Anda di halaman 1dari 1

KEPERAWATAN ANAK II

Phone · 081115600101
Email · nurti.gea@gmail.com

KASUS 2A

Seorang anak laki-laki berusia 10 tahun baru saja didiagnosis Diabetes


Melitus tipe 1 masuk untuk dirawat di Bangsal Anak Rs. Hasil anamnesis
anak mengatakan bahwa ia banyak makan, banyak minum, banyak kencing,
berat badannya turun, enuresis. Ia juga mudah tersinggung, tidak bisa
perhatian lama ketika mengikuti pelajaran sekolah, merasa lelah, penglihatan
kabur, sakit kepala, kalau ada luka sukar sembuh dan mudah terserang flu.
Dari hasil pemeriksaan fisik didapatkan BB: 25,5kg, PB: 135 cm, suhu:
37,4oC, nadi: 88x/menit. Respirasi: 24x/menit, TD: 110/70 mmHg. Turgor
kulit kembali segara, kulit kering, membrane mukosa lembab. Hasil
pemeriksaan laboratorium menunjukkan: Hb: 11,2gr/dl, Hematokrit: 30%,
eritrosit: 4,0(x106/uL), trombosit: 210000/mm3, leukosit: 9.500/uL, glukosa
darah 300mg/dl.
Orang tua mengatakan tidak ada anggota keluarga yang menderita keluhan
atau penyakit itu sebelumnya.. Orang tua khawatir tentang perawatan
lanjutan anaknnya. Terapi/instruksi medis yang diberikan saat ini : cek gula
darah 2x/hari, pemberian insulin 2 unit dari U 100 sebelum makan.

Instructions:
 Buat makalah
 Buat materi power point

Anda mungkin juga menyukai