Anda di halaman 1dari 2

Pengelolaan pasien di ruang pulih sadar

Mengelola pasien sesuai standar keperawatan di ruang pulih sadar

- Orofaringeal tube

- Monitor vital sign

- Stetoskop

- Sungkup

- Ambubag

- ECG

Prosedur Pengelolaan

- Siapkan keperluan dan cek alat untuk siap pakai

- Lakukan timbang terima dari kamar operasi

- Cek identitas

- Monitor kontinu ps 1x/5menit. Selama 15 menit

- 1x/10 pada 30 menit pertama :

a. Aldrette score = anestesi umum/general

b. Bromage score = regional anastesi/spinal. Contoh operasi : SC

c. Steward score = pasien anak

- Monitor tanda alergi pada local anestesi

- Catat di cm 16

- Informasikan ke operator dan anestesi jika ada hal membahayakan

- Timbang terima dgn petugas ruangan

Kriteria Pasien keluar PACU

- Kemampuan memutar kepala

- Ekstubasi : jalan nafas bersih

- Sadar : mudah terbangun


- Tanda vital stabil

- Produksi urin 20ml/jam

- Drain selang jalur iv paten dan berfungsi

- Persetujuan ahli anastesi

Respirasi aktivtas motorik lebih atau sama dengan 5 (Steward Score)

Aktivitas respirasi Sirkulasi kesadaran minimal 8 (Aldrette Score)

Kurang dari atau sama dengan 2 (Bromage Score)

Bromage Score

1. Gerakan penuh di tungkai

2. Tidak mampu ekstensi tungkai

3. Tidak mampu fleksi lutut

4. Tidak mampu fleksi pergelangan kaki

Anda mungkin juga menyukai