Anda di halaman 1dari 13

DAFTAR PUSTAKA

Allison, D.B., 1995. Handbook of Assessment Methods for Eating Behaviors and
Weight-related Problems. California: SAGE Publications Inc

Allison, K.C., et al. 2010. Proposed Diagnostic Criteria for Night Eating Syndrome.
International Journal of Eating Disorders, 43(3), 241-247

Allison, K.C., J.D. Lundgren, A.J. Stunkard, et al. 2014. Validation Of Screening
Questions and Symptom Coherence of Night Eating in The Swedish Twin Registry.
Compr. Psychiatry 55, 579–587

Birkedvedt, G., et al. 1999. Behavioral and Neuroendocrine Characteristics of the


Night Eating Syndrome. JAMA, 282(7), 657-663

De Zwaan, M., M.A. Burgard, C.H. Schenck, et al. 2003. Nighttime Eating: A Review
of The Literature. Eur. Eat. Disord. Rev. 11, 7–24.

Gallant, A.R., et al. 2012. The Night Eating Syndrome and Obesity. International
Association for the Study of Obesity, 13, 528-536

Gluck, M.E. et al. 2001. Night Eating Syndrome is Associated with Depression, Low
Self-esteem, Reduced Daytime Hunger and Less Weight Loss in Obese Outpatients.
Obesity Research, New York.

Gluck, M.E. 2002. Night Eating Syndrome in Healthy Weight Journal. BC Decker Inc.,
Washington DC.

Lundgren, J., et al. 2008. A Descriptive Study of Non-obese Persons with Night Eating
Syndrome and a Weight-Matched Comparison Group. Journal of Eating Behavior,
9(3), 343–351

Aprianto, A. (2018). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Terjadinta Sindrom


Makan Malam Pada Mahasiswa Tingkat Akhir Fakultas Kedokteran Universitas
Pembangungan Nasional "Veteran" Jakarta Periode Tahun 2018. Jakarta
Selatan.

Khairunnisa, S. (2019). Perbedaan Proporsi Sindrom Makan Malam Berdasarkan


Kualitas Tidur, Beban Kerja dan lainnya Pada Mahasiswa Fakultas Kesehatan
Universitas Indonesia Tahun 2019. Skripsi, Universitas Indonesia, Program Studi
Ilmu Gizi, Fakultas Kesehatan, Depok.
Marshall, H.M., K.C. Allison, J.P. O'Reardon, et al. 2004. Night Eating Syndrome
Among Nonobese Persons. Int. J. Eat. Disord. 35, 217–222

Orhan, F.O., et al. 2011. Night Eating Syndrome Among Patients with Depression. The
Israel Journal of Psychiatry and Related Sciences, 48(3), 212-217

Parastika, T.D. 2012. Gambaran dan Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan


Sindrom Makan Malam pada Mahasiswa Fakultas Teknik Universitas Indonesia
Depok Tahun 2012. Skripsi Universitas Indonesia, Depok

Ristanasari, A. 2009. Hubungan Sindrom Makan Malam dan Makan Karena Faktor
Emosi dengan Kegemukan pada Wanita Dewasa Usia 18-23 Tahun. Skripsi
Universitas Diponegoro, Semarang

Yahia, N., et al. 2017. Night Eating Syndrome and Its Association with Weight Status,
Physical Activity, Eating Habits, Smoking Status, and Sleep Patterns Among
College Students. International Journal of Eating and Weight Disorder, 22, 421-433

Zadjali, F., et al. 2015. Proportion of Night Eating Syndrome in Arab Population of
Oman. Journal of Eating Disorders, 3, 43

Nolan LJ, Geliebter A. 2012. Night Eating is Associated with Emotional and External
Eating in College Students. Eat Behav, 13(3), 202–206

Kucukgoncu, S. 2015. Optimal Management of Night Eating Syndrome: Challenges


and Solutions. Journal of Neuropsychiatric Disease and Treatment, 11, 751-760
Lampiran 1

PENJELASAN PENELITIAN

Judul Penelitian :

FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN SINDROM


MAKAN MALAM PADA MAHASISWA S1 GIZI UNIVERSITAS MH
THAMRIN JAKARTA TAHUN 2021

Perkenalkan saya Tiara mahasiswa program studi S1 Gizi Fakultas


Kesehatan Universitas MH Thamrin jakarta. Saya bermaksud melakukan
penelitian mengenai faktor-fakto yang berhubungan dengan sindrom makan pada
mahasiswa S1 Gizi Universitas MH Thamrin Jakarta tahun 2021.

