Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA


Mata Pelajaran : Fisika
Kelas /Semester : X/II
Materi Pokok : Impuls dan Momentum
Sub Materi Pokok : Jenis-Jenis Tumbukan
Alokasi Waktu : 1 x 10 Menit ( 1 Pertemuan)

A. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)
3.10 Menerapkan konsep impuls dan 3.10.1 Menganalisis konsep tumbukan
momentum, serta hukum kekekalan didalam kehidupan sehari-hari.
momentum dalam kehidupan sehari-
hari

4.10 Menyajikan hasil pengujian penerapan 4.10.1 Menyelesaikan masalah yang


hukum kekekalan momentum, berkaitan dengan tumbukan
misalnya bola jatuh bebas ke lantai
dan roket sederhana

B. Tujuan Pembelajaran
Melalui kegiatan pembelajaran ini peserta didik diharapkan mampu menganalisis konsep tumbukan
didalam kehidupan sehari-hari dengan rasa ingin tahu, tanggung jawab, displin selama proses
pembelajaran, bersikap jujur, percaya diri dan pantang menyerah, serta memiliki sikap responsif
(berpikir kritis) dan proaktif (kreatif), serta mampu berkomukasi dan bekerjasama dengan baik

C. Materi Pembelajaran
1. Faktual
Setiap partikel yang ada di jagad raya ini senantiasa bergerak, benda bergerak
dikarenakan adanya kecepatan akibat gaya luar yang mempengaruhinya, partikel yang
bergerak berpeluang untuk bertumbukan satu sama lain
2. Konseptual
Jenis-jenis tumbukan

D. Media, Alat dan Bahan Pembelajaran


1. Papan Tulis
2. Spidol

E. Sumber Belajar
Buku fisika SMA kelas x yang relevan dan LKS

F. Langkah-langkah Pembelajaran
1. Pertemuan ( 1 x 45 menit ) Wakt
u

Kegiatan Pendahuluan 2
Guru : menit
Orientasi
 Melakukan pembukaan dengan salam pembuka dan berdoa untuk memulai
pembelajaran
1. Pertemuan ( 1 x 45 menit ) Wakt
u

Apersepsi
 Mengajukan pertanyaan yang ada keterkaitannya dengan pelajaran yang akan
dilakukan.

Kegiatan Inti

Kegiatan Pembelajaran
A.Mengamati
a. Guru
Guru memberikan contoh kejadian-kejadian atau fenomena terkait tumbukan yang
memungkinkan siswa menemukan masalah
b. Siswa
Siswa melakukan pengamatan fenomena tumbukan yang disajikan oleh guru

B. Menanya
a. Guru
1. Guru memberikan kesempatan kepada siswa untuk bertanya setelah mengamati
fenomena terkait tumbukan
2. Guru membimbing siswa merumuskan pertanyaan yang diajukan sebelumnya menjadi
sebuah rumusan masalah penelitian berdasarkan kejadian dan fenomena yang
disajikannya.
6
b. Siswa
1. Siswa diharapkan bertanya mengenai permasalahan yang timbul setelah mengamati menit
fenomena terkait tumbukan

C. Pemaparan Konsep
a. Guru
1. Guru memaparkan konsep-konsep yang terdapat dalam tumbukan.
b. Siswa
1. Siswa menyimak dengan seksama pemaparan guru.

E.Mengkomunikasikan
a. Siswa
1. Siswa mendiskusikan hasil pemaparan guru dengan mengajukan pertanyaan.
b. Guru
1. Guru menjawab pertanyaan siswa.
2. Guru menarik kesimpulan dari apa yang sudah dipaparkan.

Kegiatan Penutup
Guru :
 Guru menarik kesimpulan dari apa yang sudah dipaparkan. 2
 Guru menutup pembelajaran dengan mengucapkan salam Menit
Siswa :
 Melakukan refleksi terhadap kegiatan yang sudah dilaksanakan.

……………, 23 Februari 2021

Mengetahui
Kepala SMA Guru Mata Pelajaran
…………………………………… …………………………………
NIP/NRK. NIP/NRK.

Anda mungkin juga menyukai