Anda di halaman 1dari 3

IEEE TRANSACTIONS ON MICROWAVE THEORY AND TECHNIQUES, VOL. 60, NO.

12, DECEMBER 2012 1

TEKNOLOGI MASA DEPAN DAN


PERKEMBANGAN TELEMEDIKA
Dwi Gunawan Putra (118130045)

Abstract—Pada saat sekarang, teknologi informasi sangat kedepannya, hal tersebut tentunya harus disertai dukungan dari
pesat penyebarannya, hampir kesegala sektor termasuk ke- berbagai kalangan seperti pemerintah, instansi kesehatan dan
sehatan, salah satunya adalah dunia telemedika. Telemedika berbagai pihak lainnya sehingga perkembangan teledinamika
adalah penggunaan teknologi informasi dan komunikasi di
bidang biomedika untuk mengirim dan menerima berbagai akan terus berkembang sangat bagus nantinya baik di Negara
informasi kedokteran dari satu tempat ke tempat lainnya yang kita sendiri maupun Negara lainnya.
berguna untuk meningkatkan pelayanan klinis dalam mendiag-
nosa dan terapi dibidang medis guna untuk pelayanan kesehatan
masyarakat khususnya di Indonesia. Telemedika berkembang
II. LANDASAN TEORI
sejak awal abad 90-an dan sekarang berkembang sangat pesat, A. TELEMEDIKA
dikarenakan perkembangan bidang-bidang yang mendukung hal
tersebut. Berbagai jenis aplikasi yang dikemukakan diantaranya Telemedika adalah pertukaran informasi dari satu tempat
yaitu: pencatatan dan pelaporan, pengolahan wabah, resep ke tempat yang lain lewat komunikasi elektronik untuk kese-
elektronik, pengelolaan pasien TBC, sistem telemedika bergerak, hatan dan pendidikan, baik pada pasien maupunt orang yang
e-psychology, mobile e-health dan masih banyak lagi yang dapat berminat dalam kesehatan dengan tujuan untuk memperbaiki
kita temukan pada saat sekarang ini.
penanganan pasien.
Index Terms—Informasi, Kesehatan, Teknologi, Telemedika, e- Organisasi Kesehatan dunia (WHO) mendefenisikan
Health telemedika sebagai penghantar dari pelayanan kesehatan
dimana jarak adalah sebagai factor penghalang dan semua
I. I NTRODUCTION professional kesehatan menggunakan teknologi informasi
dan komunikasi untuk pertukaran informasi yang valid atas
P ada era globalisasi saat ini, perkembangan teknologi in-
formasi sangat pesat dan membuat dampak yang cukup
besar dalam segala aspek kehidupan . di era globalisasi ini
diagnosis, penaganan dan pencegahan dari penyakit dan
kecelakaan, penelitian dan evaluasi, dan untuk keberlanjutan
kita sangat memerlukan informasi yang terbaru, praktis, efisien pendidikan didunia kesehatan bagi suatu individu, kelompok
dan akurat. Berbagai jenis penyakit yang ada saat sekarang ini maupun komunitas. Telemedika sangat bermanfaat bagi kita
menyebabkan kebutuhan manusia akan pelayanan kesehatan pada saat zaman sekarang ini contohnya saja E-Health, yaitu
semakin meningkat. penggunaan data digital yang ditansmisikan secara elektronik
Dalam menghadapi masalah teknologi informasi dan ko- untuk mendukung pelyanan kesehatan baik ditingkat local
munikasi baik untuk negara berkembang maupun yang sedang maupun jarak jauh. Keuntungan dengan adanya telemedika
berkembang dibutuhkan penyediaan akses cepat, cost effective, diantaranya adalah:
dan perawatan kesehatan yang berkualitas. Contohnya yaitu • Meningkatkan akses kepada pasien
pengembangan teknologi informasi dan komunikasi dalam • Mengurangi biaya pasien Wabah.
bidang kesehatan (telemedika). Teknologi telemedika sangat • Mengurangi ketertutupan akan kebutuhan dokter
membantu seseorang dalam pengobatan penderita penyakit • Meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan
serta lembaga kesehatan akan bertindak cepat dalam berbagi
informasi dengan mudah dan tepat.
Penggunaan teknologi dalam bidang kesehatan seperti reg- B. JENIS-JENIS TELEMEDIKA
istrasi, pebayaran, pemberian obat mengakibatkan hal tersebut Telemedika merupakan cakupan dari teknik biomedika yang
menjadi jauh lebih mudah dan cepat serta diperoleh hasil bersifat multidisiplin. Dimana sistem telemedika yang diseder-
yang akurat dengan adanya teknologi yang diterapkan tersebut hanakan dapat terdiri dari sebuah komputer dan seterusnya
dalam bidang kesehatan. komputer tersebut dapat diperluas menjadi jaringan komputer
Di Indonesia telemedika berkembang cukup pesat dimulai dengan berbagai jenis konfigurasinya dan dihasilkan sistem
sejak tahun90-an, dimana saat zaman tersebut telemedika telemedika yang kompleks.
masih menggunakan teknologi telepon standard an diband- Telemedika dalam pelaksanaanya dibedakan dalam dua
ingkan pada zaman sekarang yang kita kenal dengan ICT. Di- konsep yaitu real time (synchromous) dan store and for-
mana ICT dalam dunia telemedika tidak terbatas saat pasien di ward (asynchronous).Suatu sistem telemedika yang bersifat
rawat dalam ruangan. Dengan berkembangnya ICT itu sangat real time dapat digunakan dalam telekonsultasi antara dokter
membantu dalam mendukung upaya pelayanan kesehatan bagi umum dengan dokter spesialis mengenai kasus darurat seorang
pasien. pasien.
Kemajuan teknologi teledinamika ini tentunya dibutuhkan Sementara itu store and forward mencakup pengumpulan
lebih banyak inovasi-inovasi agar dapat menjadi lebih baik lagi data medis dan pengiriman data ke seorang dokter pada
IEEE TRANSACTIONS ON MICROWAVE THEORY AND TECHNIQUES, VOL. 60, NO. 12, DECEMBER 2012 2

