Anda di halaman 1dari 3

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Satuan Pendidikan : SMA SAINS MEDIKA KOTA SERANG


Mata Pelajaran : KIMIA
Kelas/Semester : X/ Ganjil
BAB 1 : Materi dan Perubahannya
Tahun Pelajaran : 2018/2019
Alokasi Waktu : 2 JP (1 Pertemuan)

A. Kompetensi Inti:
1. Menghargai dan menghayati ajaran agama yang dianutnya.
2. Menghargai dan menghayati perilaku jujur, disiplin, tanggungjawab, peduli (toleransi, gotong
royong), santun, percaya diri, dalam berinteraksi secara efektif dengan lingkungan sosial dan alam
dalam jangkauan pergaulan dan keberadaannya.
3. Memahami dan menerapkan pengetahuan (faktual, konseptual, dan prosedural) berdasarkan rasa
ingin tahunya tentang ilmu pengetahuan, teknologi, seni, budaya terkait fenomena dan kejadian
tampak mata.
4. Mengolah, menyaji, dan menalar dalam ranah konkret (menggunakan, mengurai, merangkai,
memodifikasi, dan membuat) dan ranah abstrak (menulis, membaca, menghitung, menggambar,
dan mengarang) sesuai dengan yang dipelajari di sekolah dan sumber lain yang sama dalam sudut
pandang/teori.

B. Kompetensi Dasar dan Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)

Kompetensi Dasar (KD) Indikator Pencapaian Kompetensi (IPK)


3.1 Menganalisis materi (perbedaan) antara 3.1.1 Menganalasis perbedaan unsur, senyawa dan
unsur, senyawa, dan campuran serta campuran
perubahannya 3.1.2 Mendeskripsikan perubahan fisika dan kimia

Tujuan Pembelajaran :
 Siswa dapat menjelaskan perbedaan unsur, senyawa dan campuran serta perubahannya
 Siswa dapat mendeksripsikan perubahan fisika dan kimia serta dapat memberikan contoh dari
lingkungan sekitar
C. Materi Pembelajaran

SUB MATERI CATATAN SUB MATERI CATATAN


Pengenalan SPU Ditulis secara vertical
(fakta) Golongan I A = Halina kawan C. Perubaha Ada 2 macam perubahan materi:
rubi cs-nya frans (H Li Na K Rb n materi 1. Perubahan fisika, yaitu perubahan
Cs Fr) (konsep) materi yang dapat kembali ke
Golongan II A = Beli mangga bentuk semula. Contohnya: lilin
campur sirsak bagi rata (Be Mg meleleh, nasi menjadi bubur,
Ca Sr Ba Ra) campuran minyak dan air
Golongan III A = Bang ali 2. Perubahan kimia, yaitu perubahan
ganteng intelek (B Al Ga In Tl) materi yang tidak dapat kembali ke
bentuk semula. Contohnya: besi
Golongan IV A = Cewe Seksi
berkarat, nasi basi, petasan
A. Pengertian Genit Senang Playboy (C Si Ge
meledak, beras menjadi nasi, dan
materi Sn Pb) D. Ciri-ciri
buah membusuk.
(konsep) Golongan V A = Nita Pacarnya reaksi kimia
Asri Sbagai Bininya (N P As Sb (fakta dan
Bi) prosedur)
B. Klasifikas Golongan VI A = Orang sinting
Perubahan kimia atau disebut juga
i materi senang telanjang polos (O S Se reaksi kimia dapat diamati
(konsep) Te Po) berdasarkan 4 ciri-ciri berikut:
Golongan VII A = F Cl Br I At 1. Perubahan warna
Golongan VIII A = Heboh negara 2. Perubahan suhu
arab karena xexi ratunya (He Ne E. Manfaat
3. Terbentuknya gas
Ar Kr Xe Rn) kimia
4. Terbentuknya endapan
Materi adalah segala sesuatu (fakta)
yang mempunyai massa dan
menempati ruang
Ion Senyawa Dalam bidang kesehatan, ilmu kimia
“ion adalah atom yang berperan antara lain:
bermuatan listrik” 1. Cairan infus
molekul senyawa Penyusun: NaCl dan fruktosa
terbentuk dari terbentuk Manfaat: menyeimbangkan
dari unsur yang sama unsur kebutuhan cairan dan ion dalam
yang berbeda tubuh
2. Obat-obatan
Contoh!
Penyusun: zat aktif baik buatan
Unsur: F. N, Na, Cl ataupun alami
Molekul unsur: O2, N2, H2, O3, Manfaat: mengurangi rasa nyeri
Cl2. Br2, S8 3. Material, misalnya termometer atau
Molekul senyawa: NaOH, CO, tensimeter raksa
CO2, CH3COOH, H2SO4 Penyusun: unsur raksa (Hg)
Ion: O2-, Cl-, Na+, Al3+, SO42-, Manfaat: untuk mengukur suhu dan
CH3COO- tekanan darah, karena raksa tidak
membasahi dinding
Campuran: gabungan dari
beberapa senyawa, misalnya
larutan gula, campuran serbuk
gula dan garam, udara, dan
campuran cuka dan soda kue

E. Metode, Pendekatan, dan Model Pembelajaran


METODE PENDEKATAN MODEL PEMBELAJARAN
Diskusi, tanya Saintifik Discovery learning
jawab (stimulus-identifikasi masalah-pengumpulan data-pembuktian-
menarik kesimpulan)
F. Kegiatan Pembelajaran
Sintaksis
model Alokasi
Kegiatan guru Kegiatan siswa
discovery waktu
learning
AWAL
Mengecek kebersihan kelas Mengecek daerah sekitar tempat duduknya 15 menit
Meminta ketua kelas memimpin do’a Berdo’a
Mengabsen Menyampaikan informasi jika ada siswa yang
tidak hadir
INTI
Stimulus Mengajak siswa membuat peraturan kelas Membuat peraturan kelas 70 menit
Mengenalkan rkelas maya – rumah
belajar kemdikbud Mendaftar rumah belajar kemdikbud
Meminta siswa mendaftar Mencatat
Membuat catatan unsur-unsur golongan A
beserta cara menghafalnya Menyimak penjelasan guru dan menyesuaikan
Menjelaskan bagian-bagian Sistem dengan tabel SPU yang dipegang masing-
Periodik Unsur (SPU) masing(mengamati)
Membaca cara menghafal unsur
Menunjuk lambang-lambang unsur di Membaca nama unsur
papan tulis Bertanya mengenai bagian yang akan diuji
Menunjuk lambang-lambang unsur di hafalannya (menanya)
papan tulis Menghafal lambang unsur(mencari informasi
Meminta siswa bertanya dan menalar)
Meminta siswa menghafal lambang unsur
PENUTUP
Memberikan PR Mencatat PR 5 menit
Mengucapkan salam Menjawab salam

Mengetahui,
Kota Serang
Kepala SMK Sains Medika Kota Serang Guru Mata Pelajaran

Achmad Bambang E.W, M.Pd Widowati, A.Md. AK


NIY.640715036201705 NIY.710308036201102

Anda mungkin juga menyukai