Anda di halaman 1dari 10

Sejarah Perkembangan Akuntansi

Fajar Pradana1, Juliana Pane2, Nabilla Marfa Pertiwi3,


Ningsih Harahap4, Armayani Chairunnisa Siregar5, Dicka Prayuda6
Pendidikan Akuntansi Reguler C 2017, Fakultas Ekonomi
Universitas Negeri Medan
Ningsihaharahap123@gmailcom.

Abstrak
Praktik akuntansi sudah ada sejak manusia melakukan kegiatan sosial ekonomi dan
mengalami perkembangan seiring dengan perkembangan peradaban dan kebudayaan
manusia. Sementara itu, perkembangan ilmu akuntansi baru semakin pesat ketika
perkembangan ekonomi semakin pesat dan mulai adanyan pemisahan antara pemilik
perusahan dengan manajemen. Akuntansi merupakan suatu ilmu yang di dalamnya
berisi bagaimana manusia berfikir sehingga menghasilkan suatu kerangka pemikiran
konseptual tentang prinsip, standar, asumsi, teknik, serta prosedur yang ada dijadikan
landasan dalam pelaporan keuangan. Penelitian ini bertujuan untuk membahas secara
tuntas sejarah dari akuntansi. Penelitian ini adalah penelitian studi literature. Dimana
jenis data yang ditemukan berdasarkana lieratur yang ada. Data yang diperoleh berupa
data sekunder yang didapatakan dari literature-literatur yang terkait. Perkembangan
ilmu akuntansi lebih berkaitan dengan perkembangan prinsip-prinsip, konsep dan teori
akuntansi yang bertujuan mengatur model pencatatan laporan pertanggungjawaban
manajemen kepada para pemegang kepentingan.

Kata Kunci: Akuntansi, Perkembangan, ekonomi

Abstract
Accounting practices have existed since humans carried out socio-economic activities
and experienced developments in line with the development of human civilization and
culture. Meanwhile, the development of new accounting science is growing rapidly
when economic development is accelerating and there is a separation between company
owners and management. Accounting is a science which contains how humans think so
as to produce a conceptual framework of principles, standards, assumptions, techniques,
and procedures that are used as a basis for financial reporting. This study aims to
thoroughly discuss the history of accounting. This research is a literature study. Where
is the type of data found based on the existing literature. The data obtained is in the
form of secondary data obtained from related literatures. The development of
accounting science is more related to the development of accounting principles,
concepts and theories which aim at regulating the management accountability report
recording model to stakeholders

