Anda di halaman 1dari 8

Sekretariat : Jln.

Perintis Kemerdekaan 8 no 24 Makassar Telp:082393860172

“Tak ada yang ajaib dalam meraih sesuatu, atau sebaliknya tak ada yang ajaib dalam
keterjerumusan kita di lembah kegagalan semuanya melalui proses. Jadi tak pada tempatnya bila
mana anda mengalami kegagalan, lantas anda menyalahkan Tuhan dengan semena-semena karena
kegagalan pun sebenarnya adalah proses sebab akibat” Ary Ginanjar Agustian.

A. PENDAHULUAN
Berdasarkan Peraturan Pemerintah No. 66 tahun 1951, menetapkan lambang negara bagi
Indonesia yang merupakan salah satu pilar kehidupan berbangsa dan bernegara yang
mengandung konsep yang sangat esensial yaitu walaupun berbeda-beda tetap satu jua. Konsep
perbedaan namun tetap satu yang merupakan pengikat bagi seluruh perbedaan yang ada diantara
para pejuang muda tidak akan menghalangi para pemuda dalam mewujudkan keadilan dan
perdamaian bagi setiap lapisan pemuda.
Tujuan diadakannya Pelantikan Badan Pengurus Harian dan TDO Himpunan Mahasiswa
Jurusan (HMJ) DIII Keperawatan STIKES Nani Hasanuddin Makassar Periode 2018-2019
mampu menunjang tingkat kualitas para mahasiswa DIII Keperawatan, agar kira mampu pula
menjalin kesolidaritasan dan kekeluargaan tiap mahasisiwa dalam berbagai bidang serta dalam
rangka peningkatan silaturrahmi untuk semakin kuat. Juga sebagai ajang pemantapan,
pengembangan dan sebagai landasan untuk BPH Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) DIII
Keperawatan STIKES Nani Hasanuddin Makassar periode 2018-2019.

B. NAMA KEGIATAN
Nama kegiatan ini adalah Pelantikan Badan Pengurus Harian dan TDO Himpunan
Mahasiswa Jurusan (HMJ) DIII Keperawatan STIKES Nani Hasanuddin Makassar priode
2018/2019.
Tema Kegiatan
Adapun tema dari kegiatan ini adalah:
“Revitalisasi HMJ DIII Keperawatan Untuk Menghimpun Mahasiswa Menjadi Pembangun
yang Produktif dan Progresif dalam Berkarya.”
Sekretariat : Jln. Perintis Kemerdekaan 8 no 24 Makassar Telp:082393860172
C. MAKSUD DAN TUJUAN
Tujuan diadakannya Pelantikan Badan Pengurus Harian dan TDO Himpunan Mahasiswa
Jurusan (HMJ) DIII Keperawatan STIKES Nani Hasanuddin Makassar Periode 2018-2019
mampu menunjang tingkat kualitas para mahasiswa DIII Keperawatan, agar kira mampu pula
menjalin kesolidaritasan dan kekeluargaan tiap mahasisiwa dalam berbagai bidang serta dalam
rangka peningkatan silaturrahmi untuk semakin kuat. Juga sebagai ajang pemantapan,
pengembangan dan sebagai landasan untuk BPH Himpunan Mahasiswa Jurusan (HMJ) DIII
Keperawatan STIKES Nani Hasanuddin Makassar periode 2018-2019.

D. WAKTU DAN TEMPAT PELAKSANAAN


Pelantikan Badan Pengurus Harian Himpunan Mahasiswa Jurusan DIII Keperawatan
STIKES NHM akan dilaksanakan pada:
Hari / Tanggal : Kamis, 20 Desember 2018
Pukul : 09.00-selesai
Tempat : Kampus 1, Local A, STIKES Nani Hasanuddin Makassar
E. ORGANISASI KERJA
Peserta kegiatan pada acara tersebut :
1. Seluruh pengurus HMJ DIII Keperawatan
F. RINCIAN ANGGARAN
Terlampir dilampiran II
G. SUMBER DANA
Sumber dana yang diharapkan untuk menyukseskan kegiatan ini adalah:
1) Pihak Institusi
2) Kas HMJ DIII Keperawatan
3) Sumber-sumber lain yang halal dan tidak mengikat
H. PENUTUP
Demikian proposal ini kami buat se-obyektif mungkin sebagai gambaran dari pelaksanaan
kegiatan Pelantikan Badan Pengurus Harian dan TDO Himpunan Mahasiswa Jurusan DIII
Keperawatan STIKES Nani Hasanuddin Makassar priode 2018-2019. Kepada berbagai pihak,
perhatian dan bantuannya sangat kami harapkan. Semoga Allah SWT memberkati kegiatan ini
Sekretariat : Jln. Perintis Kemerdekaan 8 no 24 Makassar Telp:082393860172
dengan rahmat-Nya. Teriring doa Jazaakumullahu Khaeran Katsiran. Billahi Fii Sabilil Haq
Fatsabikul Khaeran Wassalamu Alaikum Wr. Wb.

