Anda di halaman 1dari 2

Apa itu Hipertensi?

seluler, dan faktor-faktor yang  telinga berdengung


meningkatkan resikonya seperti obesitas,  kesulitan tidur
merokok, konsumsi alkohol, dan kelainan
darah. Faktor yang Mempengaruhi
 Hipertensi renal atau hipertensi sekunder
Hipertensi
(penyebab khususnya sudah diketahui)
 Faktor resiko yang tidak dapat dikontrol :
yaitu: gangguan hormonal, penyakit
 Jenis kelamin
diabetes, jantung, ginjal, penyakit
 Umur
pembuluh darah atau berhubungan dengan
 Keturunan
Pengertian Hipertensi kehamilan.
(genetik)
Hipertensi atau penyakit darah tinggi
 Pendidikan
merupakan suatu keadaan peredaran darah Gejala Hipertensi
meningkat dimana tekanan sistolik >140 Tidak mengalami gejala atau tanda
 Faktor resiko hipertensi yang dapat
mmHg, tekanan diastolik >90 mmHg. tanda yang sering di sebut dengan “silent
dikontrol
Hal ini terjadi karena jantung bekerja killer”. Gejala yang dapat timbul menurut
 Obesitas
lebih cepat memompa darah untuk memenuhi Udjianti, (2010) yaitu :
kebutuhan oksigen dan nutrisi di dalam tubuh  sakit kepala (rasa berat di tengkuk)  Kurang olahraga

(Koes Irianto, 2014).  palpitasi  Kebiasaan merokok

 kelelahan  Konsumsi garam berlebihan

 cemas  Minum alkohol


Jenis Hipertensi
 keringat  Minum kopi
 Hipertensi esensial atau hipertensi primer
(tidak diketahui dengan pasti apa berlebihan  Kecemasan

penyebabnya). Seperti riwayat keluarga  tremor otot


penderita hipertensi (genetik), stres,  nyeri dada
lingkungan, kelainan metabolisme, intra  pandangan kabur atau ganda,
Komplikasi Hipertensi
Menurut P2PTM Kemenkes RI (2019), diet rendah

jika tidak terkontrol hipertensi dapat kolesterol dan HIPERTENSI


menyebabkan terjadinya komplikasi seperti: lemak terbatas

 Penyakit Jantung dan diet tinggi

 Stroke serat
 tidak merokok
 Penyakit Ginjal
 menghindari stress
 Retinopati
(kerusakan retina)  tidak mengonsumsi

 Penyakit pembuluh darah tepi alkohol

 Gangguan saraf
sumber :
Anggara, Dwi., & Prayitno, N. (2013). Faktor-
Penatalaksanaan Hipertensi Faktor Yang Berhubungan Dengan Tekanan

 Terapi Farmakologi Darah Di Puskesmas Telaga Murni Cikarang


Barat. Jurnal Ilmiah Kesehatan, 5(1):1-9 Oleh :
(Golongan pengobatan)
Avianti, Nani., Z, Desmani Deafany Sukmawati (P07120117011)
Buckman, R & Westcott, P. (2010). Apa yang
Seharusnya Anda Ketahui Tentang Tekanan
 Terapi Non Darah Tinggi. Klaten: PT Intan Sejati

Farmakologi Irianto, Koes. (2014). Epidemiologi Penyakit


Menular dan Tidak MenularPanduan Klinis.
 olahraga secara teratur
Bandung: Alfa Beta
 diet sehat menurut Hidayat, (2011) PRODI DIII KEPERAWATAN
Udjianti, Wajan, Juni. (2010). Keperawatan
POLTEKKES KEMENKES YOGYAKARTA
yaitu : diet Kardiovaskuler. Jakarta : Salemba Medika
2020/2021
kegemukan, diet
rendah garam,

Anda mungkin juga menyukai