Anda di halaman 1dari 2

ME 1D SEM 1 2018-2019

PROSEDUR MUTU No. PM 7.5.17/L4

Revisi 2

Tanggal 1 Juli 2010


FORM KONTRAK PERKULIAHAN
Halaman 1/2

KONTRAK PERKULIAHAN

O
Mata Kuliah : Fisika Terapan I
KodemataKuliah :
SKS : 2
Semester /Tahun Akademik : 1/ 2018-2019
Jumlah Jam/Hari Pertemuan : 2/
Pengampu : Suryanto
Program Studi : Teknik Mesin
Jurusan : Teknik Mesin
-------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------------
-

1. MANFAAT MATA KULIAH


Sebagaidasarmatakuliahkeilmuandankeahlian (MKK), yaitusebagaipeletakdasarketeknikan yang
akandijabarkan / diperdalamdalammatakuliah-matakuliah yang lebihspesifik.

2. DESKRIPSI PERKULIAHAN
DeskripsimatakuliahFisikaTerapan I adalah : Besaran&Satuan, Kinematika ( GerakLurus, Gerak
Parabola, danGerakMelingkar ), Dinamika (HukumDasarDinamika, Usaha &Energi, Tumbukan,
Rotasi ). Mata kuliahiniberusahamenghubungkanpokokbahasandenganrealitas,
denganmenggunakanberbagaicontoh yang terdapatdalambidangTeknikMesin.

3. STANDAR KOMPETENSI
Setelahmengikutiperkuliahaninidiharapkanmahasiswadapat :
a. Mendefinisikankonseppengukuran.
b. MendefinisikankonsepSatuan.
c. Mendefinisikankonsepbesaran.
d. Memahamiprinsip-prinsipkinematika.
e. Memahamiprinsip-prinsipdinamika.
f. Menganalisis / memecahkanpersoalankinematika.
g. Menganalisis / memecahkanpersoalandinamika.

4. STRATEGI PERKULIAHAN ( termasukpenjelasantugas-tugas)


Strategiperkuliahan yang akandilaksanakandalampelaksanaanmatakuliahiniadalah :
a. Menggunakanmetodekuliah :ceramah, diskusi/ tanya-jawab, peragaan, penugasan,
dantugasmandirimemalui handout sertaliteraturlainnya.
b. Menggunakan media yang sesuaidenganmateriperkuliahan.
c. Menggunakan handout yang didesainuntukdapatmenganalisissetiappersoalan.
d. Memberitugas-tugasharianuntukmemperdalampemahamanterhadapmateriperkuliahan

5. BAHAN BACAAN PERKULIAHAN


Buku /bacaanpokokdalamperkuliahaniniadalah
a. Giancoli, Douglas C., 2001, Fisika Jilid I (terjemahan), Jakarta : Penerbit Erlangga
b. HallidaydanResnick, 1991, FisikaJilid I, Terjemahan, Jakarta : PenerbitErlangga
c. Sears, Zemansky.,1991,Fisikauntukuniversitas, Bandung : PenerbitBinacipta
d. Tipler, P.A.,1998, FisikauntukSainsdanTeknik-Jilid I (terjemahan), Jakarta : PenebitErlangga.
e. Young, Hugh D. & Freedman, Roger A., 2002, FisikaUniversitas (terjemahan), Jakarta :
PenerbitErlangga
PROSEDUR MUTU No. PM 7.5.17/L4

Revisi 2

Tanggal 1 Juli 2010


FORM KONTRAK PERKULIAHAN
Halaman 2/2

6. KRITERIA PENILAIAN

Penilaianakandilakukandenganmenggunakankriteria A, B, C, D,.dan E sesuaidengan


ketentuan yang berlaku (Perak Polines 2010), yaitu:
Nilai 80 – 100 A
Nilai 70 – 79 B
Nilai 60 – 69 C
Nilai 40 – 59 D
Nilaikurangdari 40 E
Dalammenentukannilaiakhirakandigunakanpembobotan
1. Tugas/Kedisiplinan N1
2. Ujian tengah semester N2
3. Ujian akhir semester N3
4. Nilai akhir (N1+N2+N3) : 3

7. JADWAL PERKULIAHAN

Pertemua AlokasiWaktu PokokBahasan Sub PokokBahasan


n
1-2 2x2x50 menit BesarandanSatuan  Besaran
 Satuan
3-9 7x2x50 menit Kinematika  GerakLurus
 Gerak Parabola
 GerakMelingkar
10 1x2x50 menit Test Tengah Semester
11 -12 2x2x50 menit DinamikaPartikel  Hukum I Newton
 Hukum II Newton
 Hukum III Newton
13 - 18 6x2x50 menit AplikasiDinamika  Usaha danEnergi
 Tumbukan
 Rotasi
19 2x45 UAS 

Semarang, 17 September 2018

Ketua Kelas, Dosen Pengampu,


ME1 D

…………………………………. Drs. Suryanto, M. Pd.


1954111719850301001

DiperiksaOleh : MR ISO 9001:2008


DisahkanOleh : DIREKTUR

Anda mungkin juga menyukai