. Keywords: Accounting, Development, economy

i
PENDAHULUAN METODE
Akuntansi merupakan suatu Penelitian ini adalah penelitian
ilmu yang di dalamnya berisi studi literature. Dimana jenis data yang
bagaimana manusia berfikir sehingga ditemukan berdasarkana lieratur yang
menghasilkan suatu kerangka pemikiran ada. Data yang diperoleh berupa data
konseptual tentang prinsip, standar, sekunder yang didapatakan dari
asumsi, teknik, serta prosedur yang ada literature-literatur yang terkait.
dijadikan landasan dalam pelaporan Sebagaimana yang dinyatakan oleh Zed
keuangan. Pelaporan keuangan tersebut (2014), pada riset pustaka (library
harus berisi informasi-informasi yang research), penelusuran pustaka tidak
berguna dalam memantu pengambilan hanya untuk langkah awal menyiapkan
keputusan bagi para pemakainya. kerangka penelitian (research
Dalam kehidupan sehari-hari tanpa kita design) akan tetapi sekaligus
sadari, sesungguhnya kita telah memanfaatkan
menggunakan jasa akuntansi. Ketika sumber-sumber perpustakaan untuk
seorang pemilik warung mencatat memperoleh data penelitian. Data-data
pembelian barag dagangannya, yang diperoleh atau ditemukan
mencatat siapa saja yang berhutang da kemuadian dibahas atau dikaji dan
warungnya, memisahkan kotak antara dianalisis sehingga mengahasilkan
uang yang masuk dari hasil penjualan rekomendasi terkait studi literature yang
dengan kotak uang yang dialokasikan dilakukan.
untuk belanja kebutuhan barang
dagangan dan kebutuhan operasional di
warungnya. Maka, pada dasarnya HASIL & PEMBAHASAN
pemilik warung tadi telah menerpkan Pengertian Akuntansi
teknik akuntansi. Menurut Weygant (dalam
Penerapan pengetahuan di Yadiati & Wahyudi, 2007) akuntansi
bidang akuntansi tentu semakin luas dan adalah suatu sistem informasi yang
kompleks jika dihadapkan pada bisnis mengidentifikasi, mencatat, dan
dengan skala yang lebih besar. Seperti mengkomunikasikan kejadian ekonomi
ilmu-ilmu lainya, ilmu akuntansi juga dari suatu organisasi kepada pihak yang
berkembang sesuai perkembangan berkepentingan. Sedangkan menurut
teknologi dan peradaban manusia. Meigs (dalam wikipedia.com, 2008)
Selain itu, faktor kebutuhan juga ikut akuntansi adalah pengukuran,
serta dalam perkembangan akuntansi itu penjabaran, atau pemberian kepastian
sendiri. Akan tetapi, baik akuntansi mengenai informasi yang akan
maupun ilmu-ilmu lain tidak membantu manajer, investor, otoritas
berkembang dengan sendirinya tanpa pajak dan pembuat keputusan lain untuk
adanya hal yang cukup berarti yang membuat alokasi sumber daya
dapat mendorong akuntansi tersebut keputusan di dalam perusahaan,
berkembang dan bertahan hingga organisasi, dan lembaga pemerintah.
sekarang. Akuntansi adalah seni dalam mengukur,

1
berkomunikasi dan menginterpretasikan Belanda sekitar 17 atau sekitar tahun
aktivitas keuangan. Secara luas, 1642. Jejak yang jelas berkaitan dengan
akuntansi juga dikenal sebagai “bahasa praktik akuntansi di Indonesia dapat
bisnis”. ditemui pada tahun 1747, yaitu praktik
Dengan demikian, secara pembukuan yang dilaksanakan
singkat akuntansi berarti rekening atau Amphioen Sociteyt yang berkedudukan
perkiraan. Interpretasi akuntansi terdiri di Jakarta. Pada era ini Belanda
dari tiga bagian yaitu: (1) mengenalkan sistem pembukuan
pengidentifikasian, mengenalai aatu berpasangan (double-entry
memilah peristiwa-peristiwa ekonomi bookkeeping) sebagaimana yang
yang merupakan laporan dikembangkan oleh Luca Pacioli.
keuangan/transaksi; (2) mencatat, Sistem ini diperkenalkan oleh Luca
pencatatan dilakukan secara sistematis, Pacioli bersama Leonardo da Vinci, dan
kemudian pencatatan ini diklasifikasi sudah dipakai untuk melakukan
dan diringkas; (3) pengukuran, pencatatan upah sejak zaman Babilonia.
menetapkan nilai dari peristiwa yang Sistem Kontinetal merupakan
dipilih tersebut dalam satuan uang; dan pencatatan semua transaksi ke dalam
(4) pengkomunikasian, menyajikan dua bagian, yaitu debit dan kredit secara
informasi berdasarkan transaksi yang seimbang dan menghasilkan
sedang atau sudah berlangsung. pembukuan yang sistematis serta
laporan keuangan yang terpadu. Dengan
Sejarah Perkembangan Akuntansi di menggunakan sistem ini, perusahaan
Indonesia mendapatkan gambaran tentang laba
Indonesia merupakan negara rugi usaha, kekayaan perusahaan, serta
jajahan Belanda, maka sistem akuntansi hak pemilik. Perusahaan VOC milik
yang berkembang di Indonesia awalnya Belanda yang merupakan organisasi
menggunakan sistem akuntansi komersial utama selama penjajahan
kontinental. Namun setelah terjadinya memainkan peranan penting dalam
konflik besar dengan Belanda, maka praktik bisnis di Indonesia selama era
Indonesia mulai mewakilkan orang- ini.
orang Indonesia untuk belajar akuntansi Pada awalnya, pencatatan
di universitas-universitas, yang ada di transaksi perdagangan dilakukan
Amerika. Setelah Belanda tidak lagi dengan cara sederhana, yaitu dicatat
menjajah Indonesia, sistem akuntansi di pada batu, kulit kayu, dan sebagainya.
Indonesia yang semula menggunakan Catatan tertua yang berhasil ditemukan
sistem akuntansi kontinental (sering sampai saat ini masih tersimpan, yaitu
dikenal dengan nama tata buku) beralih berasal dari Babilonia pada 3600 SM.
menjadi sistem akuntansi anglo Penemuan yang sama juga diperoleh di
saxon atau sering disebut dengan ilmu Mesir dan Yonani kuno. Pencatatan itu
akuntansi. belum dilakukan secara sistematis dan
Praktik akuntansi di Indonesia sering tidak lengkap. Pencatatan yang
dapat ditelusur pada era penjajahan lebih lengkap dikembangkan di Italia

