Anda di halaman 1dari 2

Pertemuan: LEMBARAN KERJA 1 SKS : 3

2 Kode :
Hari/ Tanggal: MATA KULIAH PENGANTAR MANAJEMEN Waktu: 60’
Selasa/15-09-2020
Materi : Konsep Dasar Manajemen Bisnis
Indikator Capaian : Mampu menelaah konsep dasar manajemen bisnis

Soal.
1. Deskripsikan minimal 4 pendapat ahli tentang definisi manajemen beserta rujukannya
berikutnya simpulkan definisi manajemen menurut saudara berdasarkan definisi yang
dideskripsikan di atas !
2. Telaah fungsi-fungsi manajemen dan berikan contoh kegiatan yang harus dilakukan
dari setiap fungsi manajemen tersebut !
3. Coba analisis mengapa model manajemen perusahaan Indonesia lebih banyak
mengadopsi model-model manajemen perusahaan asing?

Jawaban:
1. Defenisi manajemen menurut para ahli
A. Mary Parker Follet
Seni dalam menyelesaikan pekerjaan melalui orang lain.
B. James As Stoner
Proses perencanaan, pengorganisasian, pengarahan dan pengendalian kegiatan anggota
organisasi dgn menggunakan sumber daya organisasi untuk mencapai tujuan yg telah
ditetapkan
C. George J. Terry
Proses perencanaan, pengorganisasian, penggerakan dan pengendalian yang ditetapkan
untuk menetapkan dan mencapai tujuan dengan menggunakan sumber daya manusia
dan sumber-sumber lainnya
D. Ricky W. Griffin
sebuah proses perencanaan, proses organisasi, proses kordinasi, dan proses
kontrol terhadap sumber daya untuk mencapai tujuan dengan efektif dan
efisien.Efektif berarti tujuan dapat tercapai sesuai rencana, sedangkan efisien
artinya tugas dijalankan dengan benar, teroganisir, dan selesai sesuai jadwal.

Jadi menurut saya manajemen ialah proses demi proses yang dilakukan organisasi
berdasarkkan fungsi manajemen (perencanaan, pengorganisasian, pengarahan dan
pengontrolan) guna mencapai tujuan dengan efektif dan efisien.

2. Fungsi Perencanaan
Contoh kegiata :menentukan tujuan dari berdirinya sebuah organisasi, Menentukan
modal perusahaan dari mana, menentukan cara untuk mencapai tujuan .
Fungsi Pengorganisasian
Contoh Kegiatan : Pemilik perusahaan yang mengelompokkan pekerjanya sesuai
dengan bidang dan kemampuannya yang dimiliki anggotanya.
Fungsi Pengarahan
Contoh Kegiatan : Pemimpin yang memotivasi anggota organisasi agar tujuan dari
organisasi tersebut dapat tercapai.
Fungsi Pengontrolan
Contoh Kegiatan : Pemimpin yang mengawasi mengontrol dan memperbaiki cara kerja
anggotanya guna tercapainya tujuan..

3. Karna manajemen perusahaan asing lebih modren dan canggih, sehingga dapat
menyesuaikan dengan keadaan dan kebutuhan manajemen saat ini.

Nama : Venesia Delila Napitupulu Nilai :


NIM :7203240026
Prodi/ Fakultas : Ilmu Ekonomi Paraf Dosen:
Kelas : B Semester I

Anda mungkin juga menyukai