Anda di halaman 1dari 3

Notulensi Rapat Kepanitiaan Oprec

Waktu: 17 Februari 2021, 19.30


Hasil Rapat: Membahas progres kerja dari setiap sie.
Presensi:
A. Ketua : Salsabila Marthahadi √
B. Sekretaris : Rizqi Firnanda √
C. Bendahara : Afitrotul Muzizah √
D. Sie. Acara
1. Okta Nur Aisyah (Co) √
2. Zilvi Fuadiyah Nur Izin
3. Kharisma Rafian Aziz -
4. Tania Ardhana Reswari √
5. Muhammad Rafi Nurlyan √
6. Bella Permatasari √
7. Foni Lolita Agustin √
E. Sie. Humas
1. Khafidta Az Shafa Nur Zahra (CO) Izin
2. Jaizatul Fitriansyah √
3. Dea Dita Damayanti √
4. Nuraini Sofiana A. √
5. Lutfiah Fikri Azizah √
6. Anggi Nabilla Umami √
7. Darin Sakinah Aulia √
F. Sie. PDD
1. Yessy Marisa (CO) √
2. M. Izzulhaq Fillah √
3. Muhammad Rojikin √
4. Lintang Aini Pambayun Mulyono √
5. Shinta Dwi Safitri √
6. Melisa Priskila Patrescia √
7. Rahmadi Dimas Pratama √
8. Ilme Mufidah Suyono Putri √
9. Annisa Istiqlailla √
10. Afira Fitrie Rahayu √
11. Eva Yuniarta √
12. Mohammad Syifak √
13. Siti Fatimah √
14. Mochammad Nizar Safi’i -
G. Sie. Perkap
1. Zachwa Zettira Damayanti (CO) √
2. Fikri Hidayat -
3. Desy Candra Hadiputri √
4. Agung Dwi Cahyono -
5. Dwi Ratnasari Illyyin √
6. Andi Kurniawan √
Pengurus Ujar yang hadir:
Bhaskara Pramana (Direktur)
Safik Ainun Novita (Sekum)
Rahmadyfa Maulida Azzahra (CO Div. HRD)

Sie. Humas
- Share pamflet di BEM Fakultas, Himpunan, dsb.
- Publikasi di Telegram sudah muncul tanggal 16 Februari 2021.
- Media partner sudah diupload oleh @maba.unej.
- Satgas covid belum mendapatkan titik terang.
- Nomer WAyang didapatkan adalah WA Boot sehingga hanya dibalas dan membutuhkan
surat izin kegiatan.
Sie. PDD
- Pamflet dan caption sudah selesai dan sudah di share.
- Ada kendala dari peserta yaitu tidak dapat mengakses Gdrive namun sudah dapat diatasi.
- Kendala dari anggota PDD yaitu pj dari recording. Ada kendala laptop dan sinyal tetapi
sudah di handle oleh anggota lain.
Sie. Perkap
- Zoom tidak menyewa lagi melainkan dipinjami oleh Bapak Anwar (Pembina Ujar) yang
digunakan untuk simulasi.
- Zoom juga dapat pinjaman dari Mas Zainuri dari UPTTI yang akan dicoba untuk simulasi
juga.
- Fitur zoom tersedia breakout, unlimited, tetapi masih belum tau untuk partisipannya.
Sie. Acara
- Rundown TM 1- Diklat sudah dibahas, tetapi untuk Diklat akan dilanjutkan oleh div. PO.
- Diadakan simulasi pada setiap acara sehingga dapat mengatasi kendala yang terjadi nanti.
- MC TM 1 dari sie. Acara namun nantinya akan ditunjuk langsung dari sie yang lain.
- Pada MT 1 akan ditunjuk HRD sebagai tim penilai. Tim penilai akan ditunjuk secara
langsung dan akan dimasukkan ke grup tim penilai.
- Rundown kasaran TM 2 dan MT 2 yang akan dibahas pada rapat selanjutnya.
- Apabila peserta kurang dari target maka akan diadakan perpanjangan pendaftaran namun
juga akan dipertimbangkan dikarenakan perpanjangan berhubungan dengan timeline.
- Sempin sudah dibahas mengenai pemateri.
- Ada 2 pemateri yang berasal dari keluarga besar ujar (Demisioner) dan dari luar keluarga
Ujar yang sesuai dengan tema Sempin.
- Pada TM 1 (Rabu/Kamis tanggal 24/25 harus ada anggota yang menjaga di setiap sesi
maka akan disesuaikan dengan jadwal kuliah.
- Akan dilist nama-nama yang bersedia menjaga di setiap sesinya. (ada 2 sesi)
- Gladi rwsik/simulasi akan diumumkan oleh abil mengenai waktunya. (jumat)
Ketupat
Seluruh anggota di setiap sie sangan responsible dan dapat membantu kinerjanya.
Sudah berkoordinasi dengan seluruh CO di setiap sie.
Sudah ada 149 pendaftar.
Sekretaris
Sudah membuat surat publikasi sister dan sudah di share di telegram mahasiswa.
Membuat surat publikasi Hmp Ilmu Sejarah FIB.
TOR Oprec sudah dikoreksi oleh sekretaris 2 dan sudah terselesaikan.
TOR Sempin masih dalam proses dan koreksi dari sekretasi 2.
Bendahara
Sudah menyelesaikan RAB Oprec dan Sempin berkoordinasi dengan Bendahara 2 dan
Sekretaris panitia.

Anda mungkin juga menyukai