2
setelah dikenal angka-angka desimal perusahaan) adalah Van Schagen yang
arab dan semakin berkembangnya dunia dikirim ke Indonesia pada tahun 1907.
usaha pada waktu itu. Pengiriman Van Schagen merupakan
Revolusi industri di Inggris pada titik tolak berdirinya Jawatan Akuntan
tahun 1776 menimbulkan efek positif Negara- Government Accountant Dienst
terhadap perkembangan akuntansi. Pada yang terbentuk pada tahun 1915.
tahun 1845 undang-undang perusahaan Akuntan publik yang pertama
yang pertama di Inggris dikeluarkan adalah Frese & Hogeweg yang
untuk mengatur tentang organisasi dan mendirikan kantor di Indonesia pada
status perusahaan. Dalam undang- tahun 1918. Pendirian kantor ini diikuti
undang tersebut, diatur tentang kantor akuntan yang lain yaitu kantor
kemungkinan perusahaan meminjam akuntan H.Y.Voerens pada tahun 1920
uang, mengeluarkan saham, membayar dan pendirian Jawatan Akuntan Pajak-
hutang, dan dapat bertindak Belasting Accountant Dienst. Pada era
sebagaimana halnya perorangan. penjajahan, tidak ada orang Indonesia
Keadaaan-keadaaan inilah yang yang bekerja sebagai akuntan publik.
menimbulkan perlunya laporan baik Orang Indonesia pertama yang
sebagai informasi maupun sebagai bekerja di bidang akuntansi adalah JD
pertanggungjawaban. Kegiatan ekonomi Massie, yang diangkat sebagai
pada masa penjajahan meningkat cepat pemegang buku pada Jawatan Akuntan
selama tahun 1800an dan awal tahun Pajak pada tanggal 21 September 1929.
1900an. Hal ini ditandai dengan Kesempatan bagi akuntan lokal
dihapuskannya tanam paksa sehingga (Indonesia) mulai muncul pada tahun
pengusaha Belanda banyak yang 1942-1945, dengan mundurnya Belanda
menanamkan modalnya di Indonesia. dari Indonesia.
Peningkatan kegiatan ekonomi
mendorong munculnya permintaan akan Tokoh Akuntansi Pertama di
tenaga akuntan dan juru buku yang Indonesia
terlatih. Akibatnya, fungsi auditing Pada tahun 1947 hanya ada satu
mulai dikenalkan di Indonesia pada orang akuntan yang berbangsa
tahun 1907. Peluang terhadap Indonesia yaitu Prof. Dr. Abutari.
kebutuhan audit ini akhirnya diambil Praktik akuntansi model Belanda masih
oleh akuntan Belanda dan Inggris yang digunakan selama era setelah
masuk ke Indonesia untuk membantu kemerdekaan (1950an). Pendidikan dan
kegiatan administrasi di perusahaan pelatihan akuntansi masih didominasi
tekstil dan perusahaan manufaktur. oleh sistem akuntansi model Belanda.
Internal auditor yang pertama Nasionalisasi atas perusahaan yang
kali datang di Indonesia adalah J.W dimiliki Belanda dan pindahnya orang
Labrijn-yang sudah berada di Indonesia orang Belanda dari Indonesia pada
pada tahun 1896 dan orang pertama tahun 1958 menyebabkan kelangkaan
yang melaksanakan pekerjaan audit akuntan dan tenaga ahli. Atas dasar
(menyusun dan mengontrol pembukuan nasionalisasi dan kelangkaan akuntan,

