Anda di halaman 1dari 9

LAPORAN PRAKTIKUM ORGANISASI

DAN ARSITEKTUR KOMPUTER (OAK)


MINIMISASI FUNGSI BOOLEAN

Oleh :
Nama : Maulana khairi
NIM 2020302049
Parodi : Teknologi Informasi
Kelas : 1 TIB 2

PARODI TEKNOLOGI INFORMASI


POLITEKNIK ACEH
2020/2021
BAB I Pendahuluan

1.1 Tujuan
1. Membuktikan kesamaan fungsi boolean dalam bentuk SOP dan POS.

2. Membuktikan kesamaan fungsi boolean standar dengan hasil minimisasinya.

BAB II Dasar Teori


2.1 Teori Penyederhanaan Fungsi Boolean

Fungsi Boolean seringkali mengandung operasi – operasi yang tidak perlu,


literal atau suku - suku yang berlebihan. Oleh karena itu, kita dapat
menyederhanakan fungsi Boolean lebih lanjut. Menyederhanakan fungsi Boolean
artinya mencari bentuk fungsi lain yang ekivalen tetapi dengan jumlah literal atau
operasi yang lebih sedikit. Penyederhanaan fungsi Boolean disebut juga minimisasi
fungsi. Dipandang dari segi aplikasi aljabar Boolean, fungsi Boolean yang lebih
sederhana berarti rangkaian logikanya juga lebih sederhana (menggunakan jumlah
gerbang logika lebih sedikit).

2
BAB III Percobaan

3.1 Alat dan Bahan


1. Laptop
2. Aplikasi DigitalWork

3.2 logika fungsi Minterm (SOP)

3
A B C X

0 0 0 1

0 0 1 0

0 1 0 0

0 1 1 0

1 0 0 1

1 0 1 1

1 1 0 0

1 1 1 1

3.3 logika dari penyederhanaan fungsi Minterm (SOP)

4
A B C X

0 0 0 1

0 0 1 0

0 1 0 0

0 1 1 0

1 0 0 1

1 0 1 1

1 1 0 0

1 1 1 1

3.4 logika fungsi Maksterm (POS)

5
A B C X

0 0 0 1

0 0 1 0

0 1 0 1

0 1 1 1

1 0 0 0

1 0 1 0

1 1 0 0

1 1 1 1

3.5 logika dari penyederhanaan fungsi Maksterm (POS)

6
A B C X

0 0 0 1

0 0 1 0

0 1 0 1

0 1 1 1

1 0 0 0

1 0 1 0

1 1 0 0

1 1 1 1

7
BAB IV
Kesimpulan

Dengan penyederhanaan fungsi logika boolean kita dapat lebih


meminimalkan operasi-operasi yang tidak perlu sehingga rangkaian logika dapat
lebih sedikit

Anda mungkin juga menyukai