Anda di halaman 1dari 2

APA ITU VERTIGO???

Pengobatan dan Pencegahan Vertigo

Vertigo adalah penyakit gangguankeseimbangan Selain penanganan dari dokter atau ahli terapi, kita
yang ditandai dengan :perasaan berputar, benda juga bisa melakukan sejumlah cara untuk mengurangi
sekelilingberputar, merasa puyeng, serasa mau jatuh, atau mencegah gejala-gejala vertigo. Langkah-
mual, kadang muntah, telingaberdenging, keringat langkah tersebut meliputi:
dingin, lemas.
 Menghindari gerakan secara tiba-tiba agar
tidak terjatuh.
Apa Penyebabnya ?  Segera duduk jika vertigo menyerang.
 Gunakan beberapa bantal agar posisi kepala
Vertigo disebabkan oleh berbagai faktor,antara saat tidur menjadi lebih tinggi.
lain:Gangguan telinga bagian dalamFaktor  Gerakkan kepala secara perlahan-lahan.
kecemasanGangguan kondisi tubuhRuangan panas  Hindari gerakan kepala mendongak,
atau gelapGangguan kepala ( 5 % )Kadang tidak berjongkok, atau tubuh membungkuk.
diketahui sebabnya  Kenalilah pemicu vertigo Anda dan lakukan
latihan yang dapat memicu vertigo Anda.
Otak Anda akan menjadi terbiasa dan malah
Gejala Lain yang Menyertai Vertigo menurunkan frekuensi kambuhnya vertigo.
Lakukan latihan ini dengan meminta bantuan
Gejala lain yang berhubungan dengan vertigo adalah orang lain.
kehilangan keseimbangan. Tanda-tanda ini akan  Bagi Anda yang juga menderita penyakit
memicu pengidap vertigo mengalami kesulitan Meniere, batasi konsumsi garam dalam menu
berdiri atau berjalan, mual, muntah, berkeringat, sehari-hari
kadang disertai nistagmus (gerakan mata yang tidak
normal) dan pusing.

Anda mungkin juga menyukai