waktu yang tepat untuk evaluasi secara offline. Contohnya oleh masyarakat yang membutuhkan layanan tersebut melalui
adalah penyampaian laporan singkat tentang rekapitulasi jum- situs web maupun SMS.[1]
lah pasien disuatu puskesmas selama kurun waktu satu bulan.
Secara garis besar, aplikasi telemedika dapat dibagi sebagai
B. Telemedika dan e-health
berikut:
1) Tele-expertise: telemedika yang menghubungkan antara Telemedika dan e-health merupakan dua bidang cakupan
dokter umum dengan dokter spesialis atau antara spe- teknik biomedika, sebenarnya telemedika adalah bagian dari
sialis, missal interpretasi hasil radiologi atau second e-health. Selain itu terdapat istilah tele-health. Ada sejumlah
opinion. sejumlah definisi yang telah digunakan untuk menjelaskan
2) Tele-konsultasi: telemedika yang menghubungkan antara telemedika, e-health, dan tele-health. seiring dengan kema-
pasien dengan dokter. juan pesat dalam teknologi pendukungnya, dalam beberapa
3) Tele-monitoring: tenaga kesehatan memonitor berbagai tahunterakhir ini telah terjadi perkembangan yang pesat dalam
parameter tubuh pasien secara virtual telemedika dan e-health.
4) Tele-assistence: memberikan arahan kepada pasien, Perkembangan yang sangat pesat dalam sistem telekomu-
missal dalam proses rehabilitasi. nikasi bergerak dan sistem telekomunikasi satelit, serta terse-
5) Tele-robotik: pengendalian jarak jauh terhadap sebuah dianya infrastruktur yang disediakan oleh berbagai penye-
robot, digunakan dalam telepatologi atau talasurgery. lenggara jaringan telekomunikasi. Kemajuan dalam teknologi
pendukung, termasuk perangkat keras dan perangkat lunak
III. METODOLOGI komputer telah mendrong berbagai pengembangan sistem
telemedika dan e-health untuk berbagai jenis aplikasi.
Metode yang digunakan dalam penulisan paper ini adalah
Banyaknya masalah dan tantangan dalam pelayanan ke-
studi literature dimana literature yang digunakan terkait den-
sehatan masyarakat di Indonesia, justru dapat memberikan
gan jurnal yang telah dipublikasikan oleh lembaga jurnal
peluang menarik untuk melakukan pengembangan sistem e-
local maupun internasional. Dalam tahapan tersebut dilakukan
health yang dapat membantu pemecahan masalah tersebut.
pengumpulan jurnal terkait, pengkajian ulang terhadap jurnal
Contoh masalah: belum meratanya kuantitas dan kualitas
dan pembahasan
pelayanan kesehatan, masih relative tingginya angka kematian
ibu melahirkan dan bayi, serta penyakit lainnya.
IV. PEMBAHASAN
A. Perkembangan Telemedika
C. Prospek Aplikasi Telemedika dan e-Helath di Indonesia
Kemajuan teknologi saat ini berkembang sangat pesat dan
telah terjadi perkembangan pula dalam telemedika. Perkem- Masalah dan tantangan pelayanan kesehatan masyarakat
bangan yang pesat dalam sistem telekomunikasi bergerak dan di Indonesia sangat banyak dan beragam. Dengan jumlah
sistem telekomunikasi satelit, serta tersedianya infrastruktur puskesmas di seluruh Indonesia lebih dari 8600 buah yang
yang disediakan oleh berbagai penyelenggara jaringan teleko- diperkirakan melayani lebih dari 50 persen penduduk, oleh
munikasi. Kemajuan dalam teknologi pendukun, termasuk sebab itu tantangan penggunaan e-health dan telemedika dalam
perangkat keras danperangkat lunak komputer telah men- pemecahan masalah pelayanan kesehatan menjadi makin be-
dorong berbagai pengembangan sistem telemedika. Contoh sar. Adapun contoh sistem telemedika dan e-health dengan
pengembangan dan perkembangan sistem telemedika yaitu bermacam-macam aplikasi yang telah dilakukan di Indonesia
untuk management fasilitas unit gawat darurat. Perkembangan antara lain:
pesat dalam bidang bio-informatika dan informatika meru- • Sistem Telemedika Puskesmas.
pakan tantangan bidang informatika yang perlu mendapat • Sistem Telemedika Untuk Pengelolaan Wabah.
perhatian.[1] • Sistem Resep Elektronik
Suatu contoh pengembangan sistem telemedika adalah sis- • Sistem e-Health untuk Manajemen Penyakit TBC
tem telemedika unuk manajemen fasilitas unit gawat darurat. • Sistem Telemedika Bergerak
Hal mendasar dalam pengembangan sistem telemedika terse- • Sistem e-Psychology
but adalah kebutuhan penanganan cepat dan tepat untuk pasien • Sistem e-Health
gawat darurat membutuhkan manajemen yang tepat, guna • Sistem e-Health berbaris Pengolahan Citra
meningkatkan pelyanan kesehatan masyarakat secara umum • Sistem Open HER, Open MRS[2]
dan khususnya pasien-pasien gawat darurat yang dibutuhkan
untuk koordinasi antar rumah sakit yang mempunyai fasilitas
tindakan terhadap keadaan darurat tersebut.[1] D. Sistem Telemedika Berbasis ICT
Selain itu dilakukan koordinasi terhadap pasien-pasien un- Seperti pada umumnya perkembangan ICT untukkesehatan
tuk didiagnosa ke tempat –tempat pasien tersebut akan dirujuk dinegara berkembang masih banyak hambatan yang dihadapi
sehingga penaganan dapat lebih baik dan efiisen lagi. Terkait dalam perkembangan dan penerapan sistem telemedika berba-
jaringan sistem yang dirancang antar pihak rumah sakit harus sis ICT baik itu hambatan teknis maupun non teknis, terutama
bekerjasama dan menyimpan data keberadaan peralatan ke- pada tahap implementasi. Pengguna adalah hal yang perlu
sehatan serta ruangan yang tersedia di masing-masing rumah dipertimbangkan karena memungkinkan bagi pengguna mem-
sakit pada saat tertentu. Kemudian data tersebut akan diakses butuhkan pengembangan IT dalam pelayanan manajemen unit
IEEE TRANSACTIONS ON MICROWAVE THEORY AND TECHNIQUES, VOL. 60, NO. 12, DECEMBER 2012 3