3
Indonesia pada akhirnya berpaling ke yaitu: Pertama untuk menunjukkan
praktik akuntansi model Amerika. gambaran sebenarnya dari perusahaan
Namun demikian, pada era ini praktik dan untuk dasar pengambilan keputusan.
akuntansi model Amerika mampu Kedua untuk menunjukkan hasil yang
berbaur dengan akuntansi model positif dengan maksud agar dapat
Belanda, terutama yang terjadi di digunakan untuk mengajukan
lembaga pemerintah. pinjaman/kredit dari bank domestik dan
Makin meningkatnya jumlah asing.
institusi pendidikan tinggi yang Dalam masa pendudukan Jepang,
menawarkan pendidikan akuntansi Indonesia sangat kekurangan tenaga di
seperti pembukaan jurusan akuntansi di bidang akuntansi. Jabatan-jabatan
Universitas Indonesia 1952, Institute pimpinan dib Jawatan Keuangan yang
Ilmu Keuangan (Sekolah Tinggi 90% dipegang oleh bangsa belanda,
Akuntansi Negara-STAN) 1990, menjadi kosong. Dalam masa ini, atas
Univesitas Padjajaran 1961, Universitas prakarsa Mr. Slamet, didirikan kusus-
Sumatera Utara 1962, Universitas kursus untuk mengisi kekosongan
Airlangga 1962 dan Universitas Gadjah jabatab tadi dengan tenaga-tenaga
Mada 1964 telah mendorong pergantian Indonesia. Pada tahun 1874, hanya ada
praktik akuntansi model Belanda seorang akuntan berbangsa Indonesia,
dengan model Amerika pada tahun yaitu Prof. Dr. Abutari. Di Indonesia,
1960. pendidikan akuntansi mulai dirintis
dengan dibukanya jurusan akuntansi di
Selanjutnya, pada tahun 1970 Fakultas Ekonomi Universitas
semua lembaga harus mengadopsi Indonesia tahun 1952. Pembukaan ini
sistem akuntansi model Amerika. Pada kemudian diikuti Institut Ilmu
pertengahan tahun 1980an, sekelompok Keuangan (sekarang Sekolah Tinggi
tehnokrat muncul dan memiliki Akuntansi Negara) tahun 1960 dan
kepedulian terhadap reformasi ekonomi Fakultas-fakultas Ekonomi di
dan akuntansi. Kelompok tersebut Universitas Padjadjaran (1961),
berusaha untuk menciptakan ekonomi Universitas Sumatera Utara (1964),
yang lebih kompetitif dan lebih universitas Airlangga (1962), dan
berorientasi pada pasar dengan universitas Gadjah Mada (1964).
dukungan praktik akuntansi yang baik. Organisasi profesi yang
Kebijakan kelompok tersebut menghimpun para akuntan Indonesia
memperoleh dukungan yang kuat dari bediri 23 Desember 1957. Organisasi
investor asing dan lembaga-lembaga ini diberi nama Ikatan Akuntan
internasional (Rosser 1999). Indonesia (IAI) dengan pendiri lima
Sebelum perbaikan pasar modal orang akuntan Indonesia.profesi
dan pengenalan reformasi akuntansi akuntan mulai berkembang dengan
tahun 1980an dan awal 1990an, dalam pesat sejak tahun 1967. Pada tahun itu
praktik banyak ditemukan perusahaan juga dikeluarjannya undang-undang
yang memiliki tiga jenis pembukuan modal asing yang kemudian disusul

