Anda di halaman 1dari 7

KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PALEMBANG BARI

NOMOR :

TENTANG
REVISI TIM PELAKSANA PROGRAM RUMAH SAKIT SAYANG IBU DAN BAYI
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PALEMBANG BARI

DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PALEMBANG BARI,

Menimbang : a. bahwa Rumah Sakit Sayang Ibu dan Bayi (RSSIB) telah
berjalan sejak tahun 2001;
b. bahwa pelaksanaan Rumah Sakit Sayang Ibu dan Bayi belum
optimal sehingga perlu dilakukan revitalisasi program Rumah
Sakit Sayang Ibu dan Bayi;
c. bahwa untuk memenuhi butir a dan b diatas, perlu dibentuk
Tim Pelaksana Program Rumah Sakit Sayang Ibu dan Bayi
Rumah Sakit Umum Daerah Palembang BARI.
Mengingat : 1. Undang-undang Nomor 29 Tahun 2004 Tentang praktik
Kedokteran;
2. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 36 Tahun 2009
tentang Kesehatan;
3. Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 44 Tahun 2009
tentang Rumah Sakit;
4. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor: 159.b/Menkes/PER/11/1998 tentang Rumah Sakit;
5. Peraturan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor: 1575/Menkes/PER/IX/2005 tentang Susunan
Organisasi dan Tatakerja Departemen Kesehatan;
6. Peraturan Daerah Kota Palembang Nomor 10 Tahun 2008
tentang Pembentukan Susunan Organisasi dan Tatakerja
Lembaga Teknis Daerah Kota Palembang;
7. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor: 237/MENKES/SK/IV/1997 tentang Pemasaran
Pengganti Air Susu Ibu;

8.Keputusan...
8. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor: 1333/Menkes/SK/XII/1999 tentang Standar
Pelayanan Rumah Sakit;
9. Keputusan Menteri Kesehatan Republik Indonesia
Nomor: 450/MENKES/SK/IV/2004 tentang Pemberian Air
Susu Ibu (ASI) Secara Eksklusif pada Bayi di Indonesia;

MEMUTUSKAN:

Menetapkan :
KESATU : Nama-nama yang tertera pada lampiran Keputusan ini
bertanggung jawab terhadap pelaksanaan dan evaluasi program
Rumah Sakit Sayang Ibu dan Bayi (RSSIB);
KEDUA : Sejak diberlakukan Keputusan ini, maka Keputusan Direktur
Rumah Sakit Umum Daerah Palembang BARI Tentang Panitia
Pelaksana Rumah Sakit Sayang Ibu dan Bayi RSUD Palembang
BARI sebelumnya tidak berlaku lagi;
KETIGA : Keputusan ini berlaku sejak tanggal di tetapkan dan akan di ubah
bila di kemudian hari terdapat kekeliruan pada penetapan ini;

Ditetapkan di Palembang
Pada tanggal 01 Januari 2019

DIREKTUR RSUD PALEMBANG BARI,

dr. Hj. MAKIANI, S.H., M.M. MARS.


Pembina Utama Muda
NIP. 196504131996032001
LAMPIRAN SURAT KEPUTUSAN DIREKTUR RUMAH SAKIT UMUM DAERAH
PALEMBANG BARI
NOMOR :
TANGGAL :

REVISI TIM PELAKSANA PROGRAM RUMAH SAKIT SAYANG IBU DAN BAYI
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PALEMBANG BARI

Pelindung/penasehat : dr. Hj. Makiani, S.H.,M.M.., MARS

Penanggung Jawab : dr. M. Ayus Astoni, Sp.PD,.K-GEH .,FINASIM., MARS.

Koordinator : dr.Amalia

Ketua : dr. MA.,Yenni Indriani, Sp.OG.,MARS.


Wakil Ketua : dr. Hj. Ridhayani, Sp.A

Sekretaris : Farida Andriani, S.S.T.


Wakil Sekretaris I Diah Kesuma Sari, S.S.T

Anggota : 1. Mewi Andriani, SKM., M.Kes


2. Ns. Hj. Masrianah,S.Kep,.M.Kes.
3. Hj. Rochmawati,SKM.
4. Yunita Dewi , S.S.T.
5. Halila, AM.Kep
6. Zulfalina, Am.Keb.
7. Supartini, S.Kep
8. Mira Rosalinda.SST
9. Meliani Verona., S.Kep Ners .
10. Yeni Andriani, Amd.Keb

Penunjang 1. dr. Dessy Affrianty Prananjaya


2. Lidia Rehulina, S.A.P
3. Adea Tri Utami, AM.d
4. Wiwik Oktavia, SKM
5. Kgs. Khoirul Deddy, S.Kom
6. Neny Variani, S.AP.
7. Ilham, S.K.M.
8. Fadlun, SST.,M.Biomed
9. Mulyadi, ST
10. Hendrian., ST
11 Deni Furiansyah.S.Fam .,Apt

Ditetapkan di Palembang
Pada tanggal 1 Januari 2019

DIREKTUR RSUD PALEMBANG BARI,

dr. Hj. MAKIANI, S.H., M.M.MARS


Pembina Utama Muda
NIP 196504131996032001
JADWAL KEGIATAN RUMAH SAKIT SAYANG IBU DAN BAYI (RSSIB)
RUMAH SAKIT UMUM DAERAH PALEMBANG BARI
TAHUN 2018

JANUARI FEBRUARI MARET APRIL MEI JUNI


NO KEGIATAN
I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV
1 Rapat Rutin Program
RSSIB
2 Membuat Kebijakan
3 Rapat Rutin PONEK
4 Senam Hamil / Senam
Nifas
5 Kunjungan Rumah
6 Penyuluhan Kesehatan
7 Pelatihan
8 Rujukan
9 Pertemuan Rutin
dengan Stakeholder
dan Daerah Binaan
10 Pertemuan Rutin Audit
Maternal Perinatal
(AMP)

JULI AGUSTUS SEPTEMBER OKTOBER NOPEMBER DESEMBER


NO KEGIATAN
I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV
1 Rapat Rutin Program
RSSIB
2 Membuat Kebijakan
3 Rapat Rutin PONEK
4 Senam Hamil / Senam
Nifas Mengetahui,
5 Kunjungan Rumah Ketua RSSIB RSUD Palembang BARI,

dr. M.A. Yenny Indriani, Sp.OG


NIP. 197606022010012004
6 Penyuluhan Kesehatan
7 Pelatihan
8 Rujukan
9 Pertemuan Rutin
dengan Stakeholder
dan Daerah Binaan
10 Pertemuan Rutin Audit
Maternal Perinatal
(AMP)

Mengetahui,
Ketua RSSIB RSUD Palembang BARI,

dr. M.A. Yenny Indriani, Sp.OG


NIP. 197606022010012004

Anda mungkin juga menyukai