Sehubungan dengan penelitian ini, saya akan memberikan kuesioner


kepada mahasiswa S1 Gizi Universitas MH Thamrin Jakarta, beberapa hal terkait
dengan jenis kelamin, status gizi, gejala depresi, kualitas tidur dan asupan energi
dan zat gizi makro. Jawaban yang Adik-adik berikan akan sangat bermanfaat bagi
penelitian saya, kemudian untuk informasi yang diisi pada kuesioner ini akan
digunakan hanya sebatas penelitian ini saja.

Melalui penjelasan ini saya berharap Adik-adik untuk dapat ikut secara
aktif sebagai partisipan dalam penelitian ini. Atas kesediannya dan partisipasinya
saya ucapkan terima kasih

Jakarta, Maret 2020

Peneliti,

Tiara Afifah
Lampiran 2

SURAT PERNYATAAN BERSEDIA BERPARTISIPASI SEBAGAI


RESPONDEN PENELITIAN (INFORMED CONSENT)

Yang bertanda tangan dibawah ini, saya :

Nama :

Usia :

Jenis kelamin :

Semester :

Saya telah membaca surat permohonan dan mendapatkan penjelaan


tentang penelitian yang akan dilaksanakan oleh saudara Tiara Afifah mahasiswa
program studi S1 Gizi Fakultas Kesehatan Universitas MH Thamrin Jakarta
dengan judul “FAKTOR-FAKTOR YANG BERHUBUNGAN DENGAN
SINDROM MAKAN MALAM PADA MAHASISWA S1 GIZI
UNIVERSITAS MH THAMRIN TAHUN 2021”

Saya telah mengerti dan memahami tujuan dari penelitian yang dilakukan.
Saya yakin bahwa peneliti akan menghormati hak-hak saya dan menjaga
kerahasiaan semua data penelitian yang diperoleh dari saya. Saya sebagai
Mahasiswa S1 Gizi Universitas MH Thamrin Jakarta bersedia berpartisipasi
menjadi responden dalam penelitian ini dengan penuh kesadaran dan tanpa
paksaan dari pihak manapun.

Adapun bentuk kesadaran saya adalah :

1. Meluangkan waktu untuk mengisi kuesioner


2. Memberikan informasi yang benar dan sejujurnya terhadap pengisian
kuesioner.
Dengan surat pernyataan ini saya buat, untuk dapat dipergunakan sebagai mana
mestinya.

Jakarta, Maret 2021


Yang membuat perjanjian
Lampiran 3

Identitas Responden

Identitas Responden Koding


(Diisi oleh petugas)
IR 1. Nama Lengkap
IR 2. No. HP/WhatsApp
IR 3. ID Line
IR 4. Jenis Kelamin 1. Laki-laki
2. Perempuan
IR 5. Prodi/Jurusan
IR 6. Angkatan
IR 7. NIM
IR 8. Usia
IR 9. Tgl/bln/thn lahir
IR 10 Pekerjaan Sampingan 1. ya (diatas pukul 22.00)
2. ya (dibawah pukul
22.00)
3. Tidak
Lampiran 4.

KUESIONER PENELITIAN

“Faktor-faktor yang berhubungan dengan Sndrom Makan Malam pada Mahasiswa S1


Gizi Universitas MH Thamrin tahun 2020)

A. Kuesioner Sindrom Makan Malam

No. Responden :

Intruksi : Silahkan silang atau bulatkan satu jawaban untuk pertanyaan pilihan dan
isilah titik-titik untuk pertanyaan isian sesuai dengan kondisi anda pada 3 bulan
terakhir.
A. Perilaku Sarapan
Pertanyaan yang diberikan berkaitan dengan kondisi perilaku sarapan anda 3
bulan terakhir
No. Pertanyaan Amat Sanga Lapar Tidak Tidak
sangat t lapar lapar lapar
lapar sama
sekali
(0) (1) (2) (3) (4)