4
dengan undang-undang penanaman berwenang untuk mengeluarkan
modal dalam negeri tahun 1968 yang kebijakan regulasi yang ketat berkaitan
merupakan pendorong berkembangnya dengan pelaporan keuangan. Pertama,
profesi akuntansi. Setelah krisis pada September 1994, pemerintah
ekonomi Indonesia tahun 1997, peran melalui IAI mengadopsi seperangkat
profesi akuntan diakui semakin standar akuntansi keuangan, yang
signifikan mengingat profesi ini dikenal dengan Pernyataan Standar
memiliki peranan strategis di dalam Akuntansi Keuangan (PSAK). Kedua,
menciptakan iklim transparansi di Pemerintah bekerja sama dengan Bank
Indonesia. Dunia (World Bank) melaksanakan
Pada awal tahun 1990an, Proyek Pengembangan Akuntansi yang
tekanan untuk memperbaiki kualitas ditujukan untuk mengembangkan
pelaporan keuangan muncul seiring regulasi akuntansi dan melatih profesi
dengan terjadinya berbagai skandal akuntansi. Ketiga, pada tahun 1995,
pelaporan keuangan yang dapat pemerintah membuat berbagai aturan
mempengaruhi kepercayaan dan berkaitan dengan akuntansi dalam
perilaku investor. Skandal pertama Undang Undang Perseroan Terbatas.
adalah kasus Bank Duta (bank swasta Keempat, pada tahun 1995 pemerintah
yang dimiliki oleh tiga yayasan yang memasukkan aspek akuntansi/pelaporan
dikendalikan presiden Suharto). Bank keuangan kedalam Undang-Undang
Duta go public pada tahun 1990 tetapi Pasar Modal (Rosser 1999). Jatuhnya
gagal mengungkapkan kerugian yang nilai rupiah pada tahun 1997-1998
jumlah besar. Bank Duta juga tidak makin meningkatkan tekanan pada
menginformasi semua informasi kepada pemerintah untuk memperbaiki kualitas
Bapepam, auditornya atau pelaporan keuangan.
underwriternya tentang masalah Sampai awal 1998,
tersebut. Celakanya, auditor Bank Duta kebangkrutan konglomarat, collapse
mengeluarkan opini wajar tanpa nya system perbankan, meningkatnya
pengecualian. inflasi dan pengangguran memaksa
Kasus ini diikuti oleh kasus pemerintah bekerja sama dengan IMF
Plaza Indonesia Realty (pertengahan dan melakukan negosiasi atas berbagaai
1992) dan Barito Pacific Timber (1993). paket penyelamat yang ditawarkan IMF.
Rosser (1999) mengatakan bahwa bagi Pada waktu ini, kesalahan secara tidak
pemerintah Indonesia, kualitas langsung diarahkan pada buruknya
pelaporan keuangan harus diperbaiki praktik akuntansi dan rendahnya
jika memang pemerintah menginginkan kualitas keterbukaan informasi.
adanya transformasi pasar modal dari Pada periode ini profesi akuntan
model "casino" menjadi model yang publik terus berkembang seiring dengan
dapat memobilisasi aliran investas berkembangnya dunia usaha dan pasar
jangka panjang. modal di Indonesia. Walaupun
Berbagai skandal tersebut telah demikian, masih banyak kritikan-
mendorong pemerintah dan badan kritikan yang dilontarkan oleh para

