis setiap tiga kali pertemuan, dengan
format soal pilihan ganda atau essay
d. Penugasan sesuai pokok bahasan, yang harus sudah diselesaikan sesuai tanggal
yang ditentukan
7. Kriteria Penilaian
Tugas : 30%
UTS : 35%
UAS : 35%

Nilai dalam huruf Point Rentang Skor


A 4 79-100
B 3 69-78,99
C 2 56-67,99
D 1 41-55,99
E 0 0-40,99

8. Jadwal Perkuliahan

NO TATAP MUKA TOPIK BAHASAN DOSEN

1 Ke-1 Tinjauan umum Anatomi dan Fisiologi Manusia EUW

2 Ke-2 Sistem Rangka TR

3 Ke-3 Sistem Otot TR

4 Ke-4 Sistem Pencernaan TR

5 Ke-5 Jantung EUW

6 Ke-6 Sistem Sirkulasi Darah EUW

7 Ke-7 Sistem getah bening/limfatik dan imunitas tubuh TR

8 Ke-8 UTS TIM

9 Ke-9 Sistem Pernafasan EUW

10 Ke-10 Sistem Endokrin EUW

11 Ke-11 Sistem Reproduksi EUW

12 Ke-12 sitem Urinaria CRZ

13 Ke-13 Sistem Saraf Pusat dan Saraf Perifer


CRZ

14 Ke-14 Sistem Respirator Sensorik


CRZ

15 Ke-15 Sistem Integumen


CRZ

16 Ke-16 UAS TIM


9. Tata Tertib Perkuliahan
a. Mahasiswa wajib menggunakan pakaian sopan, rapi, berkerah, pada waktu
mengikuti perkuliahan di kelas
b. Mahasiswa tidak diperkenanakan memakai sandal waktu mengikuti perkuliahan,
kecuali alasan tertentu (sakit)
c. Pada waktu perkuliahan semua handphon dinon aktifkan/moda linet
d. Keterlambatan masuk di kelas hanya diijinkan maksimal 15 menit dari jadwal.
Lewat dari batas tersebut mahasiswa boleh masuk tetapi tidak diperkenankan
untuk absensi
e. Tidak diperkenankan melakukan keributan di kelas dalam bentuk apapun selama
perkuliahan berlangsung.
f. Mahasiswa wajib hadir minimal 75% dari tatap muka
g. Tidak ada ujian susulan untuk evaluasi 1 dan evaluasi 2, kecuali dengan alasan
lain
h. Hasil evaluasi mahasiswa wajib dikembalikan pada mahasiswa 2 minggu setelah
ujian berakhir.
i. Protes nilai dilayani paling lama 1 minggu setelah nilai keluar

10. Lain-lain
Apabila ada hal-hal di luar kesepakatan ini untuk perlu disepakati, dapat dibicarakan
secara teknis pada saat setiap acara perkuliahan. Apabila ada perubahan isi kontrak
perkuliahan, akan ada pemberitahuan terlebih dahulu

Kontrak perkuliahan ini dapat dilaksanakan, agar dapat disetujui dan ditaati oleh semua
pihak

Menyetujui,

Dosen Pengampu, Mahasiswa


PJ Mata Kuliah

Endang Uji Wahyuni, SKM. MKM


NIP. 196708091991032002

Mengetahui,
Ketua Program Studi Diploma IV
Politeknik Kesehatan Kemenkes Jakarta II

Sri Ani, SKM. MKM


NIP.195905051982032002
Kontak

1. Endang Uji Wahyuni, SKM. MKM : 085773296761, email TUGAS


endang.tugaskesling@gmail.com
2. DR. IB Indra Gotama, SKM, M.Si : 0816710915 email tugas :
ib_indragotama@yahoo.co.id

Anda mungkin juga menyukai