gawat darurat. Dalam pengembagan telemedika ini perlu diper-


hatikan tentang isu-isu yang harus dipertimbangkan antara
lain:
• Efektifitas nyata sistem
• Akseptabilitas sistem
• Sistem Resep Elektronik
• Keberlanjutan sistem
• Pengembangan lebih lanjut[3]

V. KESIMPULAN
Telemedika dan e-Health merupakan cakupan teknik
biomedika, juga merupakan bidang yang bersifat multidisiplin.
Kerjasama berbagai disiplin ilmu serta para ahli merupakan
suatu keharusan guna pengembangkan bidang ini.
Indonesia merupakan suatu Negara berkembang dengan
sejumlah masalah dan tantangan dalam bidang kesehatan
masyarakat. Pengembangan dan penggunaan telemedika dan
e-Health mempunyai banyak peluang untuk membangun pe-
mecahan masalah dan tantangan Negara berkembang lainnya.
Sistem telemedika berbasis ICT untuk menajemen unit
gawat darurat sangat membantu dalam pelayanan kesehatan
masyarakat, dengan sistem telemedika ini diharapkan pasien
yang akan dirujuk ke suatu rumah sakit yang tepat, sesuia
dengan diagnose dan sesuia dengan alat yang dimiliki rumah
sakit tersebut, agar penanganan dapat lebih tepat dan efisien.

R EFERENCES
[1] B. S. Santoso, M. Rahmah, T. Setiasari, and P. Sularsih, “Perkemban-
gan dan masa depan telemedika di indonesia,” National Coference on
Information Technology and Technical enginee-ring (CITEE), 2015.
[2] S. Soegijoko, “Perkembangan terkini telemedika dan e-health serta
prospek aplikasinya di indonesia,” in Seminar Nasional Aplikasi Teknologi
Informasi, 2010.
[3] K. Indartono, “Sistem telemedika berbasis ict untuk manajemen fasilitas
unit gawat darurat,” Jurnal Teknik Elektro, vol. 5, no. 1, 2013.

Anda mungkin juga menyukai