Anda di halaman 1dari 1

Ringkasan

Bab 5 Fungsi Tan Linier

5.1 Pengantar

Fungsi adalah hubungan matematis antara satu variabel dengan variabel lainnya.
Sedangkan fungsi non linier adalah hubungan matematis antara satu variabel dengan
variabel lainnya yang membentuk garis lengkung. Bentuk persamaan fungsi non linier
merupakan pangkat lebih dari satu.
setelah mempelajari bab ini peserta didik (mahasiswa) diharapkan mampu
menerapkan  fungsi tan-linear khususnyafungsi kuadrat, fungsi pecah, fungsi
eksponen, dan logaritma dalam ekonomi dan bisnis

5.2 Fungsi Kuadrat

Fungsi kuadrat atau fungsi berderajat 2 ialah fungsi yang pangkat tertinggi dari
variabelnya adalah pangkat 2. Mengingat pangkat 2 dalam persamaan kuadrat
sesungguhnya dapat terletak pada variabel x maupun variabel y bahkan pada suku x y

5.2.1 Parabola Tegak

Anda mungkin juga menyukai