Anda di halaman 1dari 8

Medan, 28 Agustus 2020

Kepada Yth :
SNVT Penyediaan Perumahan Prov. Sumatera Utara
Jl. Jenderal Besar AH. Nasution No. 20
Pangkalan Masyhur Medan, 20143

Perihal : Pengajuan Tenaga Drafter

Dengan Hormat,
Sehubungan dengan informasi yang diperoleh, bahwa SNVT Perumahan Provinsi
Sumatera Utara mengadakan Open Recruitment Fasilitasi Rumah Swadaya
Mendukung KSPN yang berlokasi di KSPN Danau Toba dan membutuhkan
beberapa Tenaga Drafter untuk kegiatan tersebut. Maka Saya yang
bertandatangan dibawah ini mengajukan permohonan untuk dapat bergabung
sebagai Tenaga Drafter pada kegiatan Fasilitasi Rumah Swadaya Mendukung
KSPN Danau Toba.

Saya telah menyelesaikan Pendidikan Tinggi pada Fakultas Teknik Sipil dan
Perencanaan Jurusan Teknik Arsitektur Institut Teknologi Medan (ITM), berijazah
tahun 2017. Selain itu saya juga dapat mengoperasikan komputer AutoCAD,
Sketchup, Photoshop, Lumion, Adobe Illustrator dan Microsoft Office. Sebagai
bahan pertimbangan, turut Saya lampirkan beberapa surat keterangan dan
persyaratan lainnya.

Demikianlah surat permohonan ini saya perbuat dengan sebenar-benarnya, atas


segala perhatiannya saya ucapkan terima kasih.

Hormat Saya,
Pemohon

MUHAMMAD YUDI, ST.


CURRICULUM VITAE
MUHAMMAD YUDI
Jln. P. Kemerdekaan, Gg. Keluarga, Dusun IV, Tanjung Morawa B
TG. Morawa 20362
Hp. : 0852 6277 1917
e-mail address : muhammadyudi314@gmail.com

DATA PRIBADI
Nama kecil : Yudi
Tempat/Tgl. Lahir : TG. Morawa, 09 – 03 – 1993
Kelamin : Laki-laki
Tinggi Badan : 181 cm
Status : Belum Kawin
Kebangsaan : Indonesia
Agama : Islam
Kegemaran : Membaca, music, fotografi, nonton

PENDIDIKAN FORMAL
 1998 – 1999 : TK Bunga Tanjong – TG. Morawa, Deli Serdang, Sumatera Utara
 1999 – 2006 : SDN II KIRIHULU 101897 – TG. Morawa, Deli Serdang, Sumatera Utara
 2006 – 2008 : SMP NEGERI I TG.MORAWA – Deli Serdang, Sumatera Utara
 2008 - 2011 : SMK SWASTA MULTI KARYA MEDAN - Medan, Sumatera Utara
 2011 – 2016 : Fakultas Teknik Sipil dan Perencanaan Jurusan Arsitektur
Institut Teknologi Medan (ITM) – Medan, Sumatera Utara

PENGALAMAN BEKERJA
Waktu
Lokasi Pengguna
No Nama Proyek Pelaksa Jabatan
Proyek Jasa
naan

Jalan Imam
Kamaruma
01 Perencanaan Rumah Dua Lantai Bonjol, Kota 2020 Arsitek
Living
Binjai

Perencanaan Pergudangan PT.