A1. Seberapa lapar anda


biasanya di pagi hari?
A2. Jam berapa biasanya anda mulai makan dalam sehari?
0. Sebelum jam 9
1. Antara jam 9-12
2. Antara jam 12-15
3. Antara jam 15-18
4. jam 18 keatas
B. Perilaku Makan Malam
Pertanyaan yang diberikan berkaitan dengan kondisi perilaku makan anda 3
bulan terakhir
B1 Apakah anda merasa Amat Sanga Lapar Tidak Tidak
lapar atau ingin makan sangat t lapar lapar lapar
cemilan setelah makan lapar sama
malam dan sebelum sekali
waktu tidur? (0) (1) (2) (3) (4)

B2. Seberapa bisakah anda Amat Sanga Bisa Kadang- Tidak


mengontrol rasa lapar sangat t bisa kadang bisa
anda setelah makan bisa sama
malam dan sebelum waktu sekali
tidur? (0) (1) (2) (3) (4)

B3. Berapa banyak makanan yang anda konsumsi setelah makan malam sampai
sebelum tidur?
0. 0% (saya tidak makan sama sekali)
1. 1-25% (≤ ¼ dari total makanan saya dalam sehari)
2. 26-50% (≤ ½ dari total makanan saya dalam sehari)
3. 51-75% (≤ ¾ dari total makanan saya dalam sehari
4. 76-100% (saya makan banyak di Malam hari)
C. Kondisi Emosi (Bagian I)
Pertanyaan yang diberikan berkaitan dengan kondisi kondisi emosi
anda 3 bulan terakhir
C1. Apakah anda sedang Tidak Tidak Kadang- Iya Amat
merasa sedih atau tidak sama kadang sangat
bahagia? sekali
(0) (1) (2) (3) (4)

C2. Saat anda merasa sedih, anda akan lebih sedih pada waktu
0. Awal pagi atau subuh (terbit matahari)
1. Pagi
2. Siang
3. Sore
4. Malam atau larut malam
D. Perilaku tidur
Pertanyaan yang diberikan berkaitan dengan kondisi perilaku tidur anda 3 bulan
Terakhir
D1. Seberapa sering anda bergadang?
0. Tidak pernah begadang
1. Kurang dari 1 malam dalam seminggu
2. 1 malam dalam seminggu
3. Lebih dari 1 malam dalam seminggu
4. Setiap malam begadang
D2 0. Tidak pernah insomnia
1. Kurang dari 1 malam dalam seminggu
2. 1 malam dalam seminggu
3. Lebih dari 1 malam dalam seminggu
4. Setiap malam insomnia

Jika pada pertanyaan D2 jawaban anda Tidak Pernah Insomnia, langsung ke bagian E.
Jika TIDAK, lanjutkan.

D3. Apakah anda merasa lapar Tidak Tidak Kadang Lapar Amat
ketika begadang, lapar lapar - sangat
insomnia ataupun sama kadang lapar
terbangun di malam hari? sekali
(0) (1) (3) (4)
(2)

D4. Apakah anda harus makan (baik cemilan maupun makan besar) ketika
begadang, insomnia ataupun terbangun di malam hari?
0. Tidak harus makan
1. Harus sedikit makan
2. Harus agak banyak makan
3. Harus sangat banyka makan
4. Harus amat sangat banyak makan
D5. Seberapa sering anda Tidak Jarang Kadang Sering Setiap
makan (baik cemilan pernah - saat
maupun makan besar) kadang
ketika begadang,
insomnia ataupun
terbangun di malam hari?

Jika pertanyaan D5 jawaban anda tidak pernah, langsung ke bagian E. Jika Setiap Saat,
lanjutkan.

D6. Ketika anda makan di Tidak Jarang Kadang- Sadar Sangat


tengah malam, seberapa Sadar kadang sadar
sadarkah bahwa anda (0) (1) (2) (3) (4)
sedang makan?
D7. Seberapa bisakah anda Amat Jarang Kadang- Kurang Tidak
mengontrol makan anda sangat kadang bisa bisa
di tengah malam? bisa sama
sekali
(0) (1) (2) (3) (4)

D8. Sudah berapa lama kebiasaan anda untuk makan di larut atau tengah malam
ini muncul?