5
usahawan dan akademisi. Namun, 2. Makin baiknya transportasi dan
keberadaan profesi akuntan tetap diakui komunikasi
oleh pemerintah sebagai sebuah profesi 3. Makin disadarinya kebutuhan
kepercayaan masyarakat. Di samping akan kualitas hidup yang lebih
adanya dukungan dari pemerintah, baik
perkembangan profesi akuntan publik 4. Tumbuhnya perusahaan-
juga sangat ditentukan ditentukan oleh perusahaan multinasional sebagai
perkembangan ekonomi dan kesadaran akibat dari fenomena pertama dan
masyarakat akan manfaat jasa akuntan kedua.
publik.
Dampak Perkembangan Akuntansi
Faktor-faktor Pendorong Profesi Dampak yang akan timbulkan dari
Akuntansi konsekuensi perkembangan akuntansi
Beberapa faktor yang dinilai banyak adalah sebagai berikut:
mendorong berkembangnya profesi para 1. Kebutuhan dalam upaya
akuntan adalah: memperluas peranan akuntan, ruang
• Tumbuhnya pasar modal lingkup pekerjaan akuntan publik
• Pesatnya pertumbuhan lembaga- semakin luas sehingga tidak hanya
lembaga keuangan baik bank meliputi pemeriksaan akuntan dan
maupun non- bank. penyusunan laporan keuangan.
• Adanya kerjasama IAI dengan 2. Kebutuhan pada tenaga
Dirjen Pajak dalam rangka spesialisasi dalam profesi, makin
menegaskan peran akuntan publik besarnya tanggung jawab dan ruang
dalam pelaksanaan peraturan lingkup kegiatan klien,
perpajakan di Indonesia mengharuskan akuntan publik untuk
• Berkembangnya penanaman modal selalu menambah pengetahuan.
asing dan globalisasi kegiatan 3. Kebutuhan terhadap standar
perekonomian teknis yang makin tinggi dan rumit,
Pada awal 1992 profesi akuntan dengan berkembangnya teknologi
publik kembali diberi kepercayaan oleh informasi, laporan keuangan akan
pemerintah (Dirjen Pajak) untuk menjadi makin beragam dan rumit.
melakukan verifikasi pembayaran PPN
dan PPnBM yang dilakukan oleh Sejarah Perkembangan Akuntansi di
pengusaha kena pajak. Sejalan dengan Dunia
perkembangan dunia usaha tersebut, Akuntansi mengalami
Olson pada tahun 1979 di dalam Journal perkembangan seiring dengan
Accountanty mengemukakan empat perkembangan perekonomian dan
perkembangan yang harus diperhatikan timbulnya konsep pemisahan antara
oleh profesi akuntan yaitu: pemilik perusahaan dengan manajemen.
1. Makin banyaknya jenis dan jumlah Revolusi Industri yang terjadi pada
informasi yang tersedia bagi tahun 1776 membawa pengaruh positif
masyarakat terhadap perkembangan akuntansi. Pada

