Anda di halaman 1dari 10

LATIHAN SOAL PAT KLS IX

Kerjakan dengan tepat dan benar!


1. Lapangan bulu tangkis berbentuk persegi panjang dengan ukuran 6m x 4m.
Lapangan tersebut sebangun dengan ... .
A. Lapangan sepak bola yang berukuran 15m x 10m
B. Sebidang kebun dengan ukuran 12m x 9m
C. Lantai rumah yang berukuran 4m x 3m
D. Lapangan tenis berukuran 8m x 6m

6m x 4m = 15 x 10
3:2=3:2

2. Perhatikan gambar !
C
E

1 2
A ┐ B
D 3

Banyaknya pasangan segitiga yg kongruen adalah 3 pasang


Dua buah segitiga dikatakan kongruen jika memenuhi salah satu dari tiga syarat
dibawah berikut ini
 Ketiga pasang sisi yang bersesuaian sama panjang (sisi,sisi,sisi).
 Dua sisi yang bersesuaian sama panjang serta sudut yang dibentuk oleh
kedua sisi tersebut sama besar (sisi, sudut, sisi).
 Dua buah sudut yang bersesuaian sama besar serta sisi yang
menghubungkan kedua titik sudut tersebut sama panjang (sudut, sisi, sudut).

3. Perhatikan gambar!

T 4cm R
8cm ●
P
6cm
6cm S

Q
Hitung panjang QS
4. Perhatikan gambar!
R

S T

P Q

Syarat segitiga POS kongruen dengan segitiga QOT adalah ....


A. (sisi, sisi, sisi)
B. (sisi, sudut, sisi)
C. (sudut, sisi, sudut)
D. (sisi, sudut, sudut)

5. Tiang listrik dengan tinggi 6m mempunyai bayangan sepanjang 4m. Pada saat yang
sama panjang bayangan gedung 30m. Tinggi gedung adalah ... .

Tinggi gedung
= tinggi tiang x B. gedung/B. Tiang
= 6 x 30 / 4
= 180 / 4
= 45 m

6. Perhatikan gambar!
12cm
P

3
K

5
Q

28cm
R

Perbandingan PK : KQ = 3 : 5. Panjang KL adalah ... .

PK / KL = PQ / QR
3 / KL = 8 / 28
KL = 3 x 28 / 8
KL = 10,5 cm

7. Perhatikan gambar! C


A D B

Diketahui panjang AD = 49 cm dan DB = 15 cm, panjang AC adalah ….

8. Perhatikan bangun ruang berikut !


Jika p menunjukkan banyaknya rusuk dan q menunjukkak banyaknya sisi, maka p +
q = ….
Tabung : 3 sisi dan 2 rusuk
Tabung : 3q dan 2p
Kerucut : 2 sisi dan 1 rusuk
Kerucut : 2q dan 1p

2p + 3q = 1 | x 2 | 4p + 6q = 2
1p + 2q = 1 | x 3 | 3p + 6q = 3
----------------------------------- -
p = -1

2p + 3q = 1
2 (-1) + 3q = 1
-2 + 3q = 1
3q = 1 + 2
q = 3/3
q=1

p + q = -1 + 1 = 0

22
9. Volume tabung yang berjari-jari 3,5cm, tinggi 10cm dan π = 7 adalah ... .
V = π x r2 x t
V = 22/7 x 3,5 x 3,5 x 10
V = 385 cm3

10. Tabung dengan panjang jari-jari alas 15cm, tinggi 25cm, dan π = 3,14, memiliki
luas permukaan ... cm2.
Lp = 2 x π x r (r + t)
Lp = 2 x 3,14 x 15 (15+25)
Lp = 2 x 3,14 x 15 x 40
Lp = 3.768 cm2

22
π=
11. Sebuah tabung mempunyai luas selimut 440cm , tinggi 10cm, dan
2 7 .
Volume tabung tersebut adalah ... .
12. Perhatikan gambar !

