Anda di halaman 1dari 2

Mata kuliah : P.

Teknologi Mekanik Tanggal : 18 Juni 2019

Kelas : A1 Waktu : 90 Menit

Pengajar : Wahyudin, S.Pd Sifat Ujian : Tutup Buka

1. apa definisi Teknologi Mekanik ?


2. Sebuah benda kerja berdiameter 25 mm akan di frais rata dengan kecapatan potong
283 mm/menit dan memakai pisau frais sisi diameter 125 mm…hitunglah putaran
spindle mesin frais …
3. Sebuah benda kerja berdiameter 3 Inchi, akan dibubut dengan kecepatan
potong (Cs)
20 meter/menit. Berapakah putaran mesinnya (N)…..?
4. Perhatikan Gambar jobsheet dibawah ini….hitunglah tirus A,B,C

3. ulir…

a. Jelaskan pengertian ulir Dan fungsi ulir..

b. jelaskan keterangan Gbr di bawah ini….


Mata kuliah : Perawatan Teknik Tanggal : 18 Juni 2019

Kelas : A1 Waktu : 90 Menit

Pengajar : Wahyudin, S.Pd Sifat Ujian : Tutup Buka

1. Apa yang dimaksud dengan perawatan Teknik…………..?


2. Secara umum, ditinjau dari saat pelaksanaan pekerjaan perawatan, dapat dibagi
menjadi dua cara: Perawatan yang direncanakan (Planned Maintenance) dan Perawatan
yang tidak direncanakan (Unplanned Maintenance). coba anda gambarkan Secara skematik
pembagian perawatan…..
3. Sebutkan dan jelaskan jenis jenis perawatan
4. Jelaskan istilah – istilah umum dalam perawatan dibawah ini
a. Availabillity
b. Down Time
c. Maintenance Menagement
d. Maintenance Schedule
e. Maintenance Planning
f. Over Haul
g. Pelumasan
5. Apa Tujuan perawatan teknik di industri…..?

Anda mungkin juga menyukai