02 Serang Banten - 2020 Drafter
TOZEN MECHANICAL PRODUCT

Serpong,
03 Perencanaan Rumah Dua Lantai Tangerang - 2020 Drafter
Selatan
Perencanaan Perumahan
Yumnaeera Private Resident di Jl.Darussalam, 2019-
04 - Arsitek
Jalan Darussalam, Kabupaten Aceh Besar 2020
Aceh Besar
Waktu
Lokasi Pengguna
No Nama Proyek Pelaksa Jabatan
Proyek Jasa
naan
Kementerian
Pendidikan
dan
Kebudayaan
Perencanaan dan Pengembangan Peureulak, Junior
05 Direktorat 2019
SMPN 1 PEUREULAK Aceh Timur Arsitek
Pembinaan
Sekolah
Menengah
Pertama
Perencanaan dan Peningkatan
Sarana dan Prsarana Gedung Labuhan Batu CV SAKHA Junior
06 2019
Kantor Kejaksaan Negeri Labuhan Selatan SINERGY Arsitek
Batu Selatan
Balai
Prasarana
Perencanaan dan Identifikasi
Kabupaten Permukiman Junior
07 Kerusakan Sekolah di Kabupaten 2019
Nias Wilayah Arsitek
Nias
Sumatera
Utara
Perencanaan Pembangunan Kantin Medan PT. BINA
Junior
08 Balai Besar Pengembangan Sunggal, Kota MITRA 2018
Arsitek
Latihan Kerja Medan Medan ARTANAMI
Perencanaan Pembangunan
Kuala Tanjung,
Gedung Kantor dan Sarana CV SAKHA
09 Kecamatan 2018 Drafter
Pendukungnya Jl. Access Road SINERGY
Sei Suka
PT. INALUM
Perencanaan Pembangunan Kantin Medan PT. BINA
Junior
10 Balai Besar Pengembangan Sunggal, Kota MITRA 2018
Arsitek
Latihan Kerja Medan Medan ARTANAMI
Perencanaan Pembangunan
Medan PT. BINA
Asrama Balai Besar Junior
11 Sunggal, Kota MITRA 2018
Pengembangan Latihan Kerja Arsitek
Medan ARTANAMI
Medan
Perencanaan (DED) Gedung
Kabupaten
Kantor Satuan Polisi Pamong CV SAKHA Junior
12 Labuhan Batu 2018
Praja, Kabupaten Labuhan Batu SINERGY Arsitek
Utara
Utara
Perencanaan (DED) Gedung
Kabupaten
Kantor Dinas Perumahan dan CV SAKHA Junior
13 Labuhan Batu 2018
Kawasan Permukiman (PERKIM), SINERGY Arsitek
Utara
Kabupaten Labuhan Batu Utara
Perencanaan (DED) Gedung
Kabupaten
Kantor Badan Kepegawaian CV SAKHA Junior
14 Labuhan Batu 2018
Daerah (BKD), Kabupaten Labuhan SINERGY Arsitek
Utara
Batu Utara
Perencanaan (DED) Gedung Kantor
Kabupaten
Badan Perencanaan dan CV SAKHA Junior
15 Labuhan Batu 2018
Pembangunan Daerah (BAPPEDA), SINERGY Arsitek
Utara
Kabupaten Labuhan Batu Utara
Perencanaan (DED)
Kota
Ruang Terbuka Publik (RTP) CV PELITA Junior
16 Pematang 2018
Revolusi Mental Kota Pematang BUANA Arsitek
Siantar
Siantar
Waktu
Lokasi Pengguna
No Nama Proyek Pelaksa Jabatan
Proyek Jasa
naan
Perencanaan (DED) Kelurahan
Ruang Terbuka Publik (RTP) Kenanga Baru,
CV PELITA Junior
17 Revolusi Mental Kelurahan Kecamatan 2018
BUANA Arsitek
Kenanga Baru Kecamatan Percut Percut Sei
Sei Tuan Tuan
Kota Binjai,
Perencanaan (DED) Kota Tebing
Ruang Terbuka Hijau Provinsi Tinggi,
PT ARTEK 2017- Junior
18 Sumatera Utara (Kota Binjai, Kota Labuhan Batu
UTAMA 2018 Arsitek
Tebing Tinggi, Labuhan Batu Utara, Utara, Kota
Kota Padang Sidempuan) Padang
Sidempuan
Penyusunan Rencana
Medan
Pengembangan Rumah Sakit PT ARTEK Junior
19 Marelan, Kota 2017
Umum Maya Sari- Marelan, Medan UTAMA Arsitek
Medan
Marelan, Sumatera Utara

KEMAMPUAN KHUSUS
 Dapat Mengoperasikan MS. Office, AutoCAD, Adobe Photoshop, Adobe Illustrator,Google
Sketchup, Lumion.
 Bahasa Inggris Pasif

Demikian Daftar Riwayat Hidup ini saya perbuat untuk dapat dipergunakan seperlunya.

Hormat Saya,
Pemohon

MUHAMMAD YUDI, ST.


Buku Tabungan an. Muhammad Yudi
Rek.Mandiri 105-00-1393409-0

Anda mungkin juga menyukai