6
tahun 1845, Inggris menetapkan ExchangeCommision). SEC menjadi
undang-undang yang mengatur sebagai salah satu lembaga yang
organisasi dan status perusahaan. mendorong munculnya prinsip
Keadaan tersebut menimbulkan akuntansi yang baku, konsep, teori dan
perlunya laporan, baik sebagai perumusan-perumusan yang sistematis
informasi maupun sebagai tentang teori akuntansi. Pembentukan
pertanggungjawaban manajemen. SEC merupakan awal dimulainya
Perkembangan ekonomi di Inggrsi kontribusi institusi dalam
tersebut kemudian menular ke Amerika perkembangan prinsip-prinsip akuntansi.
Serikat, khususnya mengenai konsep SEC dibentuk dengan tugas untuk
pemisahan antara pemilik dan mengelola undang-undang sekuritas dan
manajemen perusahaan. Menurut investasi di Amerika Serikat. Pada
Belkaoui (2006), perkembangan tahap kontribusi institusi, AICPA
prinsip-prinsip akuntansi di Amerika (American Institute of Certified Public
Serikat diperoleh dari: Accounting) memulai kerja sama
• Kontribusi manajemen (tahun 1900- dengan SEC untuk mengembangkan
1933). prinsip-prinsip akuntansi yang berlaku
• Kontribusi institusi (tahun 1933- umum.
1959). Setelah terjadi ketidakpuasan
• Kontribusi profesional (tahun 1959- terhadap kontribusi institusi maka pada
1973). tahun 1959 dimulai tahap kontribusi
• Fase politisasi (1973 hingga profesional. AICPA mendirikan dewan
sekarang). prinsip akuntansi (Accounting
Kontribusi manajemen dalam Principles Board-APB) yang bertugas
perumusan prinsip-prinsip akuntansi di menyusun prinsip-prinsip akuntansi
Amerika Serikat pada tahun 1900 yang berlaku umum. APB juga berhak
sampai dengan 1933 meningkat karena menerbitkan opini mengenai isu-isu
jumlah pemegang saham dan peranan akuntansi konvensional melalui
ekonomi dominan dimainkan oleh beberapa studi riset dan percobaan
perusahaan-perusahaan industri. dalam rangka pengembangan prinsip
Kejadian penting pada masa itu adalah dan teori akuntansi. Akan tetapi,
asosiasi akuntan profesional di Amerika ketidakpuasan kembali muncul akibat
Serikat untuk pertama kali mengadakan maraknya penyalahgunaan akuntansi
ujian untuk para akuntan profesional pada masa itu.
secara seragam dan bursa efek Sejak tahun 1973 hingga
mensyaratkan perusahaan go public sekarang, politisasi berkontribusi
untuk menerbitkan laporan keuangan terhadap pengembangan prinsip-prinsip
tahunan. akuntansi. Hal ini dikarenakan
Perkembangan perekonomian munculnya kesadaran bahwa angka-
yang semakin pesat dan semakin angka yang disajikan dalam laporan
banyaknya perusahaan maka Amerika akuntansi dapat mempengaruhi perilaku
Serikat membentuk SEC (Security ekonomi masyarakat khususnya para

7
pihak yang berkepentingan pemeriksaaan akuntan juga mulai
(stakeholders). Saat ini, SEC dan dirumuskan.
seluruh organisasi akuntansi di Amerika 7. Pada tahun 1950 sampai dengan
Serikat senantiasa memastikan bahwa 1975 akuntansi sudah menggunakan
perusahaan go public benar-benar komputer untuk pengolahan data
bertanggungjawab kepada masyarakat dan sudah dilakukan perumusan
utamanya stakeholders. prinsip akuntansi, yaitu GAAP
Sementara itu, menurut Leo (Generally Accepted Accounting
Herbert dalam artikelnya yang berjudul Principles).
The Growth of Accountability 8. Setelah tahun 1975 ilmu akuntansi
Knowledge di The GAO Review dalam mengalami perkembangan yang
Harahap (2011), perkembangan ilmu meliputi bidang-bidang lainnya,
akuntansi dapat dijelaskan sebagai seperti munculnya isu social
berikut. accounting dan behaviour
1. Pada tahun 1575 mulai accounting.
diperkenalkan pembukuan baik
yang single entry maupun double Bidang-bidang Akuntansi
entry. 1) Akuntansi Keuangan (Financial
2. Pada tahun 1800 masyarakat Accounting)
menjadikan neraca sebagai laporan 2) Pemeriksaan Akuntan (Auditing)
yang utama digunakan dalam 3) Akuntansi Manajemen
perusahaan. (Management Accounting)
3. Pada tahun 1825 mulai dikenalkan 4) Akuntansi Biaya (Cost Accounting)
pemeriksaaan keuangan (financial 5) Akuntansi Perpajakan (Tax
auditing). Accounting)
4. Pada tahun 1850 laporan laba rugi 6) System Informasi (Information
menggantikan posisi neraca sebagai System)
laporan yang dianggap lebih penting. 7) Anggaran (Budgeting)
5. Pada tahun 1900 di Amerika Serikat 8) Akuntansi Pemerintahan
mulai diperkenalkan sertifikasi (Govermental Accounting)
profesi yang dilakukan melalui ujian 9) Akrual Basis dan Kas Basis
yang dilaksanakan secara nasional. 10) Akuntan Internal dan Akuntan
6. Pada tahun 1925 banyak Eksternal
perkembangan yang terjadi yaitu 11) Akuntansi Proyek (Project
antara lain mulai diperkenalkannya Accounting)
teknik-teknik analisis biaya,
akuntansi untuk perpajakan, Hubungan Akuntansi dengan Bidang
akuntansi pemerintahan, serta Lain
pengawasan dana pemerintah, Pentingnya pemahaman
laporan keuangan mulai akuntansi tidaklah terbatas hanya pada
diseragamkan, dan norma dunia usaha semata. Banyak karyawan
yang pendidikannya bukan dalam