34 cm
10 cm

14 cm

Luas permukaan bangun ruang di atas adalah …. cm 2

13. Sebuah kerucut memiliki tinggi 12 cm dan diameter alanya 18 cm. Luas seluruh
permukaannya adalah ….
A. 468 π cm2
B. 216 π cm2
C. 186 π cm2
D. 163 π cm2

14. Perhatikan gambar berikut!

5 cm
6 cm

12 cm

Volume bangun adalah ….


A. 84 π cm3
B. 87 π cm3
C. 108 π cm3
D. 288 π cm3
Ukuran kerucut
r = 3 cm t2 = s2 - r2
t = 12 cm – 6 cm = 6 cm t2 = 52 – 32
Volume t2 = 25 – 9
=    πr² t t2 = 14
=   × 3,14 × 3 cm × 3 cm × 6 cm t2 = √14
= 56,52 cm³ t=6

Ukuran tabung
r = 3 cm
t = 6 cm
Volume
=  πr² t
=  3,14 × 3 cm × 3 cm × 6 cm
= 169,56 cm³

Jadi volume gabungannya:
= Volume kerucut + volume tabung
= 56,52 cm³ + 169,56 cm³
= 226,08 cm³

15. Perhatikan gambar bola dalam tabung!

Bila volume tabung 90 cm3, volume bola adalah ….

Diketahui:
Volume tabung = 90 cm³
Diameter tabung = diameter bola.
Jari-jari tabung = jari-jari bola.
Tinggi tabung = diameter bola.
Tinggi tabung = 2 x r
Ditanya:
Volume Bola = ... ?

Jawab:
Langkah pertama kita buat persamaan dari volume tabung.
Volume Tabung = 90
π x r² x t = 90
π x r² x 2r = 90
2 x π x r³ = 90
π x r³ = 90 : 2
π x r³ = 45
Langkah selanjutnya, kita buat persamaan pada volume bola
Volume Bola dalam tabung
=   x π x r³
Subsitusikan nilai π x r³ pada persamaan volume bola
=   x π x r³
=   x 45
= 60 cm³

16. Atap sebuah gedung berbentuk belahan bola dengan panjang diameter 14m. Atap
gedung tersebut akan dicat dengan biaya Rp20.000,00 setiap 1m 2. Berapa biaya
22
π=
yang diperlukan ? 7

belahan bola kan artinya setengah bola


jari-jari = 7 m

maka total biaya = 308 x 20.000 = 6.160.000

17. Sebuah kerucut dengan panjang diameter 16 cm dan panjang garis pelukis 17 cm.
Tinggi kerucut tersebut adalah ….

Tinggi = √s2 – r2
= √(17² - 8²)
         = √225
= 15 cm

18. Pasangan bangun-bangun berikut yang pasti sebangun adalah ... .


A. Dua buah segitiga
B. Dua buah lingkaran
C. Dua buah belahketupat
D. Dua buah segitiga siku-siku

19. Perhatikan gambar !


R
S

8cm T

12cm
P

Apabila panjang PR = 15cm, panjang RT adalah ….

20. Sebuah drum berbentuk tabung dengan panjang jari-jari 70 cm dan tinggi 1
meter penuh berisi minyak goreng. Minyak goreng tersebut akan dituangkan
dalam kemasan kaleng kecil yang berbentuk tabung dengan panjang jari-jari 14
cm dan tinggi 25 cm. Banyak tabung kecil yang diperlukan adalah ….

21. Perhatikan gambar!


Lebar foto 20cm, tingginya 30cm dan foto ditempel pada karton. Sisa karton bagian
kanan, kiri, dan atas foto 3cm. Apabila foto dan karton sebangun , lebar karton
bagian bawah foto adalah... .

22. Perhatikan gambar!

A B
O

Yang merupakan garis pelukis adalah ….

23. Bola dengan panjang jari-jari 9cm memiliki volume ... cm 3


A. 108 π
B. 729 π
C. 972 π
D. 2.916 π

24. Volume kerucut yang panjang diameternya 10cm dan tinggi 12cm adalah ... . ( π =
3,14)

25. Perhatikangambar !
A
6cm
D E
4cm
B C
15cm
Panjang DE adalah ... .

Selamat berlatih
Sukses untuk kalian
Doa bunda Bersama kalian (by :NR)

Anda mungkin juga menyukai