Anda di halaman 1dari 2

G9-2021-MAT-LS-3.

7-011 Nama: _____________


Selesaikan soal-soal berikut dengan langkah yang jelas!
1. Hitunglah luas selimut kerucut yang memiliki jari-jari 10 cm dan panjang garis pelukisnya
17 cm!

2. Jika jari-jari alas sebuah kerucut 6 dm dan tingginya 80 cm, hitunglah luas selimut dan luas
permukaan kerucut itu!

3. Sebuah kerucut memiliki panjang jari-jari alas 8 cm dan tingginya 15 cm. Hitunglah:
a. panjang selimut kerucut
b. luas selimut kerucut
c. luas sisi kerucut
4. Berapa luas kertas yang dibutuhkan untuk membuat kerucut yang diameter alasnya 60 cm
dan tingginya 40 cm?

5. Jari-jari alas sebuah kerucut 3,5 cm dan panjang garis pelukisnya 25 cm. Hitunglah luas sisi
kerucut!

6. Keliling alas kerucut 66 cm dan tingginya 17 cm. Hitunglah luas sisi kerucut!

7. Kakak ingin membuatkan adik topi kertas yang berbentuk kerucut dengan tinggi 41 cm dan
diameternya 18 cm. Berapa luas kertas yang diperlukan untuk membuat topi kerucut
tersebut!

Anda mungkin juga menyukai