Anda di halaman 1dari 2

PEMERINTAH KABUPATEN BOYOLALI

DINAS KESEHATAN
PUSKESMAS SAMBI I

KEPUTUSAN KEPALA PUSKESMAS SAMBI I


KABUPATEN BOYOLALI
NOMOR :440/I/ /SK/Kapusk/2017

TENTANG
INFORMASI PADA LINTAS SEKTORAL ,LINTAS PROGRAM DAN
MASYARAKAT TENTANG
TUJUAN, SASARAN, TUPOKSI DAN KEGIATAN PELAKSANAAN
PELAYANAN PUSKESMAS SAMBI I

KEPALA PUSKESMAS SAMBI I


Menimbang : a. bahwa guna memberikan informasi pada linsek, linpro,
masyarakat tentang tujuan, sasaran, tupoksi dan kegiatan
pelayanan di Puskesmas Sambi I diharapkan dapat berjalan
secara efektif dan efisien;
b. bahwa berdasarkan pertimbangan dimaksud huruf a,
dipandang perlu menetapkan keputusan kepala Puskesmas
Sambi I.

Mengingat : a. Peraturan Presiden Republik Indonesia Nomor 72 tahun


2012 tentang Sistem Kesehatan Nasional, Lembaran Negara
Republik Indonesia tahun 2012 nomor 193;
b. Peraturan Menteri Kesehatan Nomor 75 tahun 2014 tentang
Pusat Kesehatan Masyarakat;
c. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 44 Tahun 2016
tentang Pedoman Manajemen Puskesmas;
d. Peraturan Mentri Kesehatan RI Nomor 43 Tahun 2016
tentang Standar Pelayanan Minimal Bidang Kesehatan;
e. Keputusan Menteri Kesehatan Nomor 59 tahun 2015
tentang Komisi Akreditasi Fasilitas Kesehatan Tingkat
Pertama;
f. Peraturan Daerah Kabupaten Boyolali Nomor 2 Tahun 2013
tentang Pelayanan Publik (Lembaran Daerah Kabupaten
Boyolali Tahun 2013 Nomor 2 Tambahan Lembaran Daerah
Kabupaten BoyolaliNomor 140).
MEMUTUSKAN...............
MEMUTUSKAN:
Menetapkan : Informasi pada lintas sektoral , lintas program dan
masyarakat tentang sasaran, tujuan, sasaran, tupoksi dan
kegiatan pelaksanaan pelayanan Puskesmas Sambi I.
KESATU : Kerjasama lintas sektoral ,lintas program dan masyarakat
tentang tujuan, sasaran, tupoksi dan kegiatan pelayanan
Puskesmas Sambi I diinformasikan pada masyarakat
sebagai usaha peningkatan pelayanan di Puskesmas
Sambi I.
KEDUA : Usaha pemberian informasi tentang pelayanan dengan
cara:
a. Liflet
b. Brosur
c. Poster
d. Materi rapat
e. Pertemuan dan kegiatan tingkat desa
KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan.

Ditetapkan di: Sambi


Pada tanggal : 2017

SUMARYOKO

Anda mungkin juga menyukai