8
bidang bisnis juga menggunakan data internasional telah dilakukan oleh
akuntansi dan mereka itu perlu sebagian besar negara di dunia termasuk
mengetahui prinsip-prinsip serta di Indonesia.
terminologi akuntansi. Semua orang Akuntansi sangat berhubungan
akan berhubungan dengan transaksi dengan bidang-bidang lain meskipun
usaha sehingga harus memperhatikan hal itu tidak selalu berhubungan,
aspek keuangan yang terdapat dalam terutama di zaman modern ini yang
dirinya sendiri. Dalam dunia bisnis pertarungan bisnis dan perkembangan
yang semakin modern, akuntansi ilmu dan teknologi yang semakin pesat
memainkan peranan penting, dan dalam menuntut semua kegiatan menggunakan
arti luas semua warga Negara akan ilmu akuntansi meskipun terkadang
berhubungan dengan dunia akuntansi tidak dilakukan persis sesuai dengan
pada kesempatan tertentu. aturan.

Simpulan Saran
Berdasarkan uraian diatas, maka Penulis mengharapkan kepada
penulis dapat menyimpulkan bahwa semua pihak yang terutama pihak yang
praktik akuntansi sudah ada sejak terkat dengan langsung agar dapat
manusia melakukan kegiatan sosial menggunakan akuntansi sebagaimana
ekonomi dan mengalami perkembangan mestinya. Lebih dari itu, penulis
seiring dengan perkembangan mengharapkan agar tidak melupakan
peradaban dan kebudayaan manusia. serta dapat mempertahankan dan
Sementara itu, perkembangan ilmu mengembangkan akuntansi itu sendiri,
akuntansi baru semakin pesat ketika terlebih di zaman yang semakin maju
perkembangan ekonomi semakin pesat ini.\
dan mulai adanyan pemisahan antara
pemilik perusahan dengan manajemen. DAFTAR PUSTAKA
Perkembangan ilmu akuntansi lebih https://blog.ruangguru.com/sejarah-
berkaitan dengan perkembangan akuntansi-di-dunia-dan-indonesia
prinsip-prinsip, konsep dan teori https://accurate.id/akuntansi/mengetahui
akuntansi yang bertujuan mengatur -sejarah-akuntansi-lengkap/
model pencatatan laporan https://www.bolanktea.site/2020/01/seja
pertanggungjawaban manajemen rah-dan-perkembangan-akuntansi-
kepada para pemegang kepentingan. di.html
Sedangkan, perkembangan praktik dan https://mohammadfadlyassagaf.wordpre
ilmu akuntansi di Indonesia dipengaruhi ss.com/2016/12/05/sejarah-dan-
oleh pola Belanda dan Amerika Serikat. perkembangan-akuntansi/
Hal ini ditunjukkan dengan
pengadopsian prinsip-prinsip akuntansi
dari negara tersebut yang dilakukan di
Indonesia. Namun pada saat ini,
harmonisasi standar akuntansi

Anda mungkin juga menyukai