Anda di halaman 1dari 1

PENUTUP

Berdasarkan kesimpulan diatas telur merupakan sumber protein hewani yang sangat besar. Telur
juga memiliki banyak kandungan yang ada di dalamnya seperti vitamin A yang berfungsi untuk
penyembuhan luka, di dalam putih telur juga terdapat kandungan asam amino yang berfungsi untuk
pemulihan otot. Putih telur juga mengandung senyawa seperti kalium dan fosfor. Selain untuk
kesehatan putih telur juga dapat di gunakan untuk kecantikan seperti masker wajah yang berguna
untuk mengurangi minyak di wajah,kerutan yang ada di wajah,menghilangkan komedo,dan
mengangkat sel-sel kulit mati yang ada di wajah.

REFERENSI

https://lifestyle.kompas.com/read/2019/03/11/105249320/kuning-telur-versus-putih-telur-
manakah-yang-lebih-sehat?page=all

https://www.sehatq.com/artikel/tak-hanya-baik-untuk-kesehatan-kenali-manfaat-putih-telur-
untuk-wajah

http://giziklinikku.blogspot.com/2016/07/karakteristik-telur.html

http://septianpieterz.blogspot.com/2014/07/contoh-karya-tulis-atau-paper-sma.html

Anda mungkin juga menyukai