Makassar, 16 Desember 2018

PANITIA PELAKSANA

Mengetahui:

KETUA PANITIA SEKRETARIS

BERNARD S. LETSOIN NURUL FADILLAH

DEMISIONER
HMJ DIII KEPERAWATAN SNHM

ZUL FIKAR ARIFIN

Waka III Bagian Kemahasiswaan Ketua Program Studi DIII Keperawatan


Sekretariat : Jln. Perintis Kemerdekaan 8 no 24 Makassar Telp:082393860172

Syaifuddin Zainal,SKM.S.Kep,Ns.M.Kes Ns.Jamila Kasim, S.Kep,M.Kes


NIDN 0916017901 NIDN 0925048601

Menyetujui;
KETUA STIKES NH-M

Dr.Yasir Haskas.,S.Pt.,SE.,M.MKes
NIDN 0919067506

LAMPIRAN I : Organisasi Kerja

PENANGGUNG JAWAB UMUM


Sekretariat : Jln. Perintis Kemerdekaan 8 no 24 Makassar Telp:082393860172
Ns.Jamila Kasim,S.Kep,M.Kes
Ketua Program Studi DIII Keperawatan

ORGANIZING COMMITEE
Ketua panitia : BERNARD S. LETSOIN
Sekretaris : NURUL FADILLAH
Bendahara : MARINA

DEPARTEMEN

PERLENGKAPAN HUMAS

Koord : Irfan Anggara Koord : Zairul Ashar


Anggota : Diana Setiawati Anggota : Khaeratun
Sitti Khadjirah Astri Sasmitha

ACARA KOMSUMSI

Koord : Indah Sari Koord : Nurmiati

Anggota : Mia Adisti Anggota : Astuti

Gracelia Wilsa Pratirja

DOKUMENTASI
Koord : Ratu Apriani
Anggota : A. Vivi

PARTISIPASI UMUM
Seluruh BPH Himpunan Mahasiswa DIII Keperawatan STIKES
Nani Makassar
Sekretariat : Jln. Perintis Kemerdekaan 8 no 24 Makassar Telp:082393860172

LAMPIRAN II : Rincian Anggaran


N SATUAN
KETERANGAN HARGA/SATUAN JUMLAH
O BUAH HARI
I. ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN
1. Print proposal Rp. 15.000 2 Rp. 30.000
2. Print undangan Rp. 1000 19 Rp. 19.000
Sekretariat : Jln. Perintis Kemerdekaan 8 no 24 Makassar Telp:082393860172
3. Amplop Rp. 1000 19 Rp. 19.000
JUMLAH Rp. 68.000
II. PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI
1. Spanduk Rp. 50.000 1 Rp. 50.000
JUMLAH Rp. 50.000
III. KONSUMSI
1. Kue Rp. 1500 28 Rp. 42.000
2. Teh kotak Rp. 5000 7 Rp. 35.000
3. Air Mineral Rp. 500 48 Rp. 24.000
JUMLAH Rp. 101.000
IV.PERLENGKAPAN
1. Plakat Rp. 20.000 8 Rp 160.000

Jumlah total Rp.160.000


Rekapitulasi Anggaran

I. ADMINISTRASI DAN KESEKRETARIATAN Rp. 68.000


II. PUBLIKASI DAN DOKUMENTASI Rp. 50.000
III KONSUMSI Rp. 101.000
IV PERLENGKAPAN Rp. 160.000
TOTAL Rp. 379.000

LIST DONASI
Sekretariat : Jln. Perintis Kemerdekaan 8 no 24 Makassar Telp:082393860172

NO NAMA ALAMAT JUMLAH PARAF

MARINA
Bendahara

Anda mungkin juga menyukai