...................... Bulan

B. Kuesioner Gejala Depresi


Intruksi : Silahkan baca dengan seksama setiap pertanyaan yang ada. Kemudian
centang (✔), sesuai dengan jawaban anda.
Keterangan :
TP : Tidak pernah
J : Sesuai dengan yang dialami sampai tingkat tertentu, atau kadang-kadang
K : Kadang (3-4 hari)
S: Sangat sesuai dengan yang dialami, atau hampir setiap saat
E. Kondisi Emosi (Bagian II)
Pertanyaan yang diberikan berkaitan dengan kondisi emosi anda 3 bulan terakhir
Koding
Pertanyaan TP J K S
(diisi oleh
petugas)
E1. Saya merasa terganggu oleh
hal-hal yang biasanya tidak
mengganggu saya
E2. Saya tidak nafsu makan
Saya tidak dapat mengatasi
E3. kesedihan saya, meskipun
ada keluarga atau teman
yang membantu saya
E4. Saya merasa diri saya baik
seperti orang-orang lain
E5. Saya kesulitan
berkonsentrasi dengan apa
yang saya lakukan
E6. Saya merasa depresi
E7. Saya merasa bahwa semua
yang telah saya lakukan
adalah sebuah usaha
E8. Saya optimis terhadap masa
depan saya
E9. Saya pikir saya telah gagal
E10. Saya merasa takut
E11. Tidur saya tidak nyenyak
E12. Saya merasa senang
E13. Saya menjadi pendiam
daripada biasanya
E14. Saya merasa kesepian
E15. Orang-orang tidak
bersahabat dengan saya
E16. Saya menikmati hidup

Pertanyaan TP J K S Koding (diisi


oleh petugas)
E17. Saya menangis sesegukan
E18. Saya merasa sedih
E19. Saya merasa orang lain tidak
menyukai saya
E20. Saya tidak dapat memahami
dan menerima hal yang
sedang terjadi di hidup saya
C. Kuesioner Kualitas Tidur
Pertanyaan yang diberikan berkaitan dengan kondisi kualitas tidur anda 1 bulan terakhir

F1. Pukul berapa biasanya anda pergi tidur?


………………………………………..
F2. Berapa lama (dalam menit) anda butuh waktu untuk benar-benar tidur?
………
F3. Pukul berapa biasanya anda bangun tidur di pagi hari?
………………………...
F4. Berapa jam anda tidur pulas?
…………………………………………………...
F5. Selama satu bulan terakhir, Tidak 1 2 kali 3 kali
seberapa sering anda pernah kali /minggu atau
mengalami kesulitan tidur /minggu lebih/
karena....... minggu
a. Tidak bisa tidur dalam
waktu 30 menit
b. Bangun di tengah malam
atau dini hari
c. Bangun untuk ke kamar
mandi
d. Tidak bisa bernapas
dengan nyaman (sesak)
e. Batuk atau mendengkur
dengan keras
f. Merasa kedinginan
g. Merasa kepanasan
h. Mimpi buruk
i. Merasa sakit atau nyeri
j. Alasan lainnya yang
membuat anda tidak bisa
tidur
F6. Selama satu bulan terakhir,
seberapa sering anda
mengonsumsi obat agar
dapat tidur?
F7. Seberapa sering anda
kesulitan untuk tetap terjaga
selama belajar, mengemudi,
mengonsumsi makanan atau
melakukan kegiatan sosial?
F8. Seberapa banyak masalah
yang anda rasakan untuk
bisa tetap semangat
sehingga dapat
menyelesaikan sesuatu?

Sangat Cukup Cukup Sangat


baik baik buruk buruk
F9. Selama satu bulan terakhir,
bagaimana anda menilai
kualitas tidur anda secara
keseluruhan?
D. Data Status Gizi

Komponen Nilai
Berat Badan 1 (kg)
Berat badan 2 (kg)
Tinggi badan 1 (cm)
Tinggi badan 2 (cm)
Berat badan rata-rata (kg)
Tinggi badan rata-rata (cm)
Indeks Massa Tubuh (kg/m2)
Kategori 1. Overweight
2. Tidak Overweight

Anda mungkin juga menyukai