Anda di halaman 1dari 1

PEMERINTAH DAERAH KABUPATEN LAMPUNG SELATAN

UPT SATUAN PENDIDIKAN SD NEGERI 4 SUKADAMAI


PENILAIAN TENGAH SEMESTER GENAP
TAHUN PELAJARAN 2020/2021
Alamat : Jl. Raden Intan II Desa Sukadamai Kec.Natar Kab.Lam-Sel kode Post 35362

LEMBAR SOAL

Nama : _____________ Hari/Tanggal :


Kelas : IV (Empat) Mata Pelajaran : IPS
ISILAH TITIK-TITIK DI BAWAH INI DENGAN TEPAT!

1. Sumber daya alam dapat digolongkan menjadi dua yaitu .............. dan ..............

2. Sumber daya alam harus dijaga kelestariannya agar ...........

3. Manusia memanfaatkan sumber daya alam untuk .............

4. Hutan yang gundul disebabkan oleh...........

5. Sumber daya alam yang mendatangkan devisa paling besar bagi Indonesia adalah ..........

6. Segala sesuatu dari alam yang dapat digunakan untuk memenuhi kebutuhan manusia disebut .........

7. Bahan makanan nabati berasal dari ..........

8. Kegiatan yang dilakukan sebagian besar penduduk di daerah pedesaan adalah .........

9. Kegiatan membuat ikan asin umumnya dilakukan ole masyarakat yang tinggal di daerah .............

10. Kegiatan yang mengubah kapas menjadi benang disebut ...........

Anda mungkin juga menyukai