Anda di halaman 1dari 11

Ibadah Menyambut Natal YESUS KRISTUS

Bagian Obstetri dan Ginekologi


FK UNSRAT MANADO
Jumat, 20 Desember 2019

Persiapan...
Panggilan Beribadah
Choir : “What Child Is This”

Kadim :
Jemaat kekasih Kristus, saat ini kita diajak untuk merayakan kelahiran
Yesus Kristus. Ia hadir dan bergaul dengan manusia, bukan hanya bagi
mereka yang berpangkat, pandai dan kaya, tetapi justru mereka yang
sederhana, miskin, menderita, tersisih dan terasing. Marilah kita
merangkai pujian, syukur dan sembah kita sambil mengaminkan kuasa
Allah di dalam PutraNya Yesus Kristus dan melalui pekerjaan Roh
Kudus.

Choir : "O Come All Ye Faithful”

O come, all ye faithful


Joyful and triumphant
O come ye, o come ye to Bethlehem
Come and behold Him
Born the King of Angels!

O come, let us adore Him


O come, let us adore Him
O come, let us adore Him
Christ the Lord
Jemaat: “Hai Mari Berhimpun” (berdiri)
Hai mari, berhimpun dan bersukaria!
Hai mari semua ke Betlehem!
Lihat yang lahir, Raja Balasorga!

Sembah dan puji Dia, sembah dan puji Dia,


Sembah dan puji Dia, Tuhanmu!

Terang yang ilahi, Allah yang sejati,


T'lah turun menjadi manusia.
Allah sendiri dalam rupa insan!
Sembah dan puji Dia, sembah dan puji Dia,
Sembah dan puji Dia, Tuhanmu!

Tahbisan dan Salam


P Yesus terang dunia, menerangi persekutuan ibadah ini dengan cahaya
kemuliaanNya, sehingga ibadah Perayaan Natal Yesus Kristus saat ini
tertahbislah dalam nama Bapa, Anak dan Roh Kudus. Amin. Salam hai
kamu yang diberkati, semoga damai sejahtera ada di dalam hatimu,
Tuhan menyertai kamu.
J Dan menyertai saudara juga.

Menyanyi: “O Datanglah Imanuel”


O datanglah, Imanuel, tebus umat-Mu Israel,
yang dalam berkeluh kesah menantikan Penolongnya
Bersukalah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!

O Tuhan Allah, datanglah, Firman-Mu berkuasalah,


seperti waktu Kauberi di atas puncak Sinai
Bersukalah, hai Israel, menyambut Sang Imanuel!
Nats Pembibimbing
P “Bangsa yang berjalan di dalam kegelapan telah melihat terang yang besar;
mereka yang diam di negeri kekelaman, atasnya terang telah bersinar”
(Yes 9:1)

Choir : - “Joy to the world”


- “Hark! The Herald Angels Sing”

Pengakuan Dosa....
Menyanyi: “Miringkanlah TelingaMu”
Miringkanlah telingaMu Ya Allah
Dengarkanlah seruan hambaMu
Luluskanlah doaku sedekalah
Yang naiklah sampai ketahtaMu

Aku ini terikat oleh dosa


Lepaskanlah dari sengsaraku
padaMu saja ada kelepasan
Hapuskan kesalahanku

Nubuat dan Penggenapannya


Yesaya 9:6 (Konsulen)
“Sebab seorang anak telah lahir untuk kita, seorang putera telah
diberikan untuk kita; lambang pemerintahan ada di atas bahunya, dan
namanya disebutkan orang: Penasihat Ajaib, Allah yang Perkasa, Bapa
yang Kekal, Raja Damai”
Menyanyi: “The First Noel”
The First Noel, the Angels did say
Was to certain poor shepherds in fields as they lay
In fields where they lay keeping their sheep
On a cold winter's night that was so deep
Noel, Noel, Noel, Noel
Born is the King of Israel!

Lukas 1:31-32 (Konsulen)


“Sesungguhnya engkau akan mengandung dan akan melahirkan
seorang anak laki-laki dan hendaklah engkau menamai Dia Yesus. Ia
akan menjadi besar dan akan disebut Anak Allah yang Mahatinggi. Dan
Tuhan Allah akan mengaruniakan kepadaNya takhta Daud, bapa
leluhurNya”

Menyanyi: “The First Noel”


They looked up and saw a star
Shining in the East beyond them far
And to the earth it gave great light
And so it continued both day and night
Noel, Noel, Noel, Noel
Born is the King of Israel!
Pemasangan Lilin (berdiri)

Choir : “Seribu Lilin”

Seribu lilin Nyatakan di tengah dunia


Biar sinarnya menyatakan kemuliaan sorga
Wartakan kepada dunia Kabar sukacita
Telah lahir Yesus Penebus Juruselamat kita
Hai bintang indah Betlehem kiranya sinarMu
Bawa harapan dan damai Bahagia di kalbu
KehangatanMu kirimkan di hari yang beku
Kehangatan kasih Tuhan di Natal yang syahdu

Jemaat : “Oh Holy Night”

Oh holy night the stars are brightly shining


It is the night of our dear Savior's birth
Long lay the world in sin and error pining
Till He appeared and the soul felt its worth
A thrill of hope the weary world rejoices
For yonder breaks a new glorious morn
Fall on your knees O hear the angels' voices
Oh night divine Oh night when Christ was born
Oh night divine Oh night Oh night divine
Pelayanan Firman Tuhan

Menyanyi : “S’perti Rusa Rindu SungaiMu”


S'perti rusa rindu sungaiMu
Jiwaku rindu Engkau
Kaulah Tuhan hasrat hatiku
Kurindu menyembahMu
Engkau kekuatan dan perisai ku
Kepadamu roh ku berserah
Kaulah Tuhan hasrat hatiku
kurindu menyembahMu
Yesus Yesus Kau berarti bagiku
Yesus Yesus Kau segalanya bagiku

- Puji-pujian : Anggota POGI “Kasih SetiaMu”


Kasih setiaMu yang kurasakan
Lebih tinggi dari langit biru
KebaikanMu yang telah Kau nyatakan
Lebih dalam dari lautan

BerkatMu yang telah kuterima


Sempat membuat ku terpesona
Apa yang tak pernah kupikirkan
Itu yang Kau sediakan bagiku

Siapakah aku ini Tuhan?


Jadi biji mataMu
Dengan apa kan kubalas Tuhan
Selain puji dan sembah Kau

- Doa dan Pembacaan Alkitab


- Puji-pujian : Residen “BagiMu Pujian”

Kudatang padaMu
Membawa pujianku
Hanya kekuatan hadiratMu
Sanggup menjaga hatiku

Mendekat padaMu
Ku mau sentuh hatiMu
Biar ku melihat kemuliaan
Yang Kau sediakan bagiku

Reff : BagiMu pujian, hormat kemuliaan


Kaulah kebanggaan di dalam hidupku
JanjiMu bersinar buktikan Kau besar
Tiada yang sepertiMu Yesus Tuhanku

Khotbah

- Puji-pujian : Konsulen “Indah Sebagai di Eden”

Indah sebagai di Eden


Pada permulaan
Hutan dan rimba berbunga
Tampak sedap senang
Marilah hari mulia
Hari penuh khalas
Di tengah kerjaku ku harap
Kau datang lekas, lekas
- Puji-pujian : Anggota POGI “Dari Pulau dan Benua”

Dari Pulau dan Benua terdengar selalu trus


Lagu pujian semua
Bagi nama Penebus

Glo…ria, In Excelsis Deo


Glo…ria, In Excelsis Deo

Tinggi tinggi dalam Surga


Tentra Tuhan yang kudus
Tak lelah menyanyi juga
Di hadapan Penebus

Glo…ria, In Excelsis Deo


Glo…ria, In Excelsis Deo

Persembahan
Menyanyi: “Bapa Sorgawi”

Bapa Sorgawi ajarku mengenal


Betapa dalamnya kasihMU
Bapa Sorgawi buatku mengerti
Betapa kasihMu padaku
Semua yang terjadi di dalam hidupku
Ajarku menyadari Kau slalu sertaku
Di hatiku slalu bersyukur padaMu
Karna rencanaMu indah bagiku

Doa ...
Berkat (berdiri)

Choir : “Go Tell It on The Mountain”


Reff. Go, tell it on the mountain
Over the hills and everywhere
Go, tell it on the mountain
That Jesus Christ is born

While shepherds kept their watching


Over silent flocks by night
Behold throughout the Heavens
There shone a holy light (reff.)

Jemaat : “Hai Siarkan di Gunung”


Reff. Hai siarkan di gunung,
di bukit dan di mana jua
Hai siarkan di gunung lahirnya Almasih
Diwaktu kaum gembala menjaga dombanya
Terpancar dari langit cahaya mulia (reff.)

P Terimalah berkatNya:
“Kasih karunia dari Allah pencipta langit dan bumi, anakNya Yesus
Kristus dan kuasa Roh Kudus menyertai saudara sekalian dari saat ini
sampai selama-lamanya”.

J Amin, amin, amin, amin, amin. (dinyanyikan)


Perayaan Natal Bagian Obsgin & POGI Cabang Sulawesi Utara

Sambutan : Ketua Bagian Obsgin Unsrat – Ketua POGI Cabang Sulawesi Utara

Persembahan acara : Residen Obsgin S1

Sambutan : Dekan Fakultas Kedokteran Unsrat

Persembahan acara : Residen Obsgin S3

Persembahan acara : Residen Obsgin S2

Penyerahan diakonia : perwakilan staff & karyawan

Persembahan acara : Coass Obsgin

Penutup - doa

WE WISH YOU A MERRY CHRISTMAS – FELIZ NAVIDAD

Ramah tamah – Cross kado

Anda mungkin juga menyukai