Anda di halaman 1dari 2

Metode Pembuatan Tempe

Bahan-bahan :

 200 gram kedelai kering


 ½ sendok the cuka makan
 Ragi tempe secukupnya

Cara kerja :

1. Rendam 200 g kedelai kering hingga mengembang (disarankan dengan air dingin). Rebus
kedelai (api sedang) hingga mendidih, biarkan mendidih beberapa menit. Dinginkan.
Remas-remas kedelai dengan tangan lalu buang kulit arinya

2. Rebus kembali kedelai hingga mendidih. Tambahkan 1/2 sdt cuka makan. Matikan api.
Tiriskan kedelai kalau perlu menggunakan serbet makan hingga kering benar
3. Tambahkan ragi (secukupnya saja dan boleh ditambahkan sedikit tepung kanji) ke dalam
kedelai masukkan dalam kantung plastik yang sudah ditusuk-tusuk dengan jarum atau
disobek kecil-kecil dengan pisau.
4. simpan tempe. Tutup dengan kertas. Jika tempe sudah berkeringat, buka kertas. Biarkan
miselium candawan tempe tumbuh sempurna. Waktu sekitar 1 hari (tempe dibuat pagi,
tempe jadi pagi hari dihari berikutnya)

Anda